Tahun 2022
- Analisis literasi digital calon guru teknik komputer dan informatika pada masa pandemi covid-19 (studi kasus mahasiswa 2018 pti – FT Universitas Negeri Malang)
- Bahan ajar berbasis mobile learning pada sistem komputer dengan metode contextual teaching and learning untuk meningkatkan kemampuan problem solving peserta didik SMK/ Mahera Nur Sofiana
- Efektivitas penggunaan google classroom dan class dojo dengan model discovery learning terhadap hasil belajar siswa kelas x multimedia di SMKN 7 Malang
- E-modul berbasis kearifan lokal menggunakan flipbook digital pada mata pelajaran teknik pengolahan audio dan video untuk menumbuhkan motivasi belajar siswa SMK
- Hubungan adversity intelligence dan kemampuan vokasi dengan kemampuan pembelajaran calon Guru SMK Abad 21 pada Mahasiswa S1 Kependidikan Jurusan TE FT UM/ Alifia Ramadhania Anwar
- Hubungan keaktifan mahasiswa berorganisasi dan indeks prestasi kumulatif (IPK) mahasiswa pendidikan teknik informatika 2018 Universitas Negeri Malang dengan kesiapan menjadi guru kejuruan
- Hubungan motivasi belajar mata kuliah metodologi penelitian dan minat baca terhadap kemampuan menulis karya ilmiah mahasiswa jurusan teknik elektro Universitas Negeri Malang
- Hubungan pengalaman praktik kerja industri (prakerin) dan kemanfaatan pembelajaran teaching factory dengan minat berwirausaha pada era revolusi industri 4.0 pada siswa kelas xii kompetensi keahlian multimedia di SMKN 12 Kota Malang
- Hubungan persepsi mahasiswa terhadap pendidikan 4.0 dengan kesiapan menjadi guru di era revolusi industri 4.0 pada mahasiswa program studi S1 pendidikan teknik informatika jurusan teknik elektro Universitas Negeri Malang
- Hubungan praktik kerja industri dan literasi digital terhadap kesiaoan kerja siswa SMKN 1 Jenangan bidang keahlian rekayasa perangkat lunak
- Hubungan sarana prasarana dan kompetensi guru terhadap motivasi belajar siswa kompetensi keahlian rekayasa perangkat lunak di SMK Negeri Pasirian
- Inovasi pengembangan modul e-book pemodelan perangkat lunak berbasis project based learning untuk kelas xi di SMK
- Kontribusi model pembelajaran challenge based learning (cbl) berbantuan media berbasis flash terhadap hasil belajar mata pelajaran dasar desain grafis siswa kelas x tkj di smkn 1 pasuruan
- Media pembelajaran berbasis android menggunakan pendekatan steam untuk meningkatkan minat belajar basis data peserta didik SMK Kompetensi Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak
- Media pembelajaran berbasis augmented reality terintegrasi case based learning pada materi instalasi jaringan komputer untuk meningkatkan motivasi belajar siswa SMK
- Media pembelajaran e-modul interaktif sebagai sumber belajar teknik dasar fotografi kelas xi multimedia SMK Negeri 1 Sintang
- Media pembelajaran interaktif berbasis android bermuatan problem based learning (pbl) mata pelajaran komputer dan jaringan dasar untuk meningkatkan minat belajar siswa jurusan teknik komputer dan jaringan di smk
- Mobile learning mata pelajaran teknik pengolahan audio dan video bermuatan problem based learning untuk menumbuhkan kreativitas Siswa kompetensi keahlian multimedia
- Model pembelajaran project based learning sebagai upaya peningkatan prestasi belajar dan motivasi belajar siswa dalam pembelajaran desain grafis percetakan pada Kelas XI multimedia di SMKN 1 Nganjuk
- Penerapan blended learning menggunakan learning management system (lms) terhadap hasil belajar siswa kelas x TKJ SMKN 1 Pogalan
- Penerapan media staruml dan media drawio pada model pembelajaran project based learning terhadap hasil belajar siswa kelas xi rpl mata pelajaran pemodelan perangkat lunak di smkn 8 malang
- Penerapan model pembelajaran team accelerated instruction (tai) terhadap penguasaan sintaksis dan semantik pada mata pelajaran pemrograman dasar di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 7 Malang
- Pengaruh metode mengajar, kreativitas guru, dan ketersediaan media dalam strategi pembelajaran di masa pandemi terhadap motivasi belajar siswa kelas xi tkj smk negeri 2 turen.
- Pengaruh pemanfaatan media pembelajaran audio visual dengan model pembelajaran discovery learning untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran komputer dan jaringan dasar di SMK NU Gondanglegi
- Pengaruh penerapan model pembelajaran explicit instruction dengan metode demonstrasi terhadap hasil belajar mata pelajaran perakitan komputer siswa tkj kelas x smk nu trate gresik
- Pengaruh penerapan project based learning dengan pendekatan saintifik terhadap hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran komputer jaringan dasar peserta didik tkj smk negeri 2 turen
- Pengembangan bahan ajar berbasis virtual laboratory platform tinkercad untuk meningkatkan minat belajar dasar teknik digital bagi Mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembangan bahan ajar berbasis visual 3 dimensi bermuatan problem based learning untuk menumbuhkan motivasi belajar mahasiswa pada mata kuliah organisasi dan arsitektur komputer
- Pengembangan e-Learning berbasis gamifikasi pada mata pelajaran Basis Data untuk menumbuhkan motivasi belajar siswa kelas XI Rekayasa Perangkat Lunak di SMK
- Pengembangan e-modul berbasis mobile dengan pendekatan problem based learning untuk menumbuhkan minat belajar pemrograman berorientasi objek bagi siswa SMK
- Pengembangan e-modul dengan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) pada mata pelajaran pemrograman dasar kelas X jurusan teknik komputer dan jaringan di SMK Negeri 3 Malang
- Pengembangan game edukasi berbasis mobile sebagai media pendukung pada mata pelajaran komputer dan jaringan dasar untuk kelas x program keahlian TKJ di SMKN 3 Malang
- Pengembangan game edukasi visual novel untuk meningkatkan minat belajar siswa pada mata pelajaran pemrograman dasar untuk SMKN di Malang
- Pengembangan laboratorium virtual bermuatan project-based learning berbasis android untuk meningkatkan pemahaman siswa SMK pada mata pelajaran komputer dan jaringan dasar
- Pengembangan media interaktif dengan model problem based learning pada mata pelajaran komputer dan jaringan dasar Kelas X di SMK Malang
- Pengembangan media pembelajaran augmented reality untuk membangun self efficacy siswa smk pada mata pelajaran administrasi infrastruktur jaringan
- Pengembangan media pembelajaran berbasis android dengan animasi 3d bermuatan PJBL untuk menumbuhkan minat belajar Komputer dan Jaringan dasar bagi siswa kelas x SMK Program Keahlian TKJ
- Pengembangan media pembelajaran berbasis android untuk meningkatkan minat belajar siswa pada mata pelajaran basis data Kelas xi kompetensi keahlian rekayasa perangkat lunak di SMK
- Pengembangan media pembelajaran berbasis teknologi virtual reality sebagai upaya meningkatkan pemahaman siswa pada materi perakitan komputer Kelas X teknik komputer dan jaringan SMK Negeri 2 Magetan
- Pengembangan media pembelajaran interaktif berbasis animasi infografis bermuatan contextual teaching learning (CTL) untuk menumbuhkan keaktifan belajar dasar desain grafis pada Siswa Kelas X TKJ SMK Islam 1 Blitar
- Pengembangan media pembelajaran microlearning dengan instagram bermuatan problem based learning untuk meningkatkan motivasi belajar mata pelajaran simulasi dan komunikasi digital siswa SMK
- Pengembangan sistem klasterisasi sikap disiplin kerja mahasiswa program studi kependidikan Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang pada pelaksanaan praktik industri
- Pengembangan Website sumber belajar untuk meningkatkan programming skill pada pembelajaran pemrograman berorientasi objek bagi siswa Kelas XI SMK
- Perbandingan penerapan pembelajaran online dengan model project based learning (PJBL) dan think pair share (TPS) terhadap kreativitas dan kolaborasi siswa pada mata pelajaran sistem komputer kelas X program keahlianTKJ di SMKN 07 Malang
- Perbedaan hasil belajar siswa menggunakan model pembelajaran probing-prompting dengan model pembelajaran discovery learning di SMK N 1 Kademangan
- Pocketbook sebagai sumber belajar dasar desain grafis untuk menumbuhkan minat belajar siswa jurusan multimedia di SMK
- Sistem pendukung keputusan penerimaan pengurus baru himpunan mahasiswa jurusan Teknik Elektro berbasis web dengan menggunakan metode simple additive weighting (saw)
Tahun 2021
- Adaptive mobile learning bermuatan self-directed learning pada mata pelajaran pemrograman dasar untuk menumbuhkan motivasi belajar siswa kelas x kompetensi keahlian rpl
- Animasi pembelajaran bermuatan self-directed learning untuk meningkatan minat belajar sistem komputer bagi siswa kelas x program keahlian multimedia
- Animasi pembelajaran bermuatan self-directed learning untuk meningkatkan minat belajar sistem komputer bagi siswa kelas x program keahlian multimedia
- Aplikasi sistem informasi pengelolaan buku referensi berbasis model view controller (mvc) di jurusan teknik elektro universitas negeri malang
- Bahan pembelajaran tematik berbasis mobile dengan model self-regulated learning pada mata pelajaran teknologi jaringan berbasis luas untuk menumbuhkan minat belajar siswa kelas xi tkj di smk malang
- Eksistensi industri prakerin dan kompetensi lokal kota malang sebagai penentu keberadaan program studi tkj di smk kota malang
- Evaluasi efisiensi bahan ajar multimedia berbasis kearifan lokal sebagai upaya meningkatkan prestasi nilai budaya peserta didik kelas xi multimedia di smkn 11 malang
- Game edukasi degraf sebagai suplemen mata pelajaran dasar desain grafis untuk menumbuhkan motivasi belajar bagi siswa multimedia smkn kota malang
- Hubungan antara keterlibatan program wirausaha sekolah dan persepsi wirausaha dengan animo wirausaha pada siswa kelas xi jurusan teknik komputer dan jaringan di smk kota malang
- Hubungan antara mastery experiences dan kebermaknaan kajian praktik lapangan (kpl) dengan persepsi menjadi guru di abad 21 pada mahasiswa program studi s1 pti 2017 universitas negeri malang
- Hubungan hasil belajar dan motivasi dengan kesiapan wirausaha pada mahasiswa program studi pendidikan teknik informatika fakultas teknik universitas negeri malang
- Implementasi blended learning terhadap hasil belajar mahasiswa arsitektur dan organisasi komputer pada s1 pendidikan teknik informatika universitas negeri malang
- Media mobile learning desain grafis percetakan berbasis augmented reality untuk membangun critical thinking siswa smk program keahlian multimedia
- Media pembelajaran mobile desain grafis percetakan dengan model contextual teaching and learning untuk menumbuhkan minat belajar siswa kompetensi multimedia tingkat smk
- Mobile learning dengan fitur chatbot untuk meningkatkan motivasi belajar pada mata kuliah basis data mahasiswa pendidikan teknik informatika
- Pembelajaran kooperatif tipe team assisted individualization terhadap minat dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran sistem komputer kelas x rpl smkn 6 malang
- Pembelajaran online menggunakan google classroom dengan model blended learning terhadap prestasi belajar peserta didik kelas x di smk negeri 1 kras kediri
- Penerapan model pembelajaran inkuiri terbimbing berbantuan e-modul untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas X TKJ di SMK Negeri 8 Malang
- Penerapan model project-based learning pada pemrograman web dan perangkat bergerak terhadap hasil belajar siswa kelas xi rpl smk telkom malang
- Pengaruh penerapan model dan konten e-learning dalam pembelajaran terhadap peningkatan prestasi belajar peserta didik di smk negeri 1 banyuwangi
- Pengaruh penguasaan kompetensi kejuruan dan pengalaman praktik kerja industri terhadap minat berwirausaha siswa SMK Keahlian Informatika SMK Negeri 4 Malang dan SMK Negeri 12 Malang
- Pengembangan bahan ajar berbantuan sipejar um dan e-collab classroom mata kuliah sistem cerdas untuk menumbuhkan motivasi belajar mahasiswa pendidikan teknik elektro universitas negeri malang
- Pengembangan bahan ajar berbantuan sipejar um dan e-collab classroom mata kuliah sistem cerdas untuk menumbuhkan motivasi belajar mahasiswa pendidikan teknik elektro universitas negeri malang
- Pengembangan bahan ajar mata pelajaran sistem komputer berbasis inquiry based learning untuk menumbuhkan kemandirian siswa belajar kelas x program keahlian multimedia di smk
- Pengembangan gumzapp dengan model project based learning untuk meningkatkan motivasi belajar peserta didik di smk
- Pengembangan instrumen phb keterampilan berbasis php untuk meningkatkan efisiensi prestasi belajar pada siswa program studi mm smk negeri 7 malang
- Pengembangan instrumen phb pengetahuan berbasis php untuk meningkatkan efisiensi prestasi belajar pada siswa program studi tkj smk negeri 1 kepanjen
- Pengembangan instrumen phb sikap berbasis php untuk meningkatkan efisiensi prestasi belajar pada siswa program studi tkj smk negeri 7 malang
- Pengembangan konten online pemrograman dasar python menggunakan google colab sebagai materi penunjang perkuliahan dasar pemrograman komputer
- Pengembangan media pembelajaran berbasis android dengan model pembelajaran self-regulated learning pada mata kuliah matematika diskrit untuk mahasiswa pti universitas negeri malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis gamifikasi pada mata pelajaran pbo untuk meningkatkan motivasi belajar siswa smk
- Pengembangan media pembelajaran dasar desain grafis berbasis website menggunakan model project based learning pada siswa kelas x smk muhammadiyah 2 malang
- Pengembangan media pembelajaran interaktif berbasis mobile learning pada mata pelajaran administrasi sistem jaringan bermuatan project based learning untuk meningkatkan minat belajar siswa kelas xi program keahlian tkj di smk
- Pengembangan media pembelajaran sistem komputer berbasis Epub bermuatan problem based learning sebagai penunjang kemandirian belajar siswa kelas X program keahlian TKJ di SMK Negeri 1 Udanawu Blitar
- Pengembangan media pembelajaran terprogram interaktif menggunakan aplikasi telegram untuk meningkatkan kemampuan problem solving mata pelajaran basis data pada siswa kelas xi rpl
- Pengembangan media pembelajaran videoscribe dengan pendekatan problem based learning untuk matakuliah dasar pemrograman komputer s1 pendidikan teknik informatika universitas negeri malang
- Pengembangan modul pembelajaran pemrograman berorientasi objek berbasis learning cycle 7e kelas xi program keahlian rekayasa perangkat lunak untuk meningkatkan kemandirian belajar siswa di smk
- Perbandingan model pembelajaran discovery learning dengan problem based learning terhadap hasil belajar siswa kelas x di smk negeri 1 kepanjen
- Perbedaan model pembelajaran discovery learning dibandingkan dengan model pembelajaran project based learning terhadap hasil belajar pada mata pelajaran dasar desain grafis smk cendika bangsa
- Web interaktif pemodelan 3d hardsurface bermuatan gamifikasi pada mata pelajaran animasi 2d dan 3d untuk menumbuhkan minat belajar siswa multimedia di smk
Tahun 2020
- Analisis kompetensi pedagogik guru dan kelengkapan prasarana antara SMK rujukan dan SMK aliansi di Kota Malang
- Evaluasi pelaksanaan prakerin dalam upaya meningkatkan kompetensi peserta didik Jurusan Rakayasa Perangkat Luak di SMK Negeri 12 Malang
- Evaluasi penyelenggaraan Bursa Kerja Khusus (BKK) dalam pelaksanaan penyaluran lulusan pada SMK Negeri 2 Blitar
- Evaluasi proses penyusunan soal pada Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) dengan menggunakan discrepancy evaluation model untuk program keahlian rekayasa perangkat lunak SMK PGRI 3 Kota Malang
- Evaluasi tingkat kematangan e-learning berbasis e-learning maturity model di Kota Blitar
- Hubungan efektivitas bimbingan karir dan persepsi terhadap karir dengan kemandirian pengambilan keputusan memilih karir siswa kelas XII kompetensi keahlian multimedia SMK Negeri Kota Malang
- Hubungan kemampuan metakognisi dan proactive personality dengan pedagogical content knowledge untuk calon guru pada mahasiswa Program Studi S1 PTI Jurusan Teknik Elektro FT UM
- Penerapan model learning cycle dipadu dengan class concern dibandingkan dengan model PBL dipadu dengan critical incident pengaruhnya terhadap kemampuan pemecahan masalah administrasi sistem jaringan pada siswa kelas XII TKJ di SMKN 11 Malang
- Pengaruh keterampilan mengajar asisten praktikum terhadap motivasi mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika angkatan 2019 pada mata kuliah dasar pemrograman komputer
- Pengembangan game edukasi bermuatan problem solving pada mata pelajaran komputer terapan untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas XI Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 3 Malang
- Pengembangan interactive learning terprogam bermuatan problem solving pada matakuliah dasar pemrogaman komputer di Prodi S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembangan media pada mata pelajaran desain media interaktif dengan simulation learning desain multimedia interaktif berbasis halaman web dan media interaktif untuk meningkatkan kreatifitas siswa kelas XII Multimedia di SMK
- Pengembangan media pembelajaran berbasis web dengan model dynamic entellectual learning untuk mata kuliah pemrograman web S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembangan media pembelajaran game maturtle education untuk pembelajaran pemrograman berorientasi objek bermuatan challenge based learning untuk menumbuhkan creative thinking pada siswa kelas X di SMK PGRI 3 Malang
- Pengembangan mobile learning berbasis gamifikasi untuk meningkatkan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran teknologi jaringan berbasis luas (WAN) kelas XI TKJ
- Pengembangan sistem pendukung keputusan untuk menentukan dosen pembimbing menggunakan algoritma Simple Additive Weighting (SAW) pada sistem informasi skripsi dan tugas akhir di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Perbedaan hasil belajar mata pelajaran pemrograman dasar dengan penerapan model flipped classroom dibandingkan dengan model discovery learning berbantuan schoology pada siswa kelas X TKJ SMK Negeri 3 Malang
- Perbedaan hasil belajar simulasi digital melalui penerapan model pembelajaran Student Facilitator and Explaining (SFAE) dibandingkan dengan Problem Posing (PP) pada siswa kelas X keahlian teknik komputer jaringan di SMK Negeri 2 Turen
- Studi implementasi RPP dan jobsheet pada proses pembelajaran praktik komputer dan jaringan dasar kelas X SMK Cendika Bangsa Malang dengan pendekatan lesson study
Tahun 2019
- Analisis pengaruh kajian praktik lapangan, efikasi diri, dan kompetensi pedagogik terhadap minat menjadi guru pada mahasiswa S1 Teknik Informatika FT UM
- Evaluasi pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler broadcasting (videografi) terhadap pembentukan skill mata pelajaran produktif bidang multimedia di SMK Cendika Bangsa Malang
- Evaluasi pelaksanaan program link and match pada Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak di SMK Negeri 1 Purwosari Kabupaten Bojonegoro
- Evaluasi pelaksanaan uji kompetensi keahlian Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Islam 1 Blitar
- Evaluasi penerapan kurikulum 2013 pada mata pelajaran pemrograman dasar siswa kelas X bidang keahlian RPL di SMKN 2 Kraksaan
- Evaluasi penerapan pembelajaran sistem blok teori dan praktikum pada Jurusan TKJ di SMK Islam 1 Blitar
- Evaluasi penerapan rencana pelaksanaan pembelajaran dalam kegiatan pembelajaran mata pelajaran pemrograman dasar kelas X di SMK Cendika Bangsa Malang dengan metode CIPP
- Evaluasi program praktik industri dengan menggunakan model Discrepancy Evaluation Model (DEM) pada Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 5 dan SMK PGRI 3 Kota Malang
- Evaluasi program praktik kerja industri menggunakan model CIPP pada kompetensi keahlian multimedia di SMK Cendika Bangsa Malang
- Evaluasi tingkat keberhasilan gerakan literasi membaca terhadap kesiapan belajar siswa kelas X Jurusan TKJ di SMK Negeri 5 Malang
- Hubungan antara interpersonal communication skills dan persepsi terhadap matakuliah keguruan dengan pedagogical capability sebagai bekal menjadi guru pada mahasiswa Program Studi S1 Pendidikan Teknik Informatika TE FT UM
- Hubungan antara intrapersonal intelligence dan tingkat kemanfaatan KPL dengan kesiapan kompetensi sosial yang berminat menjadi guru pada mahasiswa Program Studi S1 PTI Universitas Negeri Malang
- Hubungan antara literasi TIK dan kemandirian saat praktikum terhadap minat Kerja menjadi teknisi RPL pada peserta didik paket keahlian RPL SMK Negeri di Kota Malang
- Hubungan antara occupational skill dan entrepreneurial literacy terhadap minat entrepreneurship di bidang TKI siswa SMK di Kota Malang
- Hubungan antara self efficacy dan kapabilitas pengetahuan keteknikan dengan technical skill pada siswa SMK kelas XII Kompetensi Keahlian RPL di Kota Malang
- Hubungan antara social intelligence dan wawasan berwirausaha dengan kepercayaan diri untuk berwirausaha siswa SMKN kelas XII Program Keahlian Multimedia di Kota Malang
- Hubungan etika kerja dalam praktikum dan komitmen terhadap tugas dengan kesiapan bekerja setelah lulus bagi siswa kelas XII Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ) SMK swasta di Kota Malang
- Hubungan Kajian Praktik Lapangan (KPL) dan lingkungan sosial terhadap minat menjadi guru bagi mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Hubungan keterampilan metakognitif dan interpersonal communication skill dengan kemandirian menentukan keputusan karier siswa SMKN kelas XII Kompetensi Keahlian Multimedia di Kota Malang
- Hubungan literasi sosial dan konsep diri dengan kesiapan secara sosial sebagai guru pada mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika angkatan 2015 Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Hubungan motivasi bekerja, social support, dan kesiapan kerja pada siswa kelas XII Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri se-Kabupaten Malang
- Hubungan regulasi diri dalam belajar, penetapan sasaran pribadi, dan perencanaan karir dengan self perceived employability pada mahasiswa Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Hubungan self awareness dan pengaruh lingkungan dengan kemandirian perencanaan karir siswa kelas 12 Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ) di SMKN Kota Malang
- Hubungan self-regulated learning dan communication skills terhadap kesiapan mental berkarir di dunia industri siswa kelas XI Program Keahlian Multimedia SMK di Kota Malang
- Implementasi algoritma Learning Vector quantization (LVQ) untuk klasifikasi kemampuan siswa
- Interaksi antara kontrol diri dengan variasi model pembelajaran konstruktivistik berbantuan video pembelajaran pengaruhnya terhadap hasil belajar dasar desain grafis siswa kelas X RPL SMKN 12 Malang
- Investigasi static forensics untuk menganalisis serangan man in the middle berbasis arp poisoning
- Kontribusi kemandirian mengambil keputusan dan kemampuan afektif mapel produktif terhadap psychological well-being dalam kesiapan kerja siswa RPL di SMK Kota Malang
- Kontribusi kemandirian siswa dan ketersediaan sarana prasarana terhadap hasil belajar mata pelajaran jaringan nirkabel pada siswa kelas XII TKJ di SMKN 8 Malang
- Kontribusi pemahaman perangkat pembelajaran terhadap kepercayaan diri dalam mengajar mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika angkatan 2016 Universitas Negeri Malang
- Nemu: visual programming environment sebagai penunjang proses pembelajaran mata pelajaran pemrograman dasar di sekolah menengah kejuruan
- Pemetaan animo peserta didik SMK Negeri Prodi Keahlian Teknik Komputer dan Informatika se-Kota Malang untuk melanjutkan studi ke perguruan tinggi dengan prodi yang sebidang
- Penerapan discovery learning dipadu strategi concept sentence dibandingkan discovery learning dipadu strategi make a match pengaruhnya terhadap keaktifan dan hasil belajar komputer dan jaringan dasar pada siswa kelas X TKJ di SMK Negeri 2 Malang
- Penerapan model pembelajaran komunikatif tipe snowball throwing dibandingkan model pembelajaran organisasional tipe quantum learning pengaruhnya trhadap hasil belajar komputer dan jaringan dasar pada siswa kelas X TKJ SMK Muhammadiyah 1 Kepanjen
- Penerapan model problem based learning dibandingkan dengan penerapan model probing prompting pengaruhnya terhadap kemandirian dan hasil belajar sistem komputer pada siswa kelas X SMK di SMK Negeri 2 Probolinggo
- Penerapan Model Problem Based Learning dibandingkan dengan Penerapan Model Probing Prompting Pengaruhnya Terhadap Kemandirian dan Hasil Belajar Sistem Komputer pada Siswa Kelas X SMK di SMK Negeri 2 Probolinggo.
- Penerapan varian model belajar konstruktivistik berbantuan media audiovisual untuk mengukur miskonsepsi pemahaman perakitan komputer pada siswa kelas X TKJ SMKN 8 Malang
- Penetapan sistem pembelajaran blended learning pada pembelajaran pemograman web dan mobile untuk meningkatkan efektivitas belajar siswa kelas XI Rekayasa Perangkat Lunak SMK Negeri 1 Probolinggo
- Pengaruh minat menjadi guru dan minat kerja di bidang non kependidikan kaitannya dengan minat memilih Prodi S1 PTI pada mahasiswa S1 PTI Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengaruh penerapan blended learning terhadap motivasi dan hasil belajar pemrograan berorientasi objek pada mahasiswa Program Studi Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengaruh penerapan metode pembelajaran Brainstorming dipadu Problem Based Learning dan Problem Solving Learning terhadap hasil belajar pemrograman dasar kelas X TKJ SMK Negeri 2 Probolinggo
- Pengaruh penerapan pendidikan karakter dan motivasi belajar terhadap hasil belajar siswa kelas XI Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ) pada mata pelajaran administrasi infrastruktur jaringan di SMK Malang
- Pengembangan aplikasi monitoring dan penilaian sikap siswa berbasis website menggunakan algoritma Simple Additive Weight (SAW) di SMK Negeri 2 Singosari
- Pengembangan aplikasi tutor Nearby berbasis android untuk membantu siswa dalam mencari tutor belajar
- Pengembangan bahan ajar berbasis aplikasi mobile pada mata pelajaran teknologi layanan jaringan bermuatan problem based learning untuk meningkatkan minat belajar peserta didik kelas XI Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Islam Batu
- Pengembangan bahan ajar berbasis mobile pada mata pelajaran teknologi jaringan berbasis luas (WAN) bermuatan creative problem solving untuk menumbuhkan learning activity pada siswa kelas XI TKJ di SMKN 3 Malang
- Pengembangan bahan ajar berbasis webtoon dengan model mind mapping pada materi dasar desain grafis untuk meningkatkan pemahaman konsep pada siswa kelas X program keahlian TKI di SMK
- Pengembangan bahan ajar bermuatan augmented reality pada mata pelajaran komputer dan jaringan dasar pada Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Islam 1 Blitar
- Pengembangan bahan ajar dasar desain grafis bermuatan model example non example untuk menumbuhkan kemampuan berpikir kritis pada siswa kelas X Program Keahlian Teknik Komputer SMK Negeri 2 Probolinggo
- Pengembangan bahan ajar digital administrasi sistem jaringan bermuatan model CBL (Challenge Based Learning) untuk menumbuhkan kemandirian belajar siswa Kelas XI TKJ SMK
- Pengembangan bahan ajar digital berbasis discovery learning mata pelajaran teknologi layanan jaringan kelas XI Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 1 Turen
- Pengembangan bahan ajar digital mata pelajaran pemrograman web dan perangkat bergerak berbasis peta konsep untuk siswa kelas XI Jurusan RPL di SMKN 1 Boyolangu Tulungagung
- Pengembangan bahan ajar mata pelajaran simulasi dan komunikasi digital berbasis Project Based Learning (PjBL) untuk siswa kelas X semester 2 Program Keahlian TEI di SMK Negeri 1 Bandung Tulungagung
- Pengembangan bahan ajar modul komputer dan jaringan dasar berbasis Problem Based Learning (PBL) untuk siswa kelas X kompetensi keahlian TKJ SMKN 1 Bandung Tulungagung
- Pengembangan bahan ajar programmed learning mata pelajaran pemrograman dasar bermuatan evaluasi berbasis tantangan untuk meningkatkan logical thinking skill pada siswa kelas X Rekayasa Perangkat Lunak di SMK Negeri 1 Kepanjen Kabupaten Malang
- Pengembangan bahan ajar simulasi digital bermuatan model edutainment untuk menumbuhkan keaktifan belajar siswa kelas X TKJ di SMK Negeri 2 Turen
- Pengembangan bahan ajar sistem komputer berbasis game edukasi bermuatan mind mapping untuk siswa semester 1 kompetensi keahlian TKJ di SMK
- Pengembangan bahan ajar teknik multimedia (PTI-017) standar kurikulum 2018 untuk mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembangan e-book pada mata pelajaran desain grafis percetakan kelas XI di Jurusan Multimedia SMKN 5 Malang
- Pengembangan komik sebagai media pendukung pembelajaran bermuatan contextual teaching and learning pada mata pelajaran pemrograman dasar Kompetensi keahlian Rekayasa Perangkat Lunak di SMK PGRI 3 Malang
- Pengembangan media interaktif bermuatan CTL belajar dasar desain grafis untuk menumbuhkan kreativitas pada siswa kelas X Multimedia SMK Negeri 7 Malang
- Pengembangan media interaktif pada mata pelajaran simulasi dan komunikasi digital dengan model pembelajaran probing prompting di Teknik Komputer dan Jaringan
- Pengembangan media pembelajaran alternatif berbasis motion comic pada mata pelajaran pemrograman dasar untuk siswa kelas X Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK
- Pengembangan media pembelajaran berbantuan video berbasis augmented reality pada mata pelajaran teknik animasi 3D kompetensi keahlian multimedia kelas XI Sekolah Menengah Kejuruan
- Pengembangan media pembelajaran berbasis android mata pelajaran komputer dan jaringan dasar kelas X TKJ di SMK Negeri 1 Bandung Tulungagung
- Pengembangan media pembelajaran berbasis android pada mata pelajaran komputer dan jaringan dasar kelas X Teknik Komputer Jaringan di SMK Brawijaya Batu
- Pengembangan media pembelajaran berbasis digital menggunakan adobe flash untuk mata pelajaran komputer bagi kelas X TKJ SMK Miftahul Islam Kunir-Lumajang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis game edukasi mata pelajaran dasar desain grafis untuk siswa kelas X Kompetensi Keahlian Multimedia di SMK PGRI 3 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis game edukasi ular tangga bermuatan Teams Game Tournament pada mata pelajaran komputer dan jaringan dasar semester 1 kelas X di SMK Negeri 12 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis tutorial pada mata pelajaran pengambilan gambar bergerak Program Keahlian Multimedia di SMK Cendika Bangsa Kepanjen
- Pengembangan media pembelajaran berbasis web dengan model problem based learning pada mata pelajaran sistem komputer kelas X Program keahlian Multimedia di SMK Negeri 5 Malang
- Pengembangan media pembelajaran digital interaktif mata kuliah komunikasi data dan jaringan komputer dengan model project based learning untuk menumbuhkan kecakapan creative and critical thinking mahasiswa S1 PTI
- Pengembangan media pembelajaran interaktif pada matapelajaran sistem komputer kelas X semester gasal di SMK Negeri 2 Malang
- Pengembangan media pembelajaran komputer dan jaringan dasar berbasis android pada kelas XI Program Keahlian TKJ SMK
- Pengembangan media pembelajaran multimedia interaktif berbasis android dengan pendekatan konstruktivisme sosial sebagai penunjang kemandirian belajar komputer dan jaringan dasar pada siswa SMK kelas X Program Keahlian Teknik Komputer dan Informatika
- Pengembangan media pembelajaran pada mata kuliah pengolahan citra dengan studi kasus robot soccer di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan media pembelajaran segitiga exposure berbasis desktop untuk pembelajaran desain grafis percetakan bermuatan creative problem solving pada siswa kelas XI Multimedia di SMK Negeri 10 Malang
- Pengembangan media visual ilustrasi digital bermuatan model project based learning untuk alat bantu peningkatan efikasi diri dan hasil belajar simulasi dan komunikasi digital pada siswa kelas X Multimedia di SMK Negeri 1 Pasuruan
- Pengembangan modul ajar komputer dan jaringan dasar dengan model project based learning untuk siswa kelas X program keahlian teknik komputer dan jaringan di SMK Negeri 5 Malang
- Pengembangan modul ajar mata pelajaran dasar desain grafis bermuatan pembelajaran challenge based learning untuk menumbuhkan kemampuan berpikir kritis pada siswa kelas X Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK NU Sunan Ampel Poncokusumo
- Pengembangan modul ajar pemodelan perangkat lunak bermuatan project based learning pada siswa SMK kelas XI Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak di SMK Negeri 8 Malang
- Pengembangan modul cetak dengan mengintegrasikan metode drill and practice untuk suplemen materi sistem komputer pada siswa kelas X Program Keahlian RPL SMK Turen
- Pengembangan modul cetak mata pelajaran teknik pengolahan audio dan video dengan model pembelajaran project based learning untuk siswa kelas XII Program Keahlian Multimedia di SMK Negeri 5 Malang
- Pengembangan modul digital interaktif bermuatan Problem Solved Learning untuk menumbuhkan kemandirian belajar pada mata pelajaran administrasi server kelas XII di SMKN 1 Gempol-Pasuruan
- Pengembangan modul digital interaktif pada mata pelajaran teknologi layanan jaringan kelas XI semester 1 untuk kompetensi keahlian teknik komputer dan jaringan di SMK Negeri 2 Malang
- Pengembangan modul digital pada mata pelajaran komputer dan jaringan dasar program keahlian TKJ di SMKN 2 Malang
- Pengembangan modul elektronik berbasis web pada mata pelajaran sistem komputer untuk siswa SMK Negeri 5 Malang kelas XI Teknik Komputer Jaringan
- Pengembangan modul instalasi dan manajemen server pada mata kuliah komunikasi data dan jaringan komputer untuk mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembangan modul matapelajaran perakitan komputer untuk siswa kelas X Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Miftahul Islam Kunir Lumajang
- Pengembangan modul pembelajaran administrasi sistem jaringan bermuatan model problem based learning untuk meningkatkan keaktifan dan hasil belajar siswa kelas XI Teknik Komputer dan Jaringan di SMK PGRI 1 Jombang
- Pengembangan multimedia animasi interaktif bermuatan probing prompting pembelajaran Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) untuk meningkatkan kepedulian K3 mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan multimedia animasi terprogram untuk pembelajaran pemrograman dasar bermuatan PBL untuk menumbuhkan kemandirian belajar pada siswa kelas X RPL di SMK
- Pengembangan multimedia pembelajaran interaktif mengadopsi konsep Computer Based Instruction (CBI) model simulasi untuk mata pelajaran komputer dan jaringan dasar kelas X TKJ SMK Negeri 5 Malang
- Pengembangan multimedia pembelajaran interaktif para pemrograman web dan perangkat bergerak bermuatan challenge based learning untuk menumbuhkan kemampuan problem solving siswa kelas XI SMK di Malang
- Pengembangan sistem informasi pendidikan berbasis content management system pada Sekolah Menengah Kejuruan Kabupaten Jombang
- Pengembangan sumber belajar berbasis video pada mata pelajaran komposisi foto digital untuk siswa kelas XI Program Keahlian Multimedia SMK Negeri 5 Malang
- Pengembangan sumber belajar interaktif administrasi sistem jaringan bermuatan problem based learning untuk meningkatkan pemahaman konsep pada siswa kelas XI di SMK Negeri 6 Malang
- Pengembangan virtual laboratory entrepreneurship sebagai sistem monitoring usaha bagi mahasiswa
- Pengembangan web application dengan menggunakan gamifikasi sebagai media pendukung pembelajaran untuk mata pelajaran pemrograman dasar kelas X di SMK Negeri 4 Malang
- Perbandingan hasil belajar mata pelajaran animasi 3D karena penerapan model pembelajaran project based learning dengan model pembelajaran treffinger pada siswa kelas XI Program Keahlian Multimedia di SMK Negeri 11 Malang
- Perbandingan hasil belajar mata pelajaran jaringan nirkabel karena penerapan model problem based learning dengan pemanfaatan e-learning dibandingkan dengan model problem based learning dengan media power point pada siswa kelas XII TKJ di SMK Negeri 8 Malang
- Perbandingan hasil belajar pemrograman dasar karena penerapan model pembelajaran problem based learning dibandingkan dengan model pembelajaran discovery learning dengan berbantuan jobsheet pada siswa kelas X di SMKN 12 Malang
- Perbandingan kemandirian dan hasil belajar mahasiswa pada matakuliah pembelajaran berbantuan komputer karena pengaruh penerapan model flipped classroom berbantuan schoology dibandingkan dengan berbantuan edmodo di Universitas Negeri Malang
- Perbandingan model pembelajaran cooperative learning tipe student facilitator and explaining dengan model pembelajaran konvensional terhadap hasil belajar mata pelajaran komputer dan jaringan dasar siswa kelas X Program Keahlian Multimedia di SMKN 2 Singosari
- Perbandingan model pembelajaran Deep Dialogue/Critical Thinking (DD/CT) dan mind mapping dengan berbantuan handout terhadap hasil belajar pemrograman dasar pada siswa Kelas X TKJ di SMK Negeri 8 Malang
- Perbedaan hasil belajar dasar desain grafis dengan penerapan accelerated learning dibandingkan active learning berbantuan video tutorial pada kelas X Program Keahlian TKJ SMK Islam 1 Blitar
- Perbedaan hasil belajar pemrograman dasar karena penerapan model PjBL dipadu dengan metode drill dibandingkan penerapan model flipped classroom dipadu dengan metode gamification pada siswa kelas X RPL SMK Negeri 1 Kepanjen
- Perbedaan hasil belajar pemrograman web berdasarkan tingkat minat belajar dengan penerapan model pembelajaran problem based learning berbantuan media pembelajaran berbasis epub dan flash pada siswa SMK kelas X Program Keahlian Multimedia
- Perbedaan hasil belajar pemrograman web karena pengaruh penerapan model drill and pratice berbantuan e-modul dibanding model discovery learning pada siswa kelas XI Jurusan RPL di SMK Negeri 2 Singosari
- Perbedaan hasil belajar sistem komputer karena pengaruh penerapan discovery learning berbantuan multisim dibandingkan problem based learning berbantuan multisim pada siswa kelas X TKJ di SMK Negeri 2 Malang
- Perbedaan keaktifan dan hasil belajar animasi 2 dimensi karena pengaruh penerapan model pembelajaran Creative Problem Solving (CPS) berbantuan video tutorial dibandingkan Probing Prompting (PP) berbantuan video tutorial pada siswa SMK Negeri 1 Beji Pasuruan
- Perbedaan keaktifan dan hasil belajar simulasi digital karena pengaruh penerapan model problem solving berbantuan modul pembelajaran dibandingkan problem solving berbantuan video edukasi pada siswa kelas 10 TKJ SMKN 7 Malang
- Perbedaan kemampuan bertanya dan hasil belajar komputer dan jaringan dasar karena pengaruh penerapan model pembelajaran "PP" berbantuan "AV" dibandingkan dengan penerapan model pembelajaran "RT" berbantuan "AV" pada siswa SMK Muhammadiyah 2 Malang
- Perbedaan kemandirian belajar dan hasil belajar desain grafis percetakan karena pengaruh model pembelajaran CBL dan PBL berbantuan video tutorial pada siswa kelas X1 Multimedia SMK Negeri 1 Gempol
- Perbedaan kemandirian dan hasil belajar komputer dan jaringan dasar karena pengaruh model pembelajaran problem solving learning dibandingkan model pembelajaran problem based learning pada siswa kelas X di SMK PGRI 1 Jombang
- Perbedaan kemandirian dan hasil belajar sistem komputer karena pengaruh model flipped classroom berbantuan google classroom dibandingkan dengan model discovery learning berbantuan google classroom pada siswa kelas X TKJ di SMKN 1 Udanawu
- Persepsi guru tentang penggunaan e-learning moodle dan output pembelajarannya untuk siswa SMK Negeri di Kota Banyuwangi
- Rekomendasi untuk meningkatkan kinerja guru, fasilitas kelas, dan proses pembelajaran pada mata pelajaran produktif program keahlian multimedia SMKN di Kota Jombang
- Relevansi kurikulum pendidikan teknik informatika dengan kebutuhan Dunia Usaha dan Dunia Industri (DUDI) bidang informatika di Kota Malang pada Program Praktik Industri S1 PTI FT UM
- SISE: Sistem Informasi Student Exchange Universitas Negeri Malang berbasis website
- Sistem ulangan harian dengan penentuan tingkat kesulitan soal menggunakan algoritma Naive Bayes Classifier
- Studi kerjasama antara sekolah dengan Dunia Usaha dan Industri (DUDI) sebagai kunci revitalisasi SMK dalam peningkatan mutu sekolah (studi kasus: di SMK Negeri 4 Malang)
- Studi minat berwirausaha siswa kelas XII Jurusan Multimedia di SMK Negeri se-kabupaten Sidoarjo
Tahun 2018
- Analisis efektivitas Sistem Informasi Praktik Industri (SIMPI) dalam mengelola pelaksanaan praktik industri di Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang periode 2017/2018
- Evaluasi kinerja guru mata pelajaran Produktif Bidang Keahlian Teknologi Informasi dan Komunikasi (TKJ, RPL, dan MM) berdasarkan latar belakang akademik dan profesionalismenya dalam pembelajaran di SMK Negeri se-Kota Malang
- Evaluasi penyelenggaraan Bursa Kerja Khusus (BKK) dalam membantu menyalurkan lulusan ke industri di SMK Negeri 1 Udanawu Kabupaten Blitar
- Faktor penghambat relevansi penempatan PKL ditinjau dari pihak sekolah dan DU/DI beserta cara mengatasinya di SMK Kabupaten Jombang
- Faktor-faktor yang mempengaruhi mahasiswa memilih Program Studi S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang tahun 2015-2017
- Hubungan antara adversity intelligence dan kecakapan mencari informasi dengan kemampuan menentukan pilihan profesi setelah lulus mahasiswa S1 PTI Universitas Negeri Malang
- Hubungan antara adversity intelligence dan persepsi mahasiswa terhadap karir keguruan dengan ketertarikan berkarir menjadi guru bagi mahasiswa Program Studi S1 PT1 Universitas Negeri Malang
- Hubungan antara etika kerja dan pemahaman dalam pembekalan Pendidikan Sistem Ganda (PSG) terhadap kompetensi praktik kerja industri siswa kelas XII Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan SMK Negeri di Kabupaten Jombang
- Hubungan antara hasil belajar kewirausahaan dan persepsi terhadap karir berwirausaha dengan partisipasi dalam program berwirausaha siswa kelas XI Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak (RPL) SMKN di Malang
- Hubungan antara kepercayaan diri dan persepsi siswa tentang dunia kerja siswa kelas XII Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di Kabupaten Malang
- Hubungan antara kompetensi kepribadian dengan keterlaksanaan lesson study dalam kajian praktik lapangan II dari calon guru pada mahasiswa Program S1 Pendidikan Teknik Informatika angkatan 2013 Universitas Negeri Malang
- Hubungan antara pemahaman hardware dan persepsi tentang K3 dengan hasil belajar praktikum perbaikan komputer pada siswa kelas X kompetensi keahlian TKJ SMK Raudlatul Malikiyah Probolinggo
- Hubungan antara persepsi mahasiswa tentang karir guru dan literasi keguruan dengan kesiapan kerja di dunia pendidikan bagi mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang
- Hubungan efektifitas pembelajaran microteaching dan kebermaknaan pengalaman kajian praktik lapangan dengan minat menjadi guru bagi maasiswa S1 Pendidikan teknik Informatika Univesitas Negeri Malang
- Hubungan kemampuan adaptasi dan etos kerja praktikum dengan animo memasuki dunia kerja pada siswa SMK negeri kelas XI Program keahlian Teknologi Informasi di Kota Probolinggo
- Hubungan kemampuan komunikasi interpersonal dan keteladanan dosen dalam bersikap dengan kesiapan menjadi guru ditinjau dari aspek kompetensi kepribadian pada mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika 2014
- Hubungan kemampuan logika dengan hasil belajar pemrograman dasar siswa kelas X Kompetensi Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak SMK Negeri di Kota Malang
- Hubungan kemandirian belajar dan persepsi terhadap manajemen laboratorium TKJ dengan hasil belajar bidang produktif Prodi TKJ siswa kelas X SMKN di Kabupaten Malang
- Hubungan pengetahuan pedagogik mahasiswa dan keteladan guru saat kajian praktik lapangan dengan persepsi berkarir sebagai guru bagi mahasiswa prodi S1 PTI FT UM
- Hubungan perilaku positif dalam praktikum dan keterlaksanaan bimbingan karir dengan kesiapan berkarir di dunia industri siswa SMKN kelas XII Program Keahlian Multimedia di Kota Malang
- Hubungan prestasi belajar dan social persuasion terhadap kemandirian mengambil keputusan setelah lulus siswa kelas XII SMK Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di Kota Batu
- Hubungan self esteem dan pengalaman belajar yang bermakna dengan kemampuan adaptasi terhadap dunia kerja pada siswa Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan SMKN Kota Malang
- Hubungan social persuasion dan kebermaknaan workshop pengelolaan kelas dengan self confidence saat KPL di SMK mahasiswa S1 PTI 2014 Universitas Negeri Malang
- Identifikasi minat mahasiswa untuk tidak berkarir sebagai guru pada mahasiswa Program Studi Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Implementasi item analisis pada sistem informasi ujian online di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 8 Malang
- Implementasi pembelajaran Problem based Learning (PBL) pada mata pelajaran Perakitan Komputer kelas X TKJ untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah di SMK Muhammadiyah 5 Jember
- Interaksi antara faktor minat belajar dan penerapan model pembelajaran (inquiry dibvandingkan problem based learning) berbantuan media pembelajaran dinamis terhadap hasil belajar Basis data pada siswa kelas XI RPL di SMK Negeri 1 Kepanjen
- Interaksi antara keaktifan belajar dengan penerapan model pembelajaran group investigation dan problem based learning: pengaruhnya terhadap hasil belajar sistem komputer pada siswa kelas X SMK PGRI Wlingi
- Interaksi kemandirian belajar siswa dengan penerapan model pembelajaran discovery learning dan creative problem solving terhadap hasil belajar pemrograman web pada siswa kelas RPL di SMK Negeri 6 Malang
- Kajian tentang peran guru Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) dalam melaksanakan bimbingan dan fasilitasi TIK di SMA Negeri se-kota Malang
- Konstribusi prestasi belajar pada mata pelajaran Produktif dan konsep diri siswa di bidang akademik terhadap kesiapan berwirausaha pada siswa kelas XI Program Keahlian Multimedia di SMK Negeri 5 Malang
- Kontribusi efektivitas pembimbingan dan kemandirian pelaksanaan KPL terhadap prestasi KPL mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika angkatan 2013 Universitas Negeri Malang
- Kontribusi Kemampuan Komunikasi Interpersonal dan Wawasan Dunia Kerja terhadap Mental Kerja Siswa SMK Negeri Kompetensi Keahlian Teknik Komputer Jaringan (TKJ) Kota Malang
- Metode simple additive weighting untuk rekomendasi pekerjaan pada sisem informasi alumni SMKN 1 Pasuruan
- Metode term frequency-invers document frequency pada mekanisme pencarian judul skripsi dalam sistem informasi skripsi dan tugas akhir Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pemetaan keterserapan lulusan kompetensi keahlian RPL pada industri perangkat lunak bagi siswa SMK di Kota Malang
- Penerapan blended learning untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran pemrograman web di kelas X MM SMK Negeri 12 Malang
- Penerapan metode pembelajaran kooperatif tipe Jigsaw untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi (KKPI) kelas X TKJ SMKA Al-Lathifi Sukosari Gondanglegi Kabupaten Malang
- Penerapan metode pembelajaran kooperatif tipe Student Team Achievement Division (STAD) terhadap hasil belajar mata pelajaran perakitan komputer siswa kelas X Jurusan Teknik Komputer Jaringan di SMK Negeri 10 Malang
- Penerapan model pembelajaran Challenge Based Learning dibandingkan dengan model pembelajaran Creative Problem Solving terhadap hasil belajar siswa kelas X TKJ mata pelajaran Pemrograman dasar di SMKN 1 Udanawu Blitar
- Penerapan model pembelajaran challenge based learning dibandingkan dengan problem based learning dan pengaruhnya terhadap hasil belajar pemrograman web dan mobile pada siswa kelas X RPL SMK PGRI 3 Malang
- Penerapan Model Pembelajaran Creative Problem Solving (CPS) Dibandingkan Dengan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) Berbantuan Buku Digital Pengaruhnya Terhadap Kemampuan Memecahkan Masalah Pada Mata Pelajaran Pemrograman Dasar Kelas X Program Keahlian TKJ di SMKN 10 Malang
- Penerapan model pembelajaran inkuiri untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran simulasi dan komunikasi digital kelas RPL di SMK Telkom Darul Ulum Peterongan Jombang
- Penerapan model pembelajaran inquiry problem solving dibandingkan dengan model pembelajaran creative problem solving pengaruhnya terhadap kemampuan berpikir kritis Pemrograman dasar pada siswa kelas X TKJ SMK Negeri 1 Kepanjen
- Penerapan model pembelajaran PjBL (Prohect based Learning) dibandingkan dengan model pembelajaran quantum learning pengaruhnya terhadap motivasi dan hasil belajar Pemrograman dasar pada siswa kelas XI Multimedia di SMK Negeri 5 Malang
- Penerapan model pembelajaran problem based learning untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran simulasi digital kelas X TKJ di SMK Ma'arif NU 04 Pakis
- Penerapan model pembelajaran problem based learning untuk meningkatkan keaktifan dan hasil belajar siswa kelas X RPL pada mata pelajaran sistem operasi di SMK Negeri 1 Kepanjen
- Penerapan model problem based learning berbantuan e-modul berbasis flipbook dibandingkan berbantuan bahan ajar cetak pengaruhnya terhadap hasil belajar Pemrograman dasar pada siswa kelas X TKJ di SMK Negeri 7 Malang
- Penerapan pembelajaran model Problem Based Learning (PBL) pada mata pelajaran jaringan dasar komputer kelas XII Multimedia untuk meningkatkan keaktifan belajar dan kemampuan memecahkan masalah di SMK 09 Ma'arif NU Jember
- Pengaruh digital literacy skills dan kesadaran metakognitif terhadap employability skill siswa SMK Kompetensi Keahlian Multimedia kelas XII se-Kabupaten Madiun
- Pengaruh faktor internal dan faktor eksternal terhadap hasil belajar matakuliah dasar pemrograman komputer mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengaruh interpersonal skill dan tingkat kebermaknaan Kajian dan Praktik Lapangan (KPL) terhadap ketertarikan karir guru mahasiswa Prodi Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengaruh kompetensi guru dan fasilitas pembelajaran pada Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan terhadap minat dan hasil belajar siswa SMKN 1 Turen
- Pengaruh model pembelajaran drill and practice terhadap hasil belajar pada mata pelajaran Pemrograman dasar kelas X RPL di SMK 1 Sukorejo
- Pengaruh nilai microteaching, hasil kajian praktik lapangan (KPL) dan minat belajar pedagogik terhadap kesiapan kerja di bidang pendidikan pada mahasiswa program studi S1 pendidikan teknik informatika
- Pengaruh penerapan model challenge based learning dibandingkan dengan model learning cycle terhadap hasil belajar pemrograman dasar pada siswa kelas X Rekayasa Perangkat Lunak di SMKN 2 Singosari
- Pengaruh persepsi dan minat guru tentang Program Keahlian Ganda pada mata pelajaran Produktif terhadap kompetensi profesional guru SMK di Kota Malang
- Pengaruh persepsi siswa terkait kebermaknaan PRAKERIN dan kemandirian memilih tempat PRAKERIN terhadap relevansi PRAKERIN sesuai bidang keahlian teknologi informasi dan komunikasi SMK Negeri di Kota Malang
- Pengaruh sistem pembelajaran full day school dan kompetensi guru terhadap motivasi dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Produktif kelas X Jurusan Multimedia SMKN 5 Malang
- Pengembangan aplikasi mobile untuk bahan ajar mata pelajaran basis data untuk siswa kelas XII Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak di SMK Negeri 6 Malang
- Pengembangan aplikasi penyusun kisi-kisi dan soal yang sesuai dengan kata kerja operasional untuk guru rekayasa perangkat lunak di SMK Negeri 4 Malang
- Pengembangan Bahan Ajar Arsitektur dan Organisasi Komputer Berbasis Augmented Reality Bermuatan Problem Based Learning untuk Mengurangi Miskonsepsi Pada Mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembangan bahan ajar berbasis aplikasi komputer bermuatan discovery learning sebagai suplemen pembelajaran cascading style sheets pada kompetensi keahlian rekayasa perangkat lunak di Sekolah Menengah Kejuruan
- Pengembangan bahan ajar berbasis CDIO untuk struktur data dengan bahasa Python di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan bahan ajar berbasis contextual learning mata pelajaran Jaringan Dasar pada siswa kelas X SMKN 1 Gending
- Pengembangan bahan ajar berbasis mobile apps pada mata pelajaran teknologi jaringan berbasis luas dengan model self-directed learning untuk siswa SMK kelas XI TKJ
- Pengembangan bahan ajar berbasis Mobile Learning matakuliah Kecerdasan Buatan pada Program S1 Pendidikan Teknik Informatika Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Mobile Learning Pada Mata Pelajaran Sistem Komputer Bermuatan Discovery Learning Untuk Siswa Kelas X Teknik Komputer Dan Jaringan Di SMKN 2 Malang
- Pengembangan bahan ajar berbasis mobile sebagai media pendukung pada mata pelajaran Komposisi Foto Digital kelas XI Multimedia di SMK
- Pengembangan bahan ajar berbasis web pada mata pelajaran pemrograman perangkat bergerak untuk siswa kelas XII RPL di SMK
- Pengembangan bahan ajar berbasis website pemrograman dasar bermuatan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) untuk menumbuhkan keaktifan siswa kelas X Program Keahlian RPL di SMK Negeri 4 Malang
- Pengembangan bahan ajar cetak dengan menggunakan model discovery learning untuk meningkatkan minat belajar siswa pada mata pelajaran komputer dan jaringan dasar kelas X Program Keahlian TKJ di SMK Muhammadiyah 1 Kepanjen
- Pengembangan bahan ajar digital administrasi server linux berbasis project based learning pada siswa Teknik Komputer dan jaringan di SMK Negeri 2 Singosari
- Pengembangan bahan ajar digital komposisi foto digital bermuatan Creative Problem Solving (CPS) untuk menumbuhkan keaktifan siswa kelas XI Program Keahlian Multimedia di SMK Negri 5 Malang
- Pengembangan bahan ajar digital mata pelajaran pemrograman web bermuatan model Problem Based Learning (PBL) untuk meningkatkan keaktifan dan pemahaman pada siswa Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak kelas XI di SMKN 2 Singosari
- Pengembangan bahan ajar digital mata pelajaran teknik animasi 3 dimensi bermuatan creative problem solving pada siswa kelas XI Multimedia di SMK Negeri 2 Singosari
- Pengembangan bahan ajar e-learning pada matapelajaran Komputer dan Jaringan dasar untuk siswa kelas X TKJ
- Pengembangan bahan ajar e-learning teknik pengambilan gambar bergerak pada siswa kelas XII di SMK
- Pengembangan bahan ajar interaktif berbasis mobile learning pada mata pelajaran pengolahan citra digital bermuatan project based learning untuk menumbuhkan kreativitas siswa Kelas XI SMK di Malang
- Pengembangan bahan ajar interaktif berbasis mobile pada mata pelajaran dasar desain grafis bermuatan problem based learning untuk siswa kelas X Program Keahlian TKI di SMK
- Pengembangan bahan ajar interaktif pada mata pelajaran animasi 2 dimensi kelas XI Jurusan Multimedia SMK Negeri 1 Trenggalek
- Pengembangan bahan ajar pada mata pelajaran jaringan dasar Paket Keahlian TKJ Sekolah Menengah Kejuruan
- Pengembangan bahan ajar pengantar teknologi informasi berbasis contextual teaching and learning di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan bahan ajar pengolahan citra digital berbasis mobile untuk menumbuhkan keaktifan belajar pada siswa kelas XI Multimedia di SMKN 1 Gedangan
- Pengembangan bahan ajar sistem operasi jaringan berbasis hybrid dengan mengintegrasikan model pembelajaran quantum learning untuk siswa kelas XI Keahlian TKJ SMK Negeri Tempursari
- Pengembangan bahan ajar teknologi layanan jaringan bermuatan contextual learning berbasis mobile pada siswa SMK kelas XI semester 1 paket keahlian teknik komputer dan jaringan
- Pengembangan buku ajar cetak pada mata pelajaran pemrograman dasar kelas X Program Keahlian Multimedia SMK Negeri 11 Malang
- Pengembangan buku ajar mata kuliah belajar dan pembelajaran dalam bidang informatika untuk Prodi S1 Pendidikan Teknik Informatika Jurusan Teknik Elektro di Universitas Negeri Malang
- Pengembangan buku ajar mata pelajaran pemrograman grafik paket keahlian rekayasa perangkat lunak SMK
- Pengembangan buku ajar sistem operasi jaringan untuk kelas XII Sekolah Menengah Kejuruan Jurusan Teknik Komputer dan jaringan di SMK Negeri 1 Turen
- Pengembangan buku ajar teknologi jaringan berbasis luas (wan) untuk SMK kelas XI Program Keahlian teknik Komputer dan Jaringan SMK negeri 1 Rejotangan
- Pengembangan buku digital interaktif dengan mengintegrasikan pendekatan contextual teaching learning pada pembelajaran perakitan komputer siswa SMK Program Keahlian TKJ SMK Negeri di Kota Malang
- Pengembangan buku digital interaktif dengan model project based learning pada animasi 2 dimensi bagi siswa kelas XI Program Keahlian Animasi SMK di Malang
- Pengembangan buku digital interaktif mata pelajaran administrasi sistem jaringan kelas XI Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 11 Malang
- Pengembangan buku digital mata pelajaran komputer dan jaringan dasar pada siswa kelas X Program Keahlian TKJ di SMKN 11 Malang
- Pengembangan buku saku digital berbasis android mata pelajaran pemrograman web untuk siswa paket keahlian teknik komputer jaringan kelas X SMK
- Pengembangan decision support system pada sistem informasi inventaris barang di Laboratorium Jurusan Teknik Elektro
- Pengembangan e-learning menggunakan Edmodo pada mata pelajaran Animasi 2 Dimensi untuk siswa kelas XI Jurusan Multimedia di SMK Muhammadiyah 1 Kota pasuruan
- Pengembangan e-learning sebagai sumber belajar komputer terapan jaringan bermuatan problem based learning untuk menumbuhkan minat belajar pada siswa kelas XI Teknik Komputer dan Jaringan di SMKN 3 Malang
- Pengembangan E-Modul berbasis Mobile mengintegrasikan model pembelajaran VAK (Visual, Auditory, Kinesthetic) untuk menumbuhkan kemandirian belajar pemograman dasar pada siswa kelas X TKJ di SMk Negeri 2 Singosari
- Pengembangan e-modul mata pelajaran simulasi dan komunikasi digital bermuatan contextual teaching and learning untuk siswa kelas X Kompetensi keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK
- Pengembangan game edukasi berbasis mobile sebagai media pendukung pembelajaran untuk mata pelajaran pemrograman dasar di SMK
- Pengembangan game ketik berbasis android sebagai media evaluasi kemampuan ketik
- Pengembangan media belajar interaktif berbasis mobile pada mata pelajaran Perakitan dan Perawatan Komputer untuk siswa kelas X Teknik Komputer dan Jaringan SMK Negeri 1 Pasuruan
- Pengembangan media game edukasi untuk materi rancang bangun karingan di SMK Negeri 6 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis android pada mata pelajaran desain grafis percetakan kelas XI Multimedia di SMK Negeri 12 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis augmented reality pelajaran perakitan komputer kelas X Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Islam 1 Blitar
- Pengembangan media pembelajaran berbasis e-learning pada mata pelajaran sistem komputer kelas XI Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan di SMK
- Pengembangan media pembelajaran berbasis game edukasi pada mata pelajaran Pemrograman berorientasi objek di SMK Negeri 8 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis mobile pada mata pelajaran Administrasi Server kelas XI Program Keahlian TKJ di SMK
- Pengembangan media pembelajaran berbasis multimedia interaktif untuk matakuliah arsitektur dan organisasi komputer pada mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis simulasi pada mata pelajaran komposisi Foto Digital untuk siswa kelas XI SMK Program Keahlian Multimedia
- Pengembangan media pembelajaran berbasis web dengan model Project Based Learning (PjBL) pada mata pelajaran Pengolahan Citra Digital kelas XI Multimedia SMK Negeri 4 Malang
- Pengembangan media pembelajaran interaktif berbasis mobile bermuatan problem based learning mata pelajaran komputer dan jaringan dasar pada kelas X Program Keahlian TKJ di SMK Negeri 12 Malang
- Pengembangan media pembelajaran mata pelajaran komputer dan jaringan dasar kelas X Program Keahlian Teknik Komputer Jaringan di SMKN 2 Blitar
- Pengembangan media pembelajaran mobile berbasis android pada mata pelajaran sistem komputer kelas X Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK PGRI 3 Malang
- Pengembangan modul ajar digital interaktif dengan metode pembelajaran problem based learning pada mata pelajaran Perakitan Komputer kelas X semester 1 Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 4 Malang
- Pengembangan modul ajar digital sistem operasi berbantuan project based learning di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan modul ajar mata pelajaran pengolahan citra digital dengan model pembelajaran project based learning untuk siswa kelas XI Paket Keahlian Multimedia di SMK
- Pengembangan modul cetak administrasi sistem jaringan dengan model pembelajaran mind mapping pada kelas X Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Petra Timika
- Pengembangan modul cetak komputer dan jaringan dasar dengan model pembelajaran problem based learning pada kelas X TKJ SMK Negeri 1 Sorong
- Pengembangan modul cetak komputer terapan jaringan berbasis mind maping untuk kelas XI TKJ di SMK Muhammadiyah 7 Malang
- Pengembangan modul digital berbasis mobile mata pelajaran komputer dan jaringan dasar bermuatan CTL untuk menumbuhkan kemandirian belajar pada siswa kelas X TKJ SMKN 10 Malang
- Pengembangan modul digital interaktif model drill and practice pada mata pelajaran Rancang bangun Jaringan di SMK Muhammadiyah 7 Gondanglegi Malang
- Pengembangan modul digital pada mata pelajaran Rancang Bangun Jaringan berdasarkan kurikulum 2013 pada kelas XI di SMKN 1 Udanawu Blitar
- Pengembangan modul pembelajaran berbasis Project Based Learning (PjBL) pada mata pelajaran desain multimedia di SMK PGRI 02 Malang
- Pengembangan Modul Pembelajaran Bermuatan Project Based Learning Pemrograman Dasar Untuk Kelas X RPL SMK Turen
- Pengembangan modul pemrograman dasar bermuatan model learning cycle untuk menumbuhkan kemandirian belajar pada siswa kelas X RPL di SMKN 4 Malang
- Pengembangan pembelajaran multimedia interaktif pada mata pelajaran Teknik Listrik kelas X Program Studi Keahlian Teknik Elektronika di SMKN 2 Singosari
- Pengembangan simulasi 3 dimensi perangkat jaringan nirkabel berbasis desktop sebagai suplemen pembelajaran jaringan nirkabel bermuatan problem based learning Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan SMK Negeri 3 Malang
- Pengembangan sistem informasi administrasi pendidikan di Pascasarjana Universitas Negeri Malang dengan metode rekayasa balik
- Pengembangan sistem informasi prakerin dengan rekomendasi penempatan prakerin menggunakan algoritma naive bayes di SMKN 1 Kepanjen
- Pengembangan sistem informasi praktik industri sebagai sarana penunjang manajemen di SMK Negeri 4 Malang
- Pengembangan sistem pendukung keputusan penerima beasiswa dengan metode Simple Additive Weighting (SAW) di Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sistem pendukung keputusan untuk menentukan reviewer PKM menggunakan algoritma Smple Addtive Weighting (SAW) pada portal PKM online Universitas Negeri Malang
- Pengembangan Sistem Repositori Buku Elektronik EPUB Berbasis Situs Web
- Pengembangan sumber belajar basis data bermuatan conceptual learning untuk meningkatkan pemahaman konsep dan menumbuhkan kemandirian belajar siswa pada kelas X Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak di SMK PGRI 3 Malang
- Pengembangan sumber belajar grafika komputer berbasis mobile dengan mengintegrasikan model PBL untuk menumbuhkan kreativitas pada mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sumber belajar simulasi dan komunikasi digital berbasis web bermuatan project based learning untuk siswa kelas X TKJ di SMK Negeri 1 Blitar
- Pengembangan training gate untuk persiapan kompetisi pemrograman
- Penggunaan game edukasi dengan menerapkan model pembelajaran problem bazsed learning untuk meningkatkan keaktifan dan hasil belajar siswa kelas XI TKJ 2 pada mata pelajaran Rancang Bangun Jaringan di SMK Negeri 1 Cerme Gresik
- Perbandingan hasil belajar visual basic melalui model challenge based learning dan model project based learning pada siswa kelas XI Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak di SMKN 2 Singosari Kabupaten Malang
- Perbandingan model pembelajaran creative problem solving dan model problem posing learning terhadap hasil belajar simulasi digital siswa kelas X SMK N 2 Turen
- Perbandingan pembelajaran kooperatif tipe numbered heads together dan tipe student teams achievement division terhadap hasil belajar jaringan dasar pada kelas X Multimedia SMK Negeri 5 Malang
- Perbandingan penerapan model discovery learning berbantuan alat peraga konkret dengan model pembelajaran problem solving terhadap hasil belajar Komputer Terapan jaringan kelas XI TKJ SMK Negeri 2 Probolinggo
- Perbandingan penerapan model mind mapping dengan model Problem Based learning (PBL) berbantuan bahan ajar digital terhadap kemampuan pemahaman konsep mata pelajaran Komputer dan Jaringan Dasar pada siswa kelas X TKJ di SMK Negeri 3 Malang
- Perbandingan penerapan model pembelajaran PjBL dengan metode drill dibandingkan dengan penerapan model pembelajaran PjBL dengan metode feedback pengaruhnya terhadap hasil belajar pemrograman web dinamis siswa kelas XI RPL di SMKN 6 Malang
- Perbandingan penerapan model pembelajaran training within industry dengan laboratory training pengaruhnya terhadap hasil belajar administrasi sistem jaringan siswa kelas XI TKJ di SMK Negeri 2 Singosari
- Perbandingan penerapan model PjBL dipadu metode tutorial dan model PjBL dipadu metode individual terbimbing pengaruhnya terhadap kemampuan mendesain grafis pada siswa kelas X multimedia di SMKN 12 Malang
- Perbedaan hasil belajar dalam mata pelajaran pemrograman web melalui model pembelajaran student facilitator and explaning dan student demonstration pada siswa kelas XII Multimedia di SMK 10 Malang
- Perbedaan hasil belajar dan motivasi belajar pemrograman web melalui penerapan model improve learning dan model ARIAS pada siswa kelas XI RPL SMK Negeri 1 Pasuruan
- Perbedaan hasil belajar dasar desain grafis dengan menerapkan model pembelajaran CBL (Challenge Based Learning) berbantuan animasi dibandingkan dengan model pembelajaran CBL berbantuan web pada siswa kelas X di SMK Islam Batu
- Perbedaan hasil belajar Komputer dan Jaringan Dasar menggunakan pembelajaran model team accelerated instruction dan model group investigation pada kelas X TKJ di SMK Negeri 6 Malang
- Perbedaan hasil belajar mata pelajaran komputer dan jaringan dasar dengan model problem solving dan problem posing dengan media cisco packet tracer pada siswa kelas X Program Keahlian Multimedia SMK Negeri 1 Bagor Kabupaten Nganjuk
- Perbedaan hasil belajar mata pelajaran komputer dan jaringan dasar karena pengaruh penerapan model pembelajaran PBL (Problem Based Learning) dibandingkan dengan penerapan model PjBL (Project Based Learning) berbantuan media pembelajaran berbasis mobile pada kelas X Program Keahlian TKJ di SMK 1 Bagor
- Perbedaan hasil belajar mata pelajaran sistem operasi melalui penerapan model pembelajaran Student Teams Achievement Division (STAD) berbantuan website Edmodo dan powerpoint pada kelas X Multimedia di SMKN 10 Malang
- Perbedaan keaktifan dan hasil belajar komputer dan jaringan dasar karena penerapan model pembelajaran problem solving dibandingkan dengan model pembelajaran discovery learning pada siswa kelas X di SMK Islam 1 Blitar
- Perbedaan keaktifan dan hasil belajar siswa pada penerapan model pembelajaran kooperatif tipe expert group dibandingkan think pair share berbantuan modul pembelajaran pada mata pelajaran komputer dan jaringan dasar kelas X TKJ di SMK Negeri 7 Malang
- Perbedaan kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar kognitif sistem komputer karena pengaruh penerapan model contextual teaching and learning dibandingkan model examples non examples pada siswa kelas X TKJ di SMKN 11 Malang
- Perbedaan kemampuan berpikir kritis pemrograman dasar karena penerapan model pembelajaran SQ4R dibandingkan penerapan model pembelajaran DD/CT pada siswa kelas X TKJ di SMKN 2 Turen
- Perbedaan kemampuan logika pemrograman pada mata pelajaran pemrograman dasar dengan penerapan model drill and practice dibandingkan dengan penerapan model project based learning berbantuan buku digital pada siswa kelas X Multimedia …
- Perbedaan kemandirian dan hasil belajar mata pelajaran jaringan dasar dengan penerapan model flipped classroom berbantuan video pembelajaran dibandingkan dengan model flipped classroom berbantuan animasi interaktif pada siswa kelas X TKJ di SMKN 3 Kota Batu
- Perbedaan kemandirian dan hasil belajar pemrograman dasar karena penerapan model pembelajaran quick on the draw dibandingkan dengan penerapan model pembelajaran discovery learning berbantuan modul pada siswa kelas XI di SMKN 12 Malang
- Perbedaan kreativitas belajar dasar desain grafis menggunakan pembelajaran PJBL berbasis GRASPS berbantuan modul digital dibandingkan berbantuan bahan ajar cetak pada siswa kelas X di SMK Islam Batu
- Perbedaan motivasi dan hasil belajar komputer dan jaringan dasar karena pengaruh penerapan metode problem solving berbantuan sumber belajar internet dan metode problem solving berbantuan modul ajar teks pada siswa kelas X TKJ di SMK Negeri 1 Bondowoso
- Perbedaan pemahaman konsep pemrograman dasar karena penerapan model CTL dibandingkan dengan pembelajaran PBL berbantuan classroom blogging pada siswa kelas X Program Keahlian TKJ di SMK Darut Taqwa Purwosari
- Perbedaan rerata hasil belajar pemrograman dasar yang diajar menggunakan model mind mapping dibandingkan dengan model team assisted individualization berbantuan modul pada siswa kelas X TKJ di SMKN 10 Malang
- Perbedaan rerata hasil belajar simulasi dan komunikasi digital karena penerapan model pembelajaran POE dibandingkan dengan model pembelajaran PRP pada siswa kelas X TKJ di SMKN 10 Malang
- Rekomendasi dokumen skrispsi-terkait menggunakan TFIDF pada sistem informasi skripsi dan tugas akhir Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Rekomendasi peneraimaan judul skrispsi dengan metode additive weighting pada sistem informasi skripsi dan tugas akhir Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Rekomendasi penerimaan judul skripsi dengan metode AHP (Analytic Hierarchy Process) pada sistem informasi skripsi dan tugas akhir di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Studi implementasi Permendikbud No. 45 Tahun 2015 pada guru TIK dalam memberikan layanan bimbingan dan pengelolaan TIK di SMA se-kabupaten Lumajang
- Studi Life-Based Learning Pada Proses Pembelajaran Mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Studi tentang pelaksanaan supervisi pembelajaran pada Program Keahlian Teknik Komputer dan Informatika Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Kota batu
Tahun 2017
- Analisis e-learning Critical Success Factor (ELCFs) dengan model Delone dan McLean di SMK Negeri 1 Malang
- Analisis kemampuan kompetensi Junior Programming mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Analisis perbedaan unjuk kerja pada penerapan algoritma dijkstra dan algoritma A dalam menentukan rute terpendek pada robot pemadam api berkaki enam
- Evaluasi pemanfaatan modul mata pelajaran pemrograman web dengan model pembelajaran problem solving kelas X RPL SMK Negeri 2 Singosari
- Evaluasi penggunaan modul praktik mata pelajaran pemrograman web dinamis dengan model pembelajaran PAIKEM kelas XI RPL SMK Negeri 8 Malang
- Group investigation untuk meningkatkan hasil belajar mata pelajaran teknologi informasi dan komunikasi kelas VIII di MTs Al Istiqomah Dungus Kabupaten Madiun
- Hubungan antara lamanya praktik kerja industri, nilai hasil praktik kerja industri dan hasil belajar siswa dengan kesiapan kerja siswa pada mata diklat teknik kendaraan ringan di SMK PGRI 3 Malang dan SMKN 6 Malang
- Hubungan hasil belajar matakuliah basisdata serta komunikasi data dan jaringan komputer dalam menunjang perolehan hasil belajar pada matakuliah basisdata terdistribusi mahasiswa Prodi S1 PTI 2013 UM
- Hubungan kemampuan kerja tim dan kemandirian siswa dengan kesiapan memasuki dunia kerja siswa SMK Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ) se-kota Malang
- Hubungan ketersediaan alat praktikum dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar siswa TKJ pada mata pelajaran jaringan dasar di Kota malang tahun ajaran 2014/2015
- Hubungan penerapan metode pembelajaran Project Based Learning berbasis GRASPS berbantuan modul digital dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran produktif multimedia di SMKN 1 Amuntai
- Hubungan social support dan self-regulation terhadap persepsi karir keguruan mahasiswa Program Studi S1 Pendidikan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang
- Implementasi sistem informasi manajemen guna mendukung ketercapaian standart pendidikan di SMK Negeri Kabupaten Pasuruan
- Interaksi keaktifan siswa dengan menerapkan model pembelajaran talking chips dan discovery learning terhadap hasil belajar dasar jaringan komputer pada siswa kelas X TKJ di SMKN Winongan, Pasuruan
- Interaksi kemandirian belajar dengan penerapan model PJBL berbantuan varian media pembelajaran pengaruhnya terhadap hasil belajar simulasi digital pada siswa kelas X TKJ di SMKN 2 Malang
- Klasifikasi melalui pengklasteran untuk prediksi tingkat kesukaran soal
- Komparasi penerapan model mind mapping dan feedback untuk mengatasi masalah miskonsepsi pemahaman mata pelajaran instalasi jaringan berbasis luas atau (WAN) pada siswa kelas XI semester II Program Keahlian TKJ SMKN 1 Sidayu Gresik
- Komposisi model pembelajaran mind mapping dan Auditory Intelectually Repetition (AIR) terhadap proses dan hasil belajar siswa kelas X pada mata pelajaran sistem komputer di SMK Islam Kota Batu
- Literasi Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) calon guru SMK Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang
- Mobile Braille Touch (MBT): pengembangan aplikasi media belajar huruf braille berbasis android untuk penyandang tunanetra
- Model pembelajaran berbasis proyek untuk meningkatkan keaktifan dan prestasi belajar simulasi digital siswa kelas X TKJ SMKN 1 Blitar
- Pemanfaatan sistem informasi manajemen untuk mendukung ketercapaian standar nasional pendidikan di SMK Negeri Kabupaten Malang
- Pemenuhan kebutuhan peserta didik kaitannya dengan hasil belajar siswa Program Keahlian Multimedia di SMK se Kabupaten Trenggalek
- Peminatan siswa SMA menggunakan metode simple additive weighting
- Penerapan algoritma naive bayes classifier untuk klasifikasi judul skripsi dan tugas akhir berdasarkan KBK di Jurusan Teknik Elektro Fakultyas teknik Universitas Negeri Malang
- Penerapan algoritma start end mid dalam sistem pendeteksi kesalahan logika pada structured query language
- Penerapan fuzzy database model tahani pada sistem pengelolaan pembelajaran untuk kurikulum 2013 berbasis web di SMA Negeri 1 Pandaan
- Penerapan gamification pada matakuliah matematika diskrit
- Penerapan metode naive bayes classification pada sistem pendukung keputusan analisis butir soal pilihan ganda di Jurusan Teknik Elektro
- Penerapan metode pembelajaran team assisted individualization berbantuan media pembelajaran berbasis web untuk meningkatkan hasil belajar kognitif siswa kelas X TKJ 3 SMK N 11 Malang
- Penerapan model pembelajaran berbasis kerja (work based learning) dengan menggunakan modul praktikum pada mata pelajaran pemrograman dasar untuk meningkatkan kompetensi siswa kelas X RPL 1 di SMKN 1 Banyuwangi
- Penerapan model pembelajaran Creative Problem Solving (CPS) dibandingkan dengan model pembelajaran Project Based Learning (PjBL) pengaruhnya teradap kreativitas dan hasil belajar pemrograman web pada siswa kelas X TKJ SMKN 2 Turen
- Penerapan model pembelajaran Problem Based Instruction (PBI) dan Group Investigation (GI) dengan berbantuan media belajar mobile learning terhadap hasil belajar pada mata pelajaran pemrograman web kelas X MM di SMK Negeri 10 Malang
- Penerapan model pembelajaran problem based learning untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa kelas XI pada mata pelajaran administrasi server Jurusan TKJ di SMK Islam 1 Blitar
- Penerapan model pembelajaran problem based learning untuk meningkatkan motivasi, kemandirian dan hasil belajar matapelajaran perakitan komputer kelas X TKJ-2 di SMK Negeri 12 Malang
- Penerapan model pembelajaran quantum learning dibandingkan dengan model experiential learning berbantuan multimedia pengaruhnya terhadap keaktifan dan hasil belajar pemrograman dasar pada siswa kelas X Program Keahlian Multimedia SMK N 1 Pasuruan
- Penerapan model pembelajaran quantum teaching terhadap motivasi dan hasil siswa SMK kelas XTKJ pada matapelajaran Pemrograman dasar SMK Cendika Bangsa Kepanjen
- Penerapan model Project Based Learning (PjBL) pada pemrograman dasar turbo pascal untuk meningkatkan aktifitas dan hasil belajar siswa kelas X bidang multimedia di SMK Negeri 1 Trenggalek
- Penerapan pembelajaran berbasis proyek (project based learning) dalam upaya peningkatan hasil belajar pada mata pelajaran perakitan komputer siswa X RPL 3 di SMKN 5 Malang
- Penerapan pembelajaran POGIL (Process Oriented Guided Inquiry Learning) pada mata pelajaran pemrograman web untuk meningkatkan berpikir kritis dan kemampuan pemahaman konsep siswa kelas X RPL SMKN 12 Malang
- Pengaruh efektivitas pembelajaran kewirausahaan dan literasi sosial media untuk berwirausaha dengan minat berwirausaha siswa SMK di Kota Blitar
- Pengaruh efektivitas proses pembelajaran dan kemampuan mengajar terhadap employability skill calon guru pada mahasiswa prodi S1 Pendidikan Teknik Informatika Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang
- Pengaruh faktor eksternal dan internal terhadap animo memasuki dunia kerja siswa kelas XII SMK TKJ di Kota Malang
- Pengaruh faktor kesiapan dan penggunaan variasi model pembelajaran konstruktivistik terhadap rerata hasil belajar jaringan dasar kelas X kompetensi Keahlian TKJ di SMK Sore Tulungagung
- Pengaruh implementasi blended learning dan e-learning terhadap hasil belajar sistem operasi kelas X Teknik Komputer Jaringan di SMK Negeri 1 Kota Kediri
- Pengaruh interaksi antara faktor minat belajar dengan penerapan model pembelajaran drill and practice dan open ended problems terhadap rata-rata hasil belajar teknik animasi 2D dan 3D pada siswa kelas X SMK PGRI 3 Malang
- Pengaruh ketercukupan sarana prasana dan sistem informasi terhadap motivasi belajar siswa Jurusan Teknik Informatika di SMK Negeri Kota Tuban
- Pengaruh metode pembelajaran kooperatif tipe jigsaw terhadap hasil belajar pada materi pelajaran instalasi Local Area Network (LAN) kelas XI pada minat bidang keahlian teknologi komputer jaringan di SMKN 1 Blitar
- Pengaruh minat belajar, efikasi diri dan kebiasaan belajar terhadap prestasi belajar mata pelajaran simulasi digital siswa kelas X SMK Negeri 8 Malang tahun pelajaran 2015/2016
- Pengaruh model pembelajaran student facilitator and explaining terhadap hasil belajar siswa Jurusan Teknik Komputer Jaringan kelas XI pada mata pelajaran pemrograman web di SMK Negeri 1 Blitar
- Pengaruh model project based learning terhadap hasil belajar pada mata pelajaran Teknik Animasi 2 Dimensi kelas XI Jurusan Multim,edia di SMK Negeri 2 Singosari
- Pengaruh perbandingan penerapan model pembelajaran Student Teams Achievement Division (STAD) dan discovery learning berbantuan audio visual terhadap hasil belajar pada perakitan komputer kelas X Jurusan TKJ di SMK Negeri Winongan Kabupaten Pasuruan
- Pengembangan aplikasi m-learning dengan pendekatan problem based introduction pada mata pelajaran pemograman WEB untuk siswa kelas X Jurusan RPL SMK Negeri 8 Malang
- Pengembangan aplikasi mobile rescue tentang pertolongan pertama berbasis geolokasi
- Pengembangan aplikasi rute angkutan Kota Malang berbasis android
- Pengembangan aplikasi untuk meningkatkan pemahaman guru teknik komputer dan informatika dalam menyusun RPP kurikulum 2013 di Sekolah Menengah Kejuruan
- Pengembangan bahan ajar administrasi server interaktif bernuansa problem solving untuk menumbuhkan keaktifan belajar pada siswa kelas XI SMK Negeri 1 Pogalan Trenggalek
- Pengembangan bahan ajar berbasis web dengan model drill and practice pada mata pelajaran pemrograman web kelas X Program Keahlian Multimedia SMK Negeri 11 Malang
- Pengembangan bahan ajar berbasis web menggunakan blockly pada mata pelajaran pemrograman dasar untuk siswa SMK Negeri 8 Malang Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak (RPL)
- Pengembangan bahan ajar digital berbasis epub untuk menunjang matakuliah game edukasi pada Program Studi S1 Pendidikan Teknik Informatika Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan bahan ajar digital mata pelajaran Pemrograman Web bermuatan priject based learning untuk menumbuhkan kreatifitas siswa kelas X Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak di SMK Negeri 2 Singosari
- Pengembangan bahan ajar digital sistem komputer berbasis mobile apps untuk kelas X Program Keahlian TKJ di SMK
- Pengembangan bahan ajar e-learning rancang bangun jaringan kelas XI semester gasal Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK
- Pengembangan bahan ajar interaktif pada matapelajaran Sistem Komputer berbasis PBL untuk SMK
- Pengembangan bahan ajar interaktif pemrograman web materi CSS berorientasi project untuk siswa kelas X RPL di SMK PGRI Wlingi
- Pengembangan bahan ajar mata pelajaran jaringan dasar untuk SMK kelas X sem4ester II program keahlian Teknik Komputer dan Jaringan berdasarkan kurikulum 2013
- Pengembangan bahan ajar mata pelajaran sistem operasi kelas X RPL SMKN 8 Malang
- Pengembangan bahan ajar matapelajaran pemrograman desktop berbasis multimedia learning untuk siswa kelas XI SMK Program Keahlian RPL
- Pengembangan bahan ajar modul untuk mata pelajaran pengolahan citra digital untuk SMK Paket Keahlian Multimedia kelas XI di SMK Negeri 11 Malang
- Pengembangan bahan ajar pada mata pelajaran jaringan dasar dengan model pembelajaran project based learning untuk siswa kelas X semester II Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di tingkat SMK
- Pengembangan buku ajar cetak pada mata pelajaran teknik animasi 2 dimensi kelas XI Program Keahlian Multimedia SMK Negeri 1 Pasuruan
- Pengembangan buku ajar dengan peta konsep mata pelajaran Pemodelan Perangkat Lunak kelas XI Program Keahlian Rekayasa Pearngkat Lunak SMK Negeri 5 Malang
- Pengembangan buku ajar mata pelajaran pemrograman dasar untuk siswa kelas X Paket Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 11 Malang
- Pengembangan buku ajar mata pelajaran pemrograman web untuk siswa kelas X SMK Negeri 11 Malang
- Pengembangan buku digital interaktif berbasis flipping book pada mata pelajaran teknologi informasi dan komunikasi kelas XI di SAMA Negeri 1 Pesanggaran
- Pengembangan buku digital interaktif berbasis mind mapping pada mata pelajaran instalasi jaringan lokal (LAN) untuk meningkatkan efektivitas belajar di SMKN 7 Jember Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan
- Pengembangan buku digital sistem komputer untuk program keahlian TKJ kelas X SMK
- Pengembangan e-modul berbasis flipbook pada mata pelajaran pemrograman dasar dengan model problem based learning untuk kelas X Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMKN 6 Malang
- Pengembangan e-modul berbasis mobile pada matapelajaran sistem operasi untuk meningkatkan keaktifan siswa kelas X Multimedia di SMK Negeri 5 Malang
- Pengembangan e-modul interaktif pada mata pelajaran Pemrograman Web untuk siswa kelas X TKJ SMK Negeri 1 Bangil
- Pengembangan e-modul mata pelajaran Pengolahan Citra Digital bermatan Project Based Learning (PjBL) untuk menumbuhkan keaktifan siswa kelas XI Program Keahlian Multimedia di SMKN 11 Malang
- Pengembangan e-modul matapelajaran menginstalasi sistem operasi berbasis GUI dan CLI kelas X Jurusan TKJ di SMK Negeri 1 Rejotangan Tulungagung
- Pengembangan jobsheet perawatan dan perbaikan komputer berbasis problem based learning untuk mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika di Universitan Negeri Malang
- Pengembangan layanan sistem informasi akademik berbasis android pada Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis animasi 2D pada mata pelajaran IPS SD kelas V
- Pengembangan media pembelajaran berbasis EPUB pada mata pelajaran pemrograman berorientasi obyek untuk siswa kelas XII di SMK Negeri 6 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis e-pub pada mata pelajaran sistem operasi jaringan untuk siswa kelas XI TKJ di SMK
- Pengembangan media pembelajaran berbasis game edukasi teka-teki silang pada mata pelajaran pemrograman web dasar kelas X Program Keahlian Multimedia SMK Negeri 11 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis mobile pada mata kuliah Analisis Desain Sistem Informasi (ADSI) Program Studi Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis mobile web pada mata pelajaran Pemrograman dasar untuk siswa kelas X Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ SMK Islam 1 Blitar
- Pengembangan media pembelajaran berbasis multimedia interaktif matapelajaran sistem operasi semester ganjil kelas X Program Keahlian Teknik Komputer Jaringan di SMK Islam Batu
- Pengembangan media pembelajaran berbasis multimedia interaktif pada mata pelajaran pemrograman dasar untuk siswa kelas X di SMK Negeri 1 Bangil
- Pengembangan media pembelajaran berbasis multimedia pada mata pelajaran pemrograman web kelas X TKJ di SMKN i Udanawu Blitar
- Pengembangan media pembelajaran berbasis video untuk mata pelajaran perakitan komputer di Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan SMK Al Kaaffah Kepanjen Kabupaten Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis web dengan model drill and practice pada mata pelajaran Pemroigraman dasar kelas X RPL di SMK Negeri 1 Sukorejo
- Pengembangan media pembelajaran berbasis web pada mata pelajaran administrasi server untuk kelas XII TKJ di SMK Islam Batu
- Pengembangan media pembelajaran berbasis web untuk mengukur hasil belajar siswa pada mata pelajaran komputer jaringan dasar Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMKN 8 Malang
- Pengembangan media pembelajaran CCNA Exploration-1 berbasis WEB di Universitas Negeri Malang
- Pengembangan media pembelajaran e-learning berbasis Project Based Learning (PjBL) untuk meninbgkatkan minat belajar siswa pada mata pelajaran simulasi digital kelas X Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 12 Malanmg
- Pengembangan media pembelajaran interaktif dengan menggunakan model project based learning pada mata pelajaran pemrograman web Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak di SMK Negeri 6 Malang
- Pengembangan media pembelajaran interaktif pada mata pelajaran keamanan jaringan di SMK
- Pengembangan media pembelajaran interaktif pada mata pela-jaran komunikasi data kelas XI Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 1 Udanawu Blitar
- Pengembangan media pembelajaran interaktif pada mata pelajaran pemrograman web bagi siswa SMK Program Keahlian RPL kelas X
- Pengembangan media pembelajaran interaktif pada mata pelajaran Pemrograman Web Dinamis kelas XI Programj Keaqhlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 1 Blitar
- Pengembangan media pembelajaran interaktif pada mata pelajaran simulasi digital kompetensi dasar simulasi visual untuk siswa kelas X SMK Putra Indonesia Malang
- Pengembangan media pembelajaran menggunakan animasi untuk matakuliah sistem operasi pokok bahasan penjadwalan proses
- Pengembangan media pembelajaran pada materi menjelaskan persyaratan dan mengidentifikasi spesifikasi perangkat Wide Area Network (WAN) menggunakan model pendekatan CTL (Contextual Teaching Learning) di SMK PGRI Turen
- Pengembangan modul ajar cetak berbasis project based learning pada mata pelajaran simulasi digital kelas X di SMK Putra Indonesia Malang
- Pengembangan modul ajar digital berintegrasikan dengan model explicit instruction pada mata pelajaran teknik animasi 2 dimensi untuk siswa kelas XI Program Keahlian Multimedia di SMK Negeri 1 Banyuwangi
- Pengembangan modul ajar digital interaktif dalam pembelajaran sistem operasi pada siswa kelas X TKJ SMK Negeri 1 Tuban
- Pengembangan modul ajar jaringan dasar di SMK Negeri 11 Malang
- Pengembangan modul ajar jaringan nirkabel pada kelas XII SMK TKJ
- Pengembangan modul ajar mata pelajaran pemrograman web statis tingkat dasar berbasis Project Based Learning (PjBL) untuk siswa kelas XI semester 1 Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak di SMK Negeri 1 Tapen Kabupaten Bondowoso
- Pengembangan modul ajar mata pelajaran sistem operasi siswa kelas X SMK Nasional Malang
- Pengembangan modul ajar pada mata pelajaran jaringan dasar kelas X Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan semester 1 SMK Sore Tulungagung
- Pengembangan modul ajar pemodelan perangkat lunak untuk mendukung strategi pembelajaran berbasis proyek pada siswa SMK kelas XI Jurusan Rfekayasa Perangkat Lunak di SMK Negeri 2 Singosari
- Pengembangan modul ajar pemrograman web dinamis bermuatan project based learning untuk menumbuhkan kreativitas siswa kelas XI Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak di SMK Negeri 2 Singosari
- Pengembangan modul ajar rancang bangun jaringan pada kelas XII TKJ
- Pengembangan modul ajar untuk mata pelajaran pemrograman grafik kelas XII RPL semester 1 di SMK Negeri 12 Malang
- Pengembangan modul berbasis project based learning dalam mata pelajaran pemrograman berorientasi obyek kelas XI RPL SMKN 6 Malang
- Pengembangan modul digital basis data bermuatan project based learning untuk menumbuhkan kemandirian belajar pada siswa kelas XI RPL SMKN 6 Malang
- Pengembangan modul digital perawatan dan perbaikan komputer bermuatan contextual teaching and learning di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan modul digital terprogram dengan mengintegrasikan soft skill untuk bahan ajar kesehatan dan keselamatan kerja penggunaan TIK di Teknik Elektro FT UM
- Pengembangan modul elektronik pada mata pelajaran Pemrigraman Perangkat Begterak untuk siswa kelas XII RPL SMK Negeri 2 Singosari
- Pengembangan modul mata pelajaran pemrograman dasar kelas XI program keahlian TKJ di SMK Negeri 1 Udanawu Blitar
- Pengembangan modul matapelajaran pemrograman dasar untuk kelas X semester genap Program Keahlian Teknik Komputer dan Irformatika di SMK 1 Boyolangu
- Pengembangan modul pembelajaran mobile berbasis problem based learning pada mata pelajaran rancang bangun jaringan Program Keahlian Teknik Komputer Jaringan di SMK
- Pengembangan modul pemrograman web dinamis kelas XII rekayasa perangkat lunak SMK Negeri 12 Malang
- Pengembangan modul perakitan komputer dengan model pembelajaran problem based learning untuk siswa kelas X Jurusan Teknik Komputer dan jaringan di SMK NU-1 Bustanul Ulum Lamongan
- Pengembangan modul sistem operasi berbasis Contextual Teaching Learning (CTL) untuk menumbuhkan keaktifan belajar siswa di SMKN 1 Pogalan Trenggalek
- Pengembangan Sistem Aplikasi Media Belajar Try Out Ujian Nasional (SIAP TUNAS) untuk SMK Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 2 Kota Probolinggo
- Pengembangan sistem deteksi plat nomor sepeda motor di Indonesia menggunakan EMGU CV dan OCR
- Pengembangan Sistem Informasi Akademik Siswa (SIAS) berbasis web di Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMP IT) Subululhuda Kebonsari Madiun
- Pengembangan sistem informasi berbasis web laporan hasil belajar siswa dengan standar K-13 di Sekolah Menengah Kejuruan
- Pengembangan sistem informasi bimbingan konseling pada SMAN 1 Pandaan berbasis website
- Pengembangan sistem informasi kepegawaian Dinas Pertanian Kabupaten Pamekasan
- Pengembangan Sistem Informasi Laporan Ketercapaian Hasil Belajar Siswa (SILACAK) berbasis web di Sekolah menegah Atyas Negeri Mojoagung
- Pengembangan sistem informasi praktik industri versi 3 di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sistem try out online berbasis website di MTsN Kota Pasuruan
- Pengembangan sistem ulangan harian untuk siswa Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak di SMK Turen
- Pengembangan sumber belajar pemrograman web dengan pendekatan peta konsep secara interaktif untuk siswa kelas X Jurusan TKJ di SMK Negeri 1 Sampang
- Pengembangan website sekolah berbasis content management system di IPTD SMP Negeri 1 Sawahan
- Perbandingan penerapan model pembelajaran project based learning dan think pair share berbantuan modul digital interaktif terhadap rata-rata kemandirian dan hasil belajar pemrograman web pada siswa kelas X TKJ di SMKN 11 Malang
- Perbandingan pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe talking chips dan course reviev horay terhadap keaktifan dan hasil belajar jaringan dasar kelas X MM SMK Negeri 12 Malang
- Perbandingan perolehan hasil belajar antara metode project based learning berbantuan modul praktikum dan metode example non example pada matapelajaran Pemrograman Web kelas X Jurusan Teknik Komputer Jaringan di SMK Negeri 1 Malang
- Perbedaan hasil belajar antara penerapan model cooperative learning tipe Think Pair Share (TPS) dan Problem Based Learning (PBL) pada mata pelajaran dasar pemrograman siswa kelas X di SMK Negeri 2 Madiun
- Perbedaan hasil belajar menggunakan model pembelajaran Project Based Learning (PjBL) dan model pembelajaran inkuiri terbimbing pada mata pelajaran Perakitan Komputer siswa kelas X SMK Negeri 1 Bondowoso
- Perbedaan hasil belajar pemrograman dasar karena faktor kemampuan logika dan penerapan model pembelajaran conceptual map dibanding mind map pada siswa RPL kelas X SMK N 5 Malang
- Perbedaan kemampuan berfikir logis pada mata pelajaran pemrograman dasar dengan menerapkan model pembelajaran project based learning dibandingkan dengan model pembelajaran creative problem solving pada kelas X Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak di SMKN 8 Malang
- Perbedaan kompetensi belajar sistem operasi dasar dengan menerapkan model Numbered Head Together (NHT) dan Think Pair Share (TPS) pada siswa kelas X Multimedia di SMK Negeri 10 Malang
- Perbedaan model pembelajaran Guide Inquiry (GI) dan Project Based Learning (PJBL) terhadap kemampuan logika pemrograman pada mata pelajaran pemrograman dasar di SMK PGRI 3 Malang
- Perbedaan motivasi dan hasil belajar siswa menggunakan model problem based learning dan direct instruction pada matapelajaran Jaringan Dasar kelas X di SMK Negeri 6 Malang
- Perbedaan penerapan model pembelajaran think pair share dan direct instruction terhadap hasil belajar dan keaktifan siswa pada mata pelajaran pemrograman web kelas XI SMK Negeri 12 Malang
- Perbedaan rata-rata hasil belajar dan kemandirian belajar pemrograman web karena penerapan model PjBL berbantuan digi book dibandingkan dengan berbantuan reference book pada siswa kelas X Program Keahlian RPL di SMKN 2 Singosari
- Perbedaan rerata hasil belajar dalam mata pelajaran perakitan PC menggunakan model pembelajaran Think Pair Share (TPS) dan Student Team Achievement Division (STAD) pada siswa kelas X TKJ di SMK Sore Tulungagung
- Presensi kehadiran siswa menggunakan aplikasi presensi siswa digital berbasis android dan website
- Sistem pendukung keputusan rekomendasi Praktik Kerja Industri (Prakerin) menggunakan metode decision tree di SMK Negeri 8 Malang
- Studi keterlaksanaan pembelajaran remedial pada Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri Kota Malang
- Studi komparasi minat belajar, hambatan belajar, dan motif berprestasi pada matakuliah Kecerdasan Buatan mahasiswa Prodi S1 Teknik Informatika dan S1 Pendidikan teknik Informatika Jurusan Teknik Elektro FT UM
- Studi tentang pemanfaatan sistem informasi manajemen untuk mendukung tugas guru pada Sekolah Menengah Kejuruan se-Kabupaten Bojonegoro
- Uji beda kompetensi belajar pada mata pelajaran sistem operasi jaringan melalui penerapan model PBL berbantuan video dan berbantuan powerpoint pada kelas XI teknik komputer dan jaringan di SMKN 10 Malang
- Uji beda rerata hasil belajar mata pelajaran pemrograman web menggunakan model pembelajaran think pair share dan model direct instruction pada siswa kelas X Rekayasa Perangkat Lunak di SMK Negeri 8 Malang
Tahun 2016
- Efek motivasi dan penerapan model pembelajaran project based learning dengan model pembelajaran inquirt terhadap hasil perancangan basis data di mata kuliah basis data program studi S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Hubungan antara lingkungan belajar praktikum, kemampuan kerjasama dan kemandirian belajar dengan kompetensi belajar produktif pada siswa kelas XI Jurusan TKJ SMK di Kota Blitar
- Hubungan antara muatan nilai wirausaha dalam pembelajaran produktif dan dukungan lingkungan dengan kesiapan berwirausaha pada siswa SMK Jurusan Multimedia di Kota Pasuruan
- Hubungan antara sikap belajar dan persepsi siswa tentang keterampilan mengajar guru dengan hasil belajar perakitan komputer siswa kelas X TKJ SMK Negeri 1 Udanawu Kabupaten Blitar
- Hubungan antara tingkat muatan aspek wirausaha pada pembelajaran produktif dan pengetahuan berwirausaha melalui dorongan orang tua dengan animo berwirausaha pada siswa kompetensi keahlian TKJ di SMKN se-kota Malang
- Hubungan hasil praktik kerja industri dan hasil uji kompetensi keahlian terhadap kesiapan kerja siswa kelas XII program keahlian TKJ SMK Negeri 2 Malang
- Hubungan keterampilan sosial, kemampuan membaca gambar dan tingkat pemahaman konsep dengan kompetensi rancang bangun jaringan komputer pada siswa kelas XI Program Keahlian TKJ SMK di Kota Malang
- Implementasi algoritma bayesian network pada sistem informasi pelacakan alumni (Tracer Study) di SMAN 1 Pesanggaran Banyuwangi
- Implementasi algoritma Monte Carlo pada sistem informasi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) online Madrasah Tsanawiyah Kota Probolinggo
- Interaksi antara minat dan varian model pembelajaran konstruktivistik pengaruhnya terhadap hasil belajar pemrograman dasar pada siswa kelas X multimedia SMKN 1 Trenggalek
- Interaksi antara tingkat inisiatif siswa dan penerapan konstruktivistik berbantuan handout berbasis peta konsep terhadap hasiul belajar pemrograman web pada siswa kelas X MM di SMK Negeri 1 Ponorogo
- Kontribusi kemandirian mengambil keputusan dan kemampuan afektif mapel Produktif terhadap mental kerja pada siswa TKJ di SMK se-Kota Kediri
- Kontribusi relevansi perilaku praktikum dan informasi lapangan pekerjaan dengan animo memasuki dunia kerja bagi siswa TKJ kelas XII di Kota Pasuruan
- Meningkatkan keaktifan dan hasil belajar pemrograman dasar melalui penerapan model pembelajaran experiential learning dengan metode demonstrasi pada siswa kelas X Program Keahlian Multimedia (MM) 1 SMKN 11 Malang
- Metode Simple Additive Weighting (SAW) untuk rekomendasi pemilihan sekolah pada portal web di Kota Malang
- Penerapan algoritma genetika pada sistem penjadwalan perkuliahan berbasis website
- Penerapan algoritma K-Means Cluster pada sistem informasi alumni berbasis web di SMKN 1 Nganjuk
- Penerapan algoritma K-Means cluster pada sistem informasi manajemen kehadiran siswa berbasis WEB doi Madrasah Aliyah Negeri Lumajang
- Penerapan algoritma matrik Markov pada sistem penerimaan siswa baru Pondok Pesantren Darul 'Ulum Jombang
- Penerapan algoritma Naive Bayes sebagai sistem rekomendasi kategori perusahaan Praktik Industri (PI) bagi mahasiswa
- Penerapan algoritma winnowing pada sistem pendeteksi plagiarisme artikel ilmiah di jurusan teknik elektro Universitas Negeri Malang
- Penerapan model cooperative learning tipe Student Teams Achievement Divisions (STAD) pada mata pelajaran jaringan dasar kelas XI untuk meningkatkan hasil belajar di SMK Negeri 1 Rejotangan Tulungagung
- Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Student Team Achievement Division (STAD) untuk meningkatkan kedisiplinan dan hasil belajar siswa pada matapelajaran basis data kelas X RPL SMK Islam Batu
- Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share (TPS) untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada pembelajaran sistem komputer di kelas XI TKJ 1 SMK Negeri 2 Malang
- Penerapan model pembelajaran PAIKEM dengan orientasi cooperative learning tipe STAD untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa kelas X TKJ D pada mata pelajaran Perakitan Komputer di SMK Negeri 4 Malang
- Penerapan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar matapelajaran perakitan komputer pada siswa kelas X Program Keahlian Multimedia di SMK Negeri 02 Singosari
- Penerapan model pembelajaran problem based learning dan metode drill untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas X TKJ 2 pada mata pelajaran jaringan dasar di SMK Negeri 1 Turen
- Penerapan model pembelajaran project based learning untuk meningkatkan keaktifan dan hasil belajar siswa mata pelajaran instalasi sistem komputer dasar di kelas X SMKN 1 Kepanjen
- Penerapan Pembelajaran Berbantuan Komputer (PBK) untuk meningkatkan hasil belajar siswa matapelajaran perakitan komputer kelas X TKJ 2 di SMKN 11 Malang
- Penerapan pembelajaran berbasis masalah dengan probing prompting untuk meningkatkan keaktifan dan hasil belajar siswa dalam mata pelajaran algoritma pemograman pada kelas X RPL di SMK Negeri 1 Kepanjen
- Pengaruh model pembelajaran drill and practice terhadap hasil belajar aspek pengetahuan dan retensi siswa kelas X Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan SMKN 11 Malang pada mata pelajaran Pemrograman Dasar
- Pengaruh tingkat kecakapan sosial dan pengetahuan pedagogik pada minat menjadi guru di S1 Pendidikan Teknik Informatika Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan aplikasi monitoring kehadiran mahasiswa dan penggunaan ruang berbasis web pada Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan bahan ajar berbasis proyek mata pelajaran pemrograman web dinamis untuk siswa kelas XI SMK Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak
- Pengembangan bahan ajar berupa modul praktikum mata kuliah Komunikasi Data dan Jaring dan Komputer bagi Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan bahan ajar mata pelajaran Sistem Operasi Jaringan berbasis mobile web kelas XI SMK Program Keahlian Teknik Komputer Jaringan
- Pengembangan bahan ajar modul memperbaiki dan merawat komputer untuk siswa kelas X Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Baitul Makmur Malang
- Pengembangan bahan ajar modul troubleshooting jaringan untuk siswa kelas XII Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 1 Panji Situbondo
- Pengembangan bahan ajar modul untuk mata pelajaran animasi 3 dimensi untuk SMA paket keahlian multimedia kelas XI di SMK Negeri 11 Malang
- Pengembangan buku ajar digital dan mikroprosesor untuk mahasiswa S1 Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan buku ajar komputer terapan jaringan dengan model discovery learning untuk SMK kelas XI semester 1 Program Keahlian Teknologi Informasi dan Komunikasi menggunakan kurikulum 2013
- Pengembangan buku ajar mata pelajaran sistem komputer berbasis kurikulum 2013 untuk Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Program Keahlian Teknik Kompuyer Jaringan (TKJ) kelas X SMK Negeri 12 Malang
- Pengembangan buku ajar pelajaran perakitan komputer kelas X Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan SMK Negeri 1 Kefamenanu
- Pengembangan buku ajar simulasi digital untuk kelas X Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan SMK Muhammadiyah 7 Gondanglegi
- Pengembangan buku ajar sistem komputer berorientasi kurikulum 2013 semester genap kelas X TKJ di SMK Negeri 2 Malang
- Pengembangan buku digital berbasis EPUB pada mata pelajaran jaringan dasar jurusan TKJ kelas X di SMKN 6 Malang
- Pengembangan buku digital interaktif mata pelajaran perakitan komputer untuk siswa kelas X Rekayasa Perangkat Lunak SMK Negeri 2 Trenggalek
- Pengembangan e-commerce untuk Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM)
- Pengembangan e-learning berbasis web untuk memfasilitasi model problem based learning pada mata pelajaran pemrograman web dinamis kelas XI Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak (RPL) SMKN 4 Malang
- Pengembangan game edukasi berbasis mobile pada kompetensi pengalamatan jaringan untuk Program Keahlian TKJ SMK Negeri 1 Lumajang
- Pengembangan media berbasis mobile learning untuk mata pelajaran jaringan dasar pada kompetensi dasar media jaringan kelas X Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 1 Kraksaan
- Pengembangan media pembelajaran berbasis android pada mata pelajaran desain multimedia Jurusan Multimedia di SMK PGRI 3 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis augmented reality pada mata pelajaran perakitan komputer untuk kelas X SMK Program Keahlian Teknik Komputer Jaringan
- Pengembangan media pembelajaran berbasis e-book dengan pendekatan project based learning untuk mata pelajaran pemrograman berorientasi objek di SMK Negeri 1 Kota Pasuruan kelas XI Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak semester gasal
- Pengembangan media pembelajaran berbasis hybrid mobile pada mata pelajaran perakitan komputer untuk kelas X Teknik Komputer dan Jaringan SMK Negeri 2 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis mobile pada mata pelajaran sistem operasi untuk siswa SMK Teknik Komputer dan Jaringan
- Pengembangan media pembelajaran berbasis mobile web untuk mata pelajaran Perakitan Komputer kelas X SMK Negeri 10 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis multimedia interaktif pada standar kompetensi melakukan instalasi perangkat jaringan lokal (LAN) kelas XI TKJ SMK Negeri 1 Ngasem Kabupaten Kediri
- Pengembangan media pembelajaran berbasis web pada mata pelajaran pemrograman web paket keahlian multimedia kelas X di SMK Nasional Malang
- Pengembangan media pembelajaran 'Game Edukasi JD' pada mata pelajaran Jaringan dasar kelas X Program Keahlian TKJ SMKN 2 Malang
- Pengembangan media pembelajaran interaktif berbasis web pada matapelajaran TIK Operasi Dasar Sistem Komputer untuk siswa kelas X MAN 2 Pamekasan
- Pengembangan media pembelajaran interaktif model drill and practice pada kompetensi dasar protokol pengalamatan jaringan untuk siswa kelas X paket keahlian teknik komputer dan jaringan
- Pengembangan media pembelajaran M-learning sistem operasi di DMK Negeri 5 Malang Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan
- Pengembangan media pembelajaran peta konsep pada mata kuliah Rekayasa Perangkat Lunak S1 Pendidikan Teknik Informatika Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan media pembelajaran video tutorial adobe premiere pada mata pelajaran pengolahan video di SMKN 11 Malang
- Pengembangan media pembelajaran web based learning untuk mata pelajaran sistem operasi open source kelas X SMK Negeri 10 Malang
- Pengembangan media trainer LAN untuk mata pelajaran jaringan dasar pada paket keahlian TKJ kelas X di SMKN 2 Bojonegoro
- Pengembangan model cetak algoritma pemrograman dasar untuk SML kelas X berdasarkan kurikulum 2013
- Pengembangan modul ajar digital mata kuliah mobile learning untuk mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembangan modul ajar matapelajaran pemrograman web dinamis untuk siswa kelas XII Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak SMK Negeri 1 Kepanjen Kab. Malang
- Pengembangan modul ajar pemrograman web dinamis berbasis strategi training within insdustry di SMK
- Pengembangan modul animasi 3 dimensi yang diintegrasikan dengan web untuk kelas XI Program Keahlian Multimedia di SMK Muhammadiyah 2 Malang
- Pengembangan modul cetak mata pelajaran menginstalasi sistem operasi berbasis GUI dan CLI kelas X Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 1 Rejotangan Tulungagung
- Pengembangan modul digital berbasis EPUB pada mata pelajaran rancang bangun jaringan kelas XI TKJ di SMK Negeri 2 Malang
- Pengembangan modul digital pada mata pelajaran perakitan komputer untuk siswa kelas X berbasis multimedia di SMK Cendika Bangsa Kepanjen
- Pengembangan modul mata pelajaran komputer terapan jaringan dengan model PBL (Project Based Learning) untuk siswa kelas XI Jurusan TKJ di SMKN 2 Malang
- Pengembangan modul mata pelajaran komputer terapan jaringan untuk siswa SMK Nasional Malang program keahlian teknik komputer dan jaringan
- Pengembangan modul menginstalasi sistem operasi jaringan berbasis GUI dan text dengan model pembelajaran proyek (PjBL) untuk kelas XI TKJ semester 1 di SMKN 1 Blitar
- Pengembangan modul pada mata pelajaran jaringan berbasis luas (WAN) kelas XI Program Keahlian TKJ di SMK Diponegoro Tumpang
- Pengembangan modul pembelajaran berbasis discovery learning pada mata pelajaran pengolahan citra digital untuk SMK kelas XI semester 1 Program Keahlian Multimedia
- Pengembangan modul pembelajaran berbasis multimedia pada matapelajaran sistem operasi kelas X Program Studi Keahlian Komputer dan Informatika di SMK Cendika Bangsa Kepanjen
- Pengembangan modul pembelajaran dengan model Project Based Learning (PjBL) pada mata pelajaran pemrograman web di SMKN 2 Kraksaan
- Pengembangan modul pembelajaran simulasi digital berbasis web dengan model Problem Based Learning (PBL) untuk siswa kelas X SMKN 8 Malang
- Pengembangan modul praktikum interaktif pada matakuliah pemprogaman berbasis web SI Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembangan modul praktikum matakuliah pemrograman berorientasi objek untuk Program Studi S1 Pendidikan Teknik Informatika Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang
- Pengembangan modul sistem komputer kelas X TKJ semester 1 SMK NU Sunan Ampel Poncokusumo Tumpang
- Pengembangan multimedia pembelajaran interaktif pada materi mengadministrasi server dalam jaringan untuk SMK TKJ
- Pengembangan perangkat lunak perpustakaan berbasis android pada Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sistem analisis hasil tes di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sistem informasi akademik menggunakan PHP dan codeigniter di SMA Negeri 1 Gondang Tulungagung
- Pengembangan sistem informasi bimbingan konseling berbasis website di SMK Negeri 1 Ngasem Kediri
- Pengembangan sistem informasi evaluasi perkuliahan di Jurusan Teknik Elektro Universitras Negeri Malang
- Pengembangan sistem monitoring dan penmilaian praktek kerja industri berbasis web di SMK Islam Batu
- Pengembangan web media pembelajaran pada matakuliah kewirausahaan dan etika profesi untuk Prodi S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembvangan media pembelajaran berbasis multimedia interaktif pada mata pelajaran perakitan komputer kelas X TKJ semester 1 SMK NU Sunan Ampel Poncokusumo Tumpang
- Perbandingan algoritma minimax dengan alphabeta pruning pada permainan tradisional dados-dadosan
- Perbandingan model pembelajaran Problem Base Learning (PBL) dan inkuiri terbimbing terhadap hasil belajar dan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran pemrograman dasar kelas X SMKN 12 Malang
- Perbandingan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dan model pembelajaran inkuiri terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran basis dara kelas X RPL di SMKN 2 Trenggalek
- Perbandingan pembelajaran kooperatif tipe TSTS (Two Stay Two Stray) dan pembelajaran kooperatif tipe TAI (Team Assisted Individualization) terhadap hasil belajar pemrograman dasar siswa kelas X TKJ SMK negeri 2 Singosari
- Perbandingan pengaruh model pembelajaran TGT dan STAD terhadap hasil belajar mata pelajaran pemrograman WEB siswa kelas X SMK Negeri 12 Malang
- Perbedaan hasil belajar kompetensi dasar memeriksa hasil perawatan Pc menggunakan model pembelajaran kooperatif think pair square dengan problem based learning pada siswa kelas X Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMKN 1 Ngasem Kabupaten Kediri
- Perbedaan hasil belajar menggunakan model pembelajaran Project Based Learning (PjBL) dan model pembelajaran Jigsaw mata pelajaran Perakitan Komputer pada siswa kelas X TKJ di SMK Negeri 12 Malang
- Perbedaan hasil belajar menggunakan sumber belajar media internet dan non internet pada mata pelajaran merawat peralatan multimedia dengan model pembelajaran Paikem di SMKN 1 Nguling Pasuruan
- Perbedaan rerata hasil belajar mata pelajaran jaringan dasar antara model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan tipe think pair share pada siswa kelas X TKJ SMK Negeri 2 Singosari
- Rancang bangun media pembelajaran berbasis mobile untuk pelajaran Pemrograman Dasar dengan model problem solving bagi siswa kelas XI Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan SMK Islam 1 Blitar
- Studi tentang tingkat keterlaksanaan pembelajaran produktif dalam menyiapkan lulusan siap kerja pada sekolah menengah kejuruan program keahlian TIK di Kota Kediri
- Upaya sekolah dalam menyiapkan keterserapan lulusan memasuki dunia kerja pada Jurusan TIK di SMK Negeri 6 Malang (studi kasus)
- Visualisasi algoritma pemrograman dasar untuk kelas X SMK berdasarkan kurikulum 2013
Tahun 2015
- Fuzzy database model tahani untuk rekomendasi lokasi praktik kerja industri pada sistem informasi monitoring PRAKERIN di SMKN 12 Malang
- Hubungan antara motivasi belajar dan kompetensi dasar kejuruan algoritma perulangan dengan hasil uji kompetensi kejuruan struktur kontrol perulangan pada siswa kelas X di SMK Nasional Malang
- Hubungan antara persepsi orang tua, harapan masuk, dan persepsi terhadap lulusan dengan minat masuk SMK Program Studi Keahlian TIK bagi siswa SMP di Kabupaten Tulungagung
- Hubungan efektivitas penggunaan facebook dan motivasi dengan hasil belajar siswa kelas X SMK di Ponorogo
- Hubungan hasil belajar mata diklat produktif dan kemampuan menyesuaikan diri terhadap prestasi praktik kerja industri siswa Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan kelas XI SMKN 8 Malang
- Hubungan pengetahuan pedagogik mahasiswa dan keteladanan dosen dengan situational awareness mahasiswa calon guru Jurusan Teknik Elektro FT Universitas Negeri Malang
- Implementasi kurikulum 2013 dan relevansinya dengan pelaksanaan proses pembelajaran bidang keahlian teknologi informasi dan komunikasi di SMKN 1 Bondowoso
- Implementasi model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar mata pelajaran pemrograman dasar siswa kelas X SMK Negeri 1 Karanganyar
- Integrasi sistem informasi skripsi dengan logbook skripsi pada Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Kajian manajemen sarana dan prasarana laboratorium rekayasa perangkat lunak di SMKN 11 Malang
- Meningkatkan keaktifan dan hasil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran PBL (Project Based Learning) dan aspek menyenangkan pada matapelajaran Kompetensi Kejuruan di kelas XII TKJ SMK Baitul Makmur Malang
- Pembelajaran cooperative script untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar pada mata pelajaran Sistem Operasi bagi siswa kelas X Multimedia SMK Negeri 2 Singosari Malang
- Penerapan metode pembelajaran explicit instruction untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar pada mata pelajaran pemrograman desktop siswa kelas X Program Keahlian RPL SMK Negeri 3 Pamekasan
- Penerapan metode pembelajaran Structured Dyadic Methods (SDM) untuk meningkatkan kualitas dan hasil belajar matapelajaran komunikasi data pada siswa kelas XI Program Keahlian TKJ SMK Negeri 1 Tlanakan Pamekasan
- Penerapan model pembelajaran berbasis masalah melalui kegiatan lesson study untuk meningkatkan keaktifan dan hasil belajar siswa kelas X TKJ di SMK Negeri 11 Malang
- Penerapan model pembelajaran berbasis masalah untuk meningkatkan hasil belajar dan keaktifan belajar siswa pada mata pelajaran sistem komputer kelas X TKJ 1 SMK Negeri 1 Slahung
- Penerapan model pembelajaran berbasis proyek untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran pemrograman desktop kelas XI RPL SMKN 2 Singosari
- Penerapan model pembelajaran berbasis proyek untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar pemograman web pada siswa kelas X TKJ SMK Negeri 3 Malang
- Penerapan model pembelajaran langsung (direct instruction) untuk meningkatkan hasil belajar pada mata pelajaran basis data siswa kelas XI RPL SMKN 2 Singosari
- Penerapan model pembelajaran learning cycle untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar pada matapelajaran Perakitan Komputer siswa kelas X Multimedia SMK Negeri 10 Malang
- Penerapan model pembelajaran penemuan (discovery) untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar matapelajaran komunikasi data pada siswa kelas XI Jurusan TKJ di SMKN 1 Udanawu
- Penerapan model pembelajaran problem based learning untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar pemrograman dasar pada siswa kelas X TKJ SMKN 2 Probolinggo
- Penerapan model pembelajaran problem based learning untuk meningkatkan keaktifan siswa dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Perakitan Komputer kelas X Program Keahlian Teknik Komputer Jaringan di SMK Negeri 10 Malang
- Penerapan model pembelajaran project based learning untuk meningkatkan hasil belajar matapelajaran pemrograman dasar komputer siswa kelas X SMK Islam 1 Blitar
- Penerapan model problem based learning untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Menggunakan Hasil Pengukuran (MHP) kelas X-TIPTL SMK Negeri 2 Probolinggo
- Pengaruh lingkungan belajar dan gaya belajar terhadap prestasi belajar siswa kelas XI jurusan teknik komputer dan jaringan di SMK negeri se Kabupaten Pasuruan
- Pengaruh penerapan antar model pembelajaran kooperatif terhadap perbedaan rata-rata hasil belajar Sistem Operasi (OS) pada siswa kelas X Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ) di SMKN 2 Malang
- Pengaruh penerapan tiga variasi model pembelajaran kooperatif berorientasi konstruksivistik terhadap keaktifan belajar teknik komputer dan jaringan pada siswa kelas X SMK Negeri 12B Malang
- Pengaruh penerapan variasi model pembelajaran kooperatif berbantuan media audiovisual dengan musik latar terhadap rata-rata motivasi belajar sistem operasi pada siswa kelas X TKJ di SMK PGRI Wlingi
- Pengembangan aplikasi game edukasi untuk membantu meningkatkan konsntrasi siswa autis
- Pengembangan aplikasi media pembelajaran berbasis android pada mata pelajaran Jaringan Dasar untuk siswa SMK TKJ kelas X
- Pengembangan aplikasi mobile learning untuk matakuliah keamanan sistem komputer Prodi S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembangan aplikasi monitoring kondisi operasi peralatan di PLTU Paiton Baru Unit 9 Probolinggo berbasis website
- Pengembangan aplikasi pemilihan program studi untuk siswa SMA menggunakan model Analytical Hierarchy Process (AHP)
- Pengembangan bahah ajar berbasis mobile pada matapelajaran Komposisi Foto Digital bagi siswa SMK kelas XI Jurusan Multomedia
- Pengembangan bahan ajar animasi 3 dimensi berbasis Project-Based Learning (PBL) untuk Jurusan Multimedia kelas XI SMKN 3 Bojonegoro
- Pengembangan bahan ajar berbasis learning cycle 5e pada mata pelajaran simulasi digital kelas X Teknik Komputer dan Jaringan di SMKN 6 Malang
- Pengembangan bahan ajar berbasis proyek mata pelajaran pemrograman berorientasi objek kelas XI Program Keahlian Teknologi Informasi dan Komunikasi SMK
- Pengembangan bahan ajar berbasis web dengan model project based learning pada mata pelajaran Pemrograman Perangkat Bergerak untuk siswa SMK kelas XII di SMK Negeri 4 malang
- Pengembangan bahan ajar mata pelajaran pemrograman berorientasi objek kelas XI untuk siswa SMK kurikulum 2013
- Pengembangan bahan ajar mata pelajaran Pengolahan Citra Digitral berbasis proyek untuk siswa kelas XI paket Keahlian Multimedia
- Pengembangan bahan ajar modul berbasis metode survey Q3R mata pelajaran pemrograman web untuk kelas X RPL SMK Negeri 6 Malang
- Pengembangan bahan ajar modul mata pelajaran teknik animasi 2D kelas XI Program Keahlian Multimedia SMK Negeri 3 Pamekasan
- Pengembangan bahan ajar modul merakit personal komputer untuk siswa kelas X Program Keahlian TKJ SMK Islam Krembung Kabupaten Sidoarjo
- Pengembangan bahan ajar modul pembelajaran praktikum sistem informasi S1 Pendidikan Teknik Informatika Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan bahan ajar modul pemrograman dasar untuk siswa kelas X Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak di SMK Nasional Malang
- Pengembangan bahan ajar praktikum pemograman visual berbasis desktop menggunakan strategi Training Within Industry (TWI) di SMK Negeri 4 Bojonegoro
- Pengembangan buku ajar pada materi Perawatan dan Perbaikan Komputer Program Studi S1 Pendidikan Teknik Informatika
- Pengembangan e-module guided interaktif mata kuliah praktikum multimedia pada program studi S1 pendidikan teknik informatika
- Pengembangan game edukasi untuk anak cerebral palsy spastic ringan pada Program Bina Diri kelas IV YPAC Malang
- Pengembangan media berbasis mobile pada mata pelajaran basis data untuk siswa kelas XI di SMK Negeri 8 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis android pada matapelajaran pemrigraman berorientasi objek di SMK Negeri Purwosari Kabupaten Bojonegoro
- Pengembangan media pembelajaran berbasis mobile pada mata pelajaran basis data untuk siswa program keahlian Rekayasa Perangkat Lunak (RPL) SMK Negeri 6 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis mobile pada mata pelajaran pemrograman dasar tingkat SMK
- Pengembangan media pembelajaran berbasis mobile pada materi sistem operasi untuk siswa kelas X program keahlian teknik komputer dan jaringan SMK Negeri 3 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis mobile web untuk mata pelajaran Jaringan Dasar pada Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan kelas X di SMK Negeri 10 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis tutorial pada mata pelajaran sistem komputer untuk meningkatkan hasil belajar siswa di SMK Negeri 1 Pungging
- Pengembangan media pembelajaran berbasis web dengan simulasi SQL untuk matakuliah basis data prodi S1 Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis web pada mata pelajaran Basis Data untuk siswa kelas XI RPL SMK Negeri 5 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis web untuk mata pelajaran Teknik Pengolahan Video pada SMK PGRI 3 Malang
- Pengembangan media pembelajaran interaktif berbasis flash terintegrasi android pada materi proses thermal logam mata kuliah pengetahuan bahan teknik Jurusan Teknik Mesin Universitas Negeri Malang
- Pengembangan media pembelajaran mandiri sebagai suplemen untuk mata pelajaran Pemrograman Dasar bagi siswa kelas X Jurusan TKJ dan Multimedia SMKN 1 Kota Mojokerto
- Pengembangan media pembelajaran matakuliah sistem operasi berbasis multimedia interaktif bagi Program Studi S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembangan media pembelajaran matematika SMP berbasis website untuk lembaga bimbingan belajar Surya Gemilang
- Pengembangan media pembelajaran menggunakan model project based learning pada pata pelajaran Desain Multimedia kelas XI Program Keahlian Multimedia di SMK Negeri 12 Malang
- Pengembangan media pembelajaran pada mata pelajaran jaringan dasar di SMK Negeri 3 Malang
- Pengembangan media pembelajaran pada materi pokok sudut pandang pengambilan gambar bergerak dan tata cahaya untuk kelas XII Program Keahlian Multimedia di SMK Negeri 1 Boyolangu Tulungagung berbasis audio-visual
- Pengembangan media pembelajaran pemrograman web dinamis untuk siswa kelas XI Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak
- Pengembangan media pembelajaran untuk meningkatkan hasil belajar pada materi instalasi sistem operasi open source kelas X SMKN 1 Panggungrejo
- Pengembangan media pembnelajaran matapelajaran Teknik Animasi 3D bagi siswa kelas XI Jurusan Multimedia SMKN 5 Malang
- Pengembangan media web interaktif pada mata pelajaran desain multimedia di SMKN 11 Malang
- Pengembangan modul ajar dan simulasi mobile web untuk mata kuliah Mobile Learning Program Studi S1 Pendidikan Teknik Informatika UM
- Pengembangan modul ajar elektronik sebagai sumber belajar mandiri untuk matakuliah mobile learning di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan modul ajar manipulasi audio digital pada SMK Jurusan Multimedia menggunakan metode learning cycle
- Pengembangan modul ajar manipulasi gambar untuk pembuatan karakter pada SMKN 11 Malang
- Pengembangan modul ajar mata pelajaran jaringan nirkabel untuk kelas XII SMK Program Keahlian Teknik Komputer Jaringan
- Pengembangan modul cetak untuk mata pendidikan dan latihan pemrograman dasar kelas X Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak di SMK Islam Batu
- Pengembangan modul interaktif berbasis Project Based Learning (PjBL) pada mata pelajaran Teknik Animasi 2 Dimensi di SMK Negeri 5 Malang
- Pengembangan modul mata pelajaran administrasi server untuk kelas XII SMK Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan
- Pengembangan modul mata pelajaran komunikasi data kelas XI semester 1 untuk Program Keahlian Teknik Komputer Jaringan Sekolah Menengah Kejuruan
- Pengembangan modul mata pelajaran Sistem Komputer kelas X Program Keahlian Teknik Komputer dan Informatika berbasis website di SMKN 1 Lumajang
- Pengembangan modul pembelajaran materi praktikum sistem informasi pada mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Informatika Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan modul pembelajaran Pemrograman WEB kelas X Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak SMK Negeri 1 Sumenep
- Pengembangan modul pembelajaran perakitan komputer berbasis problem based learning kelas X semester 2 SMK Program Studi Keahlian Teknik Komputer dan Informatika
- Pengembangan modul sistem operasi jaringan dengan model problem based learning pada kelas XI semester 1 Program Keahlian Teknologi Informasi dan Komunikasi sesuai kurikulum 2013
- Pengembangan multimedia pembelajaran interaktif berbasis flash pada materi pokok protokol jaringan untuk siswa kelas X Jurusan Multimedia di SMK Negeri 2 Blitar dalam rangka meningkatkan hasil belajar siswa
- Pengembangan multimedia pembelajaran menginstalasi perangkat jaringan lokal pada mata pelajaran produktif kelas X SMK Program Keahlian Teknik Komputer Jaringan
- Pengembangan simukator robot line follower
- Pengembangan sistem e-commerce untuk hasil produk Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sistem informasi administrasi perpustakaan berbasis web di SMP Ar-Rohmah Boarding School, Dau Malang
- Pengembangan sistem informasi administrasi siswa berbasis WEB di SMK TI Indonesia Clobal Ponorogo
- Pengembangan sistem informasi akademik berbasis WEB di SMAN 1 Trenggalek
- Pengembangan sistem informasi alumni berbasis web di SMK Islam Batu
- Pengembangan sistem informasi alumni berbasis web di SMKN 1 Jenangan Ponorogo
- Pengembangan sistem informasi berbasis web untuk pendaftaran sajian mata kuliah di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sistem informasi bursa kerja khusus berbasis web di SMK Islam Batu
- Pengembangan sistem informasi inventarisasi Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sistem informasi pelaksanaan praktik industri berbasis WEB di SMK PGRI 3 Malang
- Pengembangan sistem informasi pendukung keputusan penggunaan alat inventaris untuk pembelajaran di SMK Negeri 9 Malang
- Pengembangan sistem pendukung keputusan berbasis web untuk menentukan hasil praktek kerja industri pada Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 3 Malang
- Pengembangan sistem pengelolaan materi dan kuis berbasis moodle yang interaktif dan komunikatif
- Pengembangan sistem penjadwalan mata pelajaran berbasis website di SMA Negeri 2 Tanggul Kabupaten Jember
- Pengembangan sumber belajar matakuliah basisdata terdistribusi berbasis web untuk Prodi Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Pengembangan trainer gerbang logika dan flip flop pada mata pelajaran teknik elektronika dasar siswa kelas X Jurusan Teknik Elektronika Industri di SMK Negeri 2 Singosari
- Pengembangan virtual lab perakitan komputer sebagai media pembelajaran untuk siswa SMK Program Keahlian TKJ
- Pengembangan web sebagai sumber belajar HTML dan CSS untuk matakuliah pemrograman berbasis web prodi S1 pendidikan teknik informatika Universitas Negeri Malang
- Peningkatan aktivitas dan prestasi belajar struktur sistem operasi open source melalui model pembelajaran discovery pada siswa kelas X program keahlian multimedia SMKN 10 Malang
- Perbedaan hasil belajar dalam mata pelajaran perakitan komputer menggunakan model pembelajaran kooperatif jigsaw dengan model pembelajaran Numbered Head Together (NHT) pada siswa kelas X Jrusan Multimedia SMKN 5 Malang
- Perbedaan hasil belajar mata pelajaran sistem komputer menggunakan model kooperatif tipe STAD (Student Teams Achievement Division) dan model pembelajaran PBL (Project Based Learning) siswa kelas X Jurusan Teknik Komputer Jaringan dan Multimedia di SMK Nasional Malang
- Perbedaan hasil belajar menggunakan model pembelajaran think pair share dan model pembelajaran mind mapping pada mata pelajaran instalasi perangkat jaringan lokal siswa multimedia kelas X di SMK N 2 Singosari
- Perbedaan hasil belajar sistem komputer menggunakan model pembelajaran cooperative learning tipe think pair share dan think pair square pada siswa kelas X Program Keahlian TKJ di SMK Negeri 2 Malang
- Perbedaan model pembelajaran discovery learning dan problem base learning berbantuan handout berbasis CTL terhadap pengetahuan pemrograman dasar C++ di SMKN 4 Malang
- Perbedaan model pembelajaran Numbered Heads Together (NHT) dengan Direct Instruction (DI) terhadap kemandirian dan hasil belajar pada mata pelajaran pemrograman dasar siswa kelas X Program Keahlian TKI di SMKN 1 Boyolangu Tulungagung
- Perbedaan model pembelajaran project based learning dan make a match dalam mata pelajaran teknik animasi dua dimensi terhadap hasil belajar siswa Program Keahlian Multimedia kelas XI SMK Negeri 1 Boyolangu
- Perbedaan motivasi dan hasil belajar siswa kelas X TKJ dengan pembelajaran Guided Teaching (GT) dan Group Investigation (GI) pada mata pelajaran perakitan komputer di SMK Negeri 2 Malang
- Perbedaan rata-rata hasil belajar pemrograman web dengan penerapan model pembelajaran Student Team Achievement Division (STAD) dan Problem Based Learning (PBL) pada siswa kelas X RPL di SMKN 2 Singosari
- Perbedaan rata-rata kemadirian belajar Pemrograman Web dengan penerapan tiga pembelajaran konstruktivistik pada siswa kelas X di SMK Muhammadiyah 7 Gondanglegi Malang
- Perbedaan rata-rata kemandirian belajar Teknik Animasi 2D dengan penerapan variasi model pembelajaran konstruktivistik pada siswa kelas XI di SMK Multimedia Tumpang
- Perbedaan rata-rata pengetahuan sistem operasi karena penerapan quantum learning divariasi dengan teknik pembelajaran bagi siswa kelas X Multimedia di SMKN 2 Singosari Malang
- Rancang bangun modul pembelajaran perakitan komputer menggunakan scientific approach untuk peserta didik kelas X Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan SMK Muhammadiyah 7 Gondanglegi Kabupaten Malang
- Rancang bangun modul pembelajaran untuk siswa kelas XI multimedia pada mata pelajaran Teknik Animasi 3D di SMK Negeri 11 Malang
- Studi kemitraan SMK dengan dunia usaha dan industri (studi kasus di SMK PGRI 3 Malang)
- Studi kompetensi guru profesional bidang keahlian teknik komputer dan jaringan (TKJ) di SMK Se-Kabupaten Gresik
- Studi tentang pelaksanaan keselamatan kesehatan kerja (K3) pada pembeljaran produktif teknik komputer dan jaringan (studi kasus di SMK Negeri 1 Sidayu Gresik)
- Studi tentang pemanfaatan internet dalam pembelajaran pada Jurusan Teknik Informatika (TI) di SMK se-kota Probolinggo
- Visualisasi 3 dimensi sebagai media pembelajaran untuk program keahlian teknik komputer dan jaringan SMK Negeri 1 Blitar
Tahun 2014
- Aplikasi sistem evaluasi pembelajaran sebagai media evaluator mandiri
- Desain dan implementasi sistem informasi manajemen ekstrakurikuler berbasis web di SMA Negeri 1 Sampang
- Hubungan antara pemahaman karier dan relevansi praktikum dalam bidang pekerjaan dengan kesiapan kerja pada siswa Program Keahlian TKJ SMK di Kota Pasuruan
- Hubungan antara pengetahuan kerjasama dan relevansi tempat PKL dengan persepsi terhadap dunia kerja siswa SMK Bidang TKJ di SMK se Kabupaten Jember
- Hubungan antara produktivitas kerja dan etika kerja dalam PRAKERIN dengan kesiapan kerja bidang TKJ pada siswa SMK kelas XII Program Keahlian TKJ di SMK Negeri se-kota Malang
- Hubungan kecakapan sosial dan kemampuan logika dengan keberhasilan dalam PRAKERIN siswa SMK Program Keahlian TKJ di Kota Blitar
- Hubungan kepuasan belajar produktif dan kemanfaatan bimbingan karir dengan minat kerja siswa Program Keahlian Informatika di SMKN se-Kabupaten Pamekasan
- Hubungan pengetahuan dunia kerja dengan minat memasuki dunia kerja pada siswa SMK kelas XII Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan di Kota Malang
- Hubungan prestasi belajar kompetensi instalasi perangkat jaringan dan prestasi prakerin terhadap kesiapan memasuki dunia kerja (kompetensi Keahlian Teknik Komputer Jaringan kelas XI di SMKN 1 Turen, SMKN 2 Turen, SMK Muhammadiyah 1 Kepanjen dan SMK Nu Sunan Ampel Poncok.
- Hubungan prestasi belajar mata pelajaran praktikum terhadap tingkat keterserapan siswa di dunia kerja pada siswa Jurusan TKJ di SMK Negeri Kota Malang
- Hubungan wawasan dunia kerja dan kompetensi keahlian dengan kesiapan memasuki dunia kerja pada siswa Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri Kota Malang
- Hubungan wawasan dunia kerja dan minat belajar terhadap kesiapan memasuki dunia kerja pada siswa SMK Program Keahlian Teknologi Informasi di SMKN 1 Turen, SMKN 2 Turen, SMK Muhammadiyah 1 Kepanjen dan SMK NU Sunan Ampel Poncokusumo
- Implementasi algoritma pathfinding dengan waypoint navigation dalam game pencarian solusi kombinasi operator dan bilangan aritmatika
- Integrasi sistem informasi Jurusan Teknik Elektro pada data master elektro
- Kajian pelaksanaan Blended Learning pada program keahlian Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ) di SMK Negeri 1 Baureno Bojonegoro
- Kerjasama anatara Sekolah Menengah Kejuruan dan dunia industri (studi kasus di SMK Negeri 4 Malang)
- Model media pembelajaran kecerdasan buatan dengan game edukasi berbasis android
- Penerapan algoritma bacward chaining untuk mendeteksi kerusakan pada hardware komputer
- Penerapan metode pembelajaran quantum learning berbantuan multimedia untuk meningkatkan hasil belajar siswa dalam memahami mata pelajaran visual basic kelas X SMK Negeri 3 Pamekasan
- Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe STAD berbasis TAI untuk meningkatkan hasil belajar siswa mata pelajaran sistem komputer kelas X RPL SMK Negeri 6 Malang
- Penerapan model pembelajaran open-ended problem dalam meningkatkan aktifitas dan hasil belajar siswa program keahlian RPL di SMK Nasional Malang
- Penerapan model pembelajaran PAIKEM dengan pendekatan Question Student Have (QSH) untuk meningkatkan keaktifan dan hasil belajar siswa Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak (RPL) mata pelajaran visual basic di SMK N 11 Malang
- Penerapan model pembelajaran PAIKEM pendekatan cooperative learning tipe Talking Stick untuk meningkatkan rasa percaya diri siswa pada mata pelajaran sistem komputer untuk siswa kelas X RPL SMK Negeri 6 Malang
- penerapan model pembelajaran Project Based Learning dengan strategi metakognitif untuk meningkatkan metakognitif dan hasil belajar siswa kelas X SMK Negeri 5 Malang
- Penerapan Pembelajaran Berbantuan Komputer (PBK) untuk meningkatkan hasil belajar siswa mata pelajaran jaringan dasar kelas X RPL di SMKN 4 Malang
- Pengaruh kemandirian dan variasi model pembelajaran terhadap hasil belajar pemrograman WEB siswa kelas XI Kompetensi Keahlian TKJ SMKN 8 Malang
- Pengaruh minat belajar dan penerapan model pembelajaran experimental learning dan problem based learning terhadap kompetensi pemrograman dasar pada siswa kelas X Program Keahlian Multimedia di SMKN 2 Singosari
- Pengaruh model drilland practice berbasis e-learning pada mata pelajaran pemrograman web terhadap hasil belajar siswa kelas X RPL SMKN 4 Malang
- Pengaruh model Project Based Learning (PjBL) terhadap keaktifan siswa dan hasil belajar pemrograman WEB kelas X Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak SMK Negeri 4 Malang
- Pengaruh penerapan pembelajaran kooperatif tipe jigsaw dengan bantuan tutor sebaya pada pelajaran basis data terhadap keaktifan siswa dan hasil belajar siswa di kelas XI SMK Negeri 3 Pamekasan
- Pengaruh penggunaan model pembelajaran project based learning (BPL) terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran pemrograman web di SMK Islam 1 Blitar
- Pengembangan aplikasi facebook untuk diagnosa dini penyakit jantung menggunakan Naive Bayesian
- Pengembangan bahan ajar visual basic untuk SMK kelas X Program Keahlian RPL
- Pengembangan buku ajar Jaringan Nirkabel untuk SMK kelas XII Program Keahlian TKJ
- Pengembangan buku ajar keamanan jaringan komputer untuk SMK kelas XI Program Keahlian TKJ
- Pengembangan buku ajar mata pelajaran sistem operasi untuk Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) kelas X
- Pengembangan buku ajar matakuliah Pembelajaran Berbantuan Komputer (PBK) Jurusan Teknbik Elektro Program Studi S1 PTI
- Pengembangan buku ajar Sistem Jaringan untuk Sekolah Menengah Kejuruan kelas XI Program Teknik Komputer Jaringan
- Pengembangan e-KPG sebagai sistem informasi penilaian kinerja guru kelas atau guru mata pelajaran berbasis website
- Pengembangan media latihan soal ujian nasional berbasis web untuk SMK Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak (RPL)
- Pengembangan media pembelajaran berbasis android pada mata pelajaran sistem operasi kelas X Teknik Komputer dan Jaringan SMK Negeri 2 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis animasi flash pada standar kompetensi menerapkan teknik elektronika analog dan digital dasar siswa kelas X Jurusan TKJ SMK Negeri 2 Bojonegoro
- Pengembangan media pembelajaran berbasis flash pada mata pelajaran sistem operasi lanjut kelas X Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 3 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis mobile web pada mata pelajaran produktif pemrograman web kelas X SMK Program Keahlian TKJ
- Pengembangan media pembelajaran berbasis multimedia interaktif pada pokok bahasan instalasi perangkat jaringan lokal (LAN)
- Pengembangan media pembelajaran berbasis web pada mata pelajaran kimia untuk siswa kelas XI SMAN 1 Glagah Banyuwangi
- Pengembangan media pembelajaran berbasis web pada matakuliah pemrograman berorientasi objek di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan media pembelajaran dalam materi flip-flop berbasis multimedia untuk Prodi S1 Pendidikan Teknik Informatika Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang
- Pengembangan media pembelajaran instalasi jaringan fiber optic
- Pengembangan media pembelajaran pada kompetensi dasar organ peredaran darah manusia & mengidentifikasi gangguan pada organ peredaran manusia bagi siswa kelas V
- Pengembangan media pembelajaran perakitan personal komputer berbasis WEB untuk SMKN 3 Malang kelas X Jurusan TKJ
- Pengembangan media pembelajaran videografi dengan teknologi augmenteds reality untuk tingkat Sekolah Menengah Kejuruan
- Pengembangan M-learning berbasis android sebagai media pembelajaran produktif teknik komputer dan jaringan mata pelajaran perakitan komputer untuk kelas X di SMK Negeri 1 Praya
- Pengembangan modul ajar mata pelajaran Mengadministrasi Server dalam jaringan kelas XII TKJ di SMK Negeri 1 Suruh
- Pengembangan modul mata pelajaran merakit Personal Computer (PC) berbasis karakter untuk kelas X Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Islam I Blitar
- Pengembangan modul pembelajaran berbasis mind map pada mata pelajaran pemrograman dasar SMK kelas X di SMKN 1 Boyolangu
- Pengembangan modul pembelajaran materi instalasi sistem operasi berbasis graphical user interface dan command line interface pada mata pelajaran produktif TKJ kelas XI di SMK Negeri 3 Malang
- Pengembangan modul pembelajaran perakitan komputer berbasis mind map untuk siswa kelas X SMK Negeri 6 Malang
- Pengembangan modul pembelajaran perawatan dan perbaikan komputer berbasis web kelas X SMK Program Keahlian Teknik Komnputer dan Jaringan (TKJ)
- Pengembangan multimedia pembelajaran interaktif basis data pokok bahasan normalisasi data pada siswa kelas XI RPL di SMK 5 Malang
- Pengembangan referensi bahasa pemrograman C berbasis aplikasi desktop
- Pengembangan Sistem Informasi Akademik Siswa (SIAS) berbasis web di SMAN 1 Klakah Kabupaten Lumajang
- Pengembangan sistem informasi data kependidikan berbasis web untuk Dinas Pendidikan Kabupaten Mojokerto
- Pengembangan sumber belajar SQL berbasis web untuk matakuliah basis data Prodi S1 Pendidikan Teknik Informatika Universitas Negeri Malang
- Penggunaan model pembelajaran kooperatif student facilitator and explaning pada pemrograman dasar untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa kelas X RPL SMKN 1 Boyolangu Tulungagung
- Peningkatan kualitas dan hasil pembelajaran menggunakan pendekatan lesson study dengan model pembelajaran Student Team Achievement Division (STAD) mata pelajaran mengadministrasi server dalam jaringan pada siswa kelas XII program keahlian TKJ SMK Negeri 1 Turen
- Perbedaan hasil belajar antara model pembelajaran inkuiri dan Problem Based Instruction (PBI) pada mata pelajaran jaringan dasar kelas X Program Keahlian TKJ
- Perbedaan hasil belajar dalam pembelajaran Project Based Learning antara kelas berbantuan packet tracer dan kelas berbantuan edrow max pada siswa kelas XI TKJ SMK Islam 1 Blitar
- Perbedaan hasil belajar dan metakognitif siswa antara metode improve dan metode think pair square pada mata pelajaran pemograman web desain kelas X SMK TKJ
- Perbedaan hasil belajar dan metakognitif siswa antara model pembelajaran Project Based Learning (PBL) dengan model pembelajaran inkuiri terbimbing kelas X SMK TKJ
- Perbedaan hasil belajar dan metakognitif siswa melalui model pembelajaran Student Team Achievement Division (STAD) dan model pembelajaran Think Pair Share (TPS)
- Perbedaan hasil belajar dan metakognitif siswa SMK mata pelajaran pemrograman web menggunakan Project Based Learning dan Think Pair Share
- Perbedaan hasil belajar dan motivasi belajar siswa menggunakan model pembelajaran tutor sebaya dan model direct instruction pada kompetensi mengelola isi halaman WEB kelas XI Jurusan Multimedia SMK Negeri 1 Pogalan Kabupaten Trenggalek
- Perbedaan hasil belajar melalui model pembelajaran TPS dan Blended Learning pada mata pelajaran desain grafis siswa kelas XI Program Keahlian Multimedia di SMK Negeri 5 Malang
- Perbedaan hasil belajar siswa antara pembelajaran Student Teams Acchievement Division (STAD) dengan Group Investigatio (GI) pada materi prosedur pengujian hasil perakitan komputer di kelas X SMK Negeri 2 Malang
- Perbedaan hasil belajar siswa kelas X TKJ dengan pembelajaran kooperatif tipe numbered heads together dan pembelajaran ekspositori pada pkok bahasan perakitan pc di SMK Negeri 3 Malang
- Perbedaan hasil belajar siswa menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe TPS dengan PBL pada Jurusan Multimedia di SMKN 2 Singosari
- Perbedaan hasil motivasi belajar siswa antara model pembelajaran Problem Based Learning an Direct Instruction pada mata pelajaran jaringan dasar kelas X TKJ di SMK Negeri 2 Magetan
- Perbedaan metakognitif dan hasil belajar antara model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dan jigsaw pada mata pelajaran multimedia kelas X SMK
- Perbedaan metakognitif dan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran Direct Instruction dan model pembelajaran inkuiri terbimbing pada mata pelajaran kompetensi kejuruan kelas X RPL SMK
- Perbedaan metakognitif dan hasil belajar siswa SMK pada mata pelajaran pemrograman web melalui pembelajaran Project Based Learning (PBL) dan Problem Solving
- Perbedaan model pembelajaran kooperatif tipe TAI (Team Assisted Individualization) dan STAD (Student Team Achievement Division) terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran perakitan komputer di SMK Negeri 2 Singosari
- Perbedaan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dan Direct Instruction (DI) terhadap hasil belajar pada kompetensi kejuruan mendiagnosis permasalahan pengoperasian pc dan peripheral Program Keahlian TKJ kelas X SMKN 01 Blitar
- Perbedaan model pembelajaran STAD dengan model kombinasi STAd-NHT terhadap motivasi dan hasil belajar pada mata pelajaran pemrograman web di SMK 12 Malang
- Perbedaan model pembelajaran Student Teams Achievement Division (STAD) dan Think Pair Share (TPS) terhadap hasil belajar siswa mata pelajaran sistem operasi kelas X TKJ SMKN 4 Malang
- Perbedaan model pembelajaran TGT-Brainstorming dan direct instruction terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran jaringan dasar di SMK Islam 1 Blitar
- Perbedaan prestasi belajar antara model pembelajaran Project Based Learning (PBL) dengan kooperatif Think Pair Share (TPS) pada matapelajaran pemrograman dasar kelas X di SMK Negeri 2 Singosari
- Perbedaan rerata hasil belajar basis data dengan penerapan model pembelajaran direct instruction dan problem based learning pada siswa Jurusan Teknik Komputer Jaringan kelas XII SMK PGRI 4 Ngawi
- Rancang bangun bahan ajar cetak mata pelajaran Pemrograman Dasar kelas X SMKN 6 Malang
- Sistem informasi administrasi keuangan siswa di SMK Negeri 1 Prigen
- Sistem informasi peta digital Universitas Negeri Malang
- Studi kinerja ghuru TIK (Teknologi Informasi dan Kamonukasi) tingkat Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri di Kabupaten Pasuruan
- Studi pelaksanaan model pembelajaran pada mata pelajaran produktif kelas X SMK negeri di Kabupaten Ponorogo
- Studi pencitraan untuk meningkatkan jumlah masukan siswa di SMK Negeri 1 Trenggalek
Tahun 2013
- Desain dan implementasi sistem informasi hasil belajar siswa SMK Negeri 2 Singosari Berbasis WEB
- Hubungan antara manajemen kelas dan kepemimpinan guru dengan kepuasan belajar siswa Program Keahlian TKJ di SMK se Kabupaten Jember
- Hubungan tingkat kompetensi TKJ dan relevansi praktik kerja industri terhadap minat kerja di bidang TKJ pada siswa program keahlian TKJ di SMK Kabupaten magetan
- Kajian pelaksanaan pembelajaran blended learning pada matapelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) di Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 3 Malang
- Kajian pelaksanaan praktik kerja industri pada kompetensi keahlian teknik komputer dan jaringan SMK Negeri 1 Nganjuk
- Meningkatkan aktivitas dan hasil belajar KKPI pokok bahasan mengoperasikan software aplikasi basis data menggunakan model pembelajaran PAIKEM pada siswa kelas XI RPL di SMK Islam Batu
- Meningkatkan hasil belajar serta partisipasi siswa melalui pendekatan tutor sebaya dengan model PBL (Problem Based Learning) pada pembelajaran TIK di kelas X-1 SMA Negeri 1 Tumpang Kabupaten Malang
- Pembangunan sistem informasi bimbingan dan konseling di SMKN 2 Malang
- Penerapan metode pembelajaran Problem Posing dalam metode pembelajaran Think Pair Square (PP-TPS) untuk meningkatkan keaktifan siswa dan hasail belajar siswa pada mata pelajaran Desain WEB di kelas X TKJ SMK Muhammadiyah 1 Mojokerto
- Penerapan metode pembelajaran Teams Games Tournament (TGT) untuk meningkatkan minat dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran TIK kelas XI di SMA Negeri 2 Pamekasan
- Penerapan metode Think Pair Share (TPS) untuk memperbaiki metakognitif siswa pada mata pelajaran KKPI kelas XI di SMK KArtika IV-1 Malang
- Penerapan model pembelajaran learning cycle "5E" untuk meningkatkan aktivitas belajar dan hasil belajar KKPI pada siswa SMKN 2 Malang kelas X TKJ
- Penerapan strategi pembelajaran aktif tipe true or False untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar dalam mata pelajaran produktif TKJ di SMK Negeri 2 Malang
- Pengambangan web based learning sebagai media pembelajaran dinamis di SMA
- Pengaruh karakteristik cara belajar terhadap prestasi belajar peserta didik pada mata pelajaran KKPI kelas X TKJ di SMKN 8 Malang
- Pengaruh kinerja guru dalam mengimplementasi kurikulum dan ketersediaan sarana TIK terhadap prestasi belajar dalam mata pelajaran TIK pada siswa kelas X SMA Negeri 5 Malang
- Pengaruh strategi metakognitif terhadap kemampuan metakognitif dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Teknbologi Informasi dan Komunikasi kelas VIII SMP Negeri 1 Malang tahun ajaran 2012/2013
- Pengembangan aplikasi game interaktif sebagai media pembelajaran bahasa Inggris siswa sekolah menengah pertama kelas VII
- Pengembangan aplikasi mobile learning interaktif berbasis accelerometer sebagai media pembelajaran fisika pada materi gaya gesek untuk siswa sekolah menengah atas kelas XI
- Pengembangan bahan ajar aplikasi transliterasi Arab-Latin di Taman Pendidikan Al-Qur'an Sabilurrosyad Jl. Raya Candi Gasek Malang
- Pengembangan bahan ajar digital menggunakan pendekatan Learning Cycle 5E materi Desain Grafis 2D mata pelajaran Produktif Mul;timedia Sekolah Menengah kejuruan
- Pengembangan game edukasi sebagai media pembelajaran pada standar kompetensi memahami fungsi dan proses kerja berbagai peralatan teknologi informasi dan komunikasi kelas X di MAN 3 Malang
- Pengembangan game edukasi tajwid berbasis mobile pada mata pelajaran agama Islam untuk siswa kelas VII SMP Negeri 4 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbantuan komputer untuk anak keterlambatan belajar (learning disability) di SDLB Bhakti Luhur Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbantuan komputer untuk anak usia pra-sekolah
- Pengembangan media pembelajaran berbasis animasi pada mata pelajaran IPA terpadu bab alat optik di Sekolah Menengah Pertama (SMP) kelas VIII
- Pengembangan media pembelajaran berbasis E-learning pada matapelajaran pemrograman visual berbasis desktop untuk siswa kelas X Rekayasa Perangkat Lunak SMK Negeri 1 Banyuwangi
- Pengembangan media pembelajaran berbasis game edukasi 3D pada standar kompetensi melakukan instalasi software untuk siswa kelas X SMK Program Keahlian TKJ SMK Negeri 9 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis game pada mata pelajaran matematika semester gasal untuk siswa kelas II SDN 1 Karangan Trenggalek
- Pengembangan media pembelajaran berbasis mobile pada materi huruf hiragana mata pelajaran bahasa Jepang untuk siswa kelas X SMA Negeri 8 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis multimedia interaktif mata pelajaran KKPI materi menggunakan perangkat lunak pengolah angka kelas XI di SMK Negeri 2 Jombang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis multimedia interaktif standar kompetensi algoritma pemrograman dasar SMK kompetensi keahlian RPL kelas X
- Pengembangan media pembelajaran berbasis role playing game mata pelajaran teknologi informasi dan komunikasi kelas XI di SMA Negeri 3 Jombang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis visualisasi 3D sebagai suplemen pendukung pembelajaran biologi pada kompetensi dasar sistem gerak manusia untuk siswa kelas XI SMK Jurusan Keperawatan
- Pengembangan media pembelajaran berbasis WEB dengan memanfaatkan Social Networking Facebook pada mata pelajaran fisika kelas X SMAN 1 Pacitan
- Pengembangan media pembelajaran berbasis WEB dinamis pada mata pelajaran produktif program keahlian teknologi komputer dan jaringan
- Pengembangan media pembelajaran corel draw berbasis WEB untuk siswa kelas XII di SMA Negeri 1 Ngoro Mojokerto
- Pengembangan media pembelajaran interaktif berbasis game pada mata pelajaran matematika kelas IV di SDN 3 Sawoo
- Pengembangan media pembelajaran interaktif berbasis simulasi menggunakan perangkat lunak flash pada standar kompetensi dasar fotografi bagi siswa di Jurusan Multimedia di SMK
- Pengembangan media pembelajaran interaktif berbasis WEB pada perangkat bergerak pada mata pelajaran produktif animasi di SMK
- Pengembangan media pembelajaran interaktif mata pelajaran fisika pokok materi gerak lurus untuk siswa kelas VII SMP Negeri 1 Slahung
- Pengembangan media pembelajaran interaktif mata pelajaran sejarah untuk SMP kelas VII
- Pengembangan media pembelajaran interaktif matematika kelas III standar kompetensi melakukan pengerjaan hitung bilangan sampai tiga angka di SDN Banyuanyar 1 Sampang
- Pengembangan media pembelajaran interaktif pada aplikasi kamus elektronik istilah mapel fisika di SMK
- Pengembangan media pembelajaran interaktif pada mata pelajaran IPA kelas IV di SDN Blimbing III Malang
- Pengembangan media pembelajaran interaktif pada mata pelajaran KKPI materi pokok sistem operasi berbasis teks di SMK Negeri 11 Malang
- Pengembangan media pembelajaran interaktif perakitan robot line follower untuk siswa MAN 3 Malang
- Pengembangan media pembelajaran IPS berbasis multimedia untuk siswa kelas IV SDN Rowokangkung 01 Lumajang
- Pengembangan media pembelajaran membaca berbasis animasi interaktif pada kompetensi dasar kemampuan berbahasa dengan penerapan metode silabel untuk siswa TK Al-Hidayah Plosokerep II Blitar
- Pengembangan media pembelajaran membaca dan berhitung untuk anak usia dini di Taman Kanak-kanak Kertika IV-27 Trenggalek
- Pengembangan media pembelajaran membaca permulaan untuk anak tunagrahita ringan pada SDLB Marsudi Utomo Kesamben
- Pengembangan media pembelajaran mobile learning pada mata pelajaran fisika pokok bahasan hukum Newton tentang gerak untuk SMA kelas X
- Pengembangan media pembelajaran multimedia interaktif pada mata pelajaran biologi pokok materi peredaran darah untuk siswa kelas XI SMA N I Giri Kabupaten Banyuwangi
- Pengembangan media pembelajaran pada mata pelajaran IPA standar kompetensi mengidentifikasi cara makhluk hidup menyesuaikan diri dengan lingkungan untuk kelas V SDN Blimbing III Malang
- Pengembangan media pembelajaran pengenalan huruf hijaiyah berbasis animasi dengan penerapan metode taghona untuk siswa TK Roudlotul Hikmah Cukir Jombang
- Pengembangan media pembelajaran virtual laboratory praktikum grafika komputer pada Program Studi S1 Pendidikan Teknik Informatika
- Pengembangan media pembelajaran visualisasi 3D pada mata pelajaran biologi kompetensi dasar struktur jaringan tumbuhan untuk siswa kelas XI SMA IPA
- Pengembangan media video tutorial pada materi animasi flash untuk siswa kelas XI Program Keahlian Multimedia di SMK N 12 Malang
- Pengembangan mobile learning berbasis game pada materi mendeskripsikan archaebacteria dan eubacteria dan peranannya bagi kehidupan manusia untuk siswa kelas X SMA Negeri 1 Batu
- Pengembangan model mobile learning pada mata pelajaran keahlian produktif multimedia fotografi berbasis android
- Pengembangan modul ajar desain WEB statis standar kompetensi membuat desain WEB statis menggunakan Dreamweaver kelas X Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 1 suruh Trenggalek
- Pengembangan modul mata pelajaran basis data kelas X rekayasa perangkat lunak berbasis karakter di SMKN VI Malang
- Pengembangan modul pada standar kompetensi perancangan WEB Databese Content Server berbasis Learning Cycle 7E bagi siswa kelas XII Teknik Komputer dan Jaringan di SMKN 1 Doko
- Pengembangan modul pembelajaran instalasi software untuk mata pelajaran produktif TKJ kelas X SMKN 5 Malang
- Pengembangan modul pembelajaran mata pelajaran produktif pada standar kompetensi menggabungkan fotografi digital dalam sajian multimedia kelas X Jurusan Multimedia di SMKN 7 Jember
- Pengembangan modul pembelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) SMK kelas X berbasis learning cycle di SMK Widyagama Malang
- Pengembangan modul praktikum kimia materi larutan kimia kelas X berbasis multimedia komputer
- Pengembangan permainan online edukatif berbasis web pada materi topologi jaringan
- Pengembangan sistem informasi alumni berbasis web Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sistem informasi keuangan MI Mambaul Ulum Malang
- Pengembangan sistem informasi manajemen skripsi dan tugas akhir berbasis WEB di Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Iniversitas Negeri Malang
- Pengembangan sistem informasi pelaksanaan skripsi dan tugas akhir berbasis WEB di Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sistem informasi perhotelan berbasis web di kota Tomohon
- Pengembangan sistem informasi wali murid dan wali kelas di SMP Negeri 3 Malang
- Pengembangan sistem pakar untuk mendiagnosis gangguan kesehatan mental peserta didik di SMA Negeri 2 Malang
- Pengembangan sistem tes multiple intelligences melalui WEB pada Unit Bimbingan Konseling di SMK Negeri 2 Malang
- Pengembangan sumber belajar basis data berbasis WEB untuk Prodi PTI Universitas Negeri Malang
- Penggunaan model pembelajaran TGT (Teams Games Tournaments) pada mata pelajaran TIK untuk meningkatkan keaktifan siswa di SMA Islam Al Ma'arif Singosari
- Perbedaan hasil belajar dan metakognitif siswa antara model pembelajaran ARIAS dan model pembelajaran learning cycle 5E pada mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) kelas XI SMA Negeri 1 Gresik
- Perbedaan hasil belajar dan metakognitif siswa antara model Project Based Learning (PBL) dengan menerapkan tutor sebaya dan model Project Based Learning (PBL) pada mata pelajaran mulok desain grafis
- Perbedaan metakognitif siswa melalui metode Think Pair Square dan metode Problem Solving pada mata pelajaran Teknologi Informasi danb Komunikasi (TIK) kelas X SMA Negeri 1 Pasuruan.
- Perbedaan metakognitif siswa melalui pembelajaran kooperatif teknik berputar pasangan dengan metode resitasi pada mata pelajaran kompetensi kejuruan tkj kelas XI di SMKN Widang
- Perbedaan model pembelajaran PAIKEM berbasis CTL dengan model pembelajaran PAIKEM berbasis CL terhadap hasil belajar pada kompetensi pengenalan software di MTsN Kota Blitar
- Perbedaan penerapan model pembelajaran berbasis proyek dan direct instruction untuk mata pelajaran pemrograman terhadap metakognitif dan hasil belajar siswa kelas X SMKN 2 Singosari
- Sistem informasi nilai rapor siswa berbasis web di SMA Negeri 1 Tugu Trenggalek
- Sistem informasi pendukung keputusan penentuan beasiswa bagi siswa berprestasi di SMK Ardjuna 1 Malang
- Sistem informasi pengumuman berbasis WEB di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Studi pelaksanaan link and match kompetensi keahlian rekayasa perangkat lunak (studi pada SMK Negeri Adiluhung)
- Studi pelaksanaan PRAKERIN (Praktek Kerja Industri) SMK di Kabupaten Pasuruan
- Studi pelaksanaan praktik kerja industri program studi keahlian teknik komputer dan informatika di SMK Negeri 1 Purwosari
- Studi penyerapan lulusan SMK Negeri 4 Malang dalam dunia kerja
Tahun 2012
- Ananlisis butir soal ujian akhir semester 2 mata pelajaran produktif jurusan teknik komputer dan jaringan siswa kelas X di SMK Negeri 5 Malang dan SMK Muhammadiyah 1 Malang tahun ajaran 2010/2011
- Desain dan implementasi sistem monitoring pelanggaran siswa berbasis web dengan SMA gateway di SMKN 12 Malang
- Desain dan implementasi sistem pemantauan hasil belajar siswa di SMP Negeri 4 Malang
- Desain puzzle game sebagai bahan ajar pada mata pelajaran sejarah kelas VII SMP
- Game aritmatika sebagai penunjang pembelajaran siswa sekolah dasar kelas II
- Hubungan antara etos kerja dalam PPL, prestasi PPL dan pola asuh orang ntua terhadap pemilihan karir bidang keguruan bagi mahasiswa PTI angkatan 2008 Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang
- Hubungan antara kemampuan logika dan pemahaman konsep dengan prestasi belajar pemrograman bahasa C pada siswa SMK di Malang
- Hubungan antara pengalaman praktik kerja industri, sikap mandiri, dan prestasi belajar bidang produktif dengan sikap kesiapan kerja pada siswa kelas XII progran keahlian Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ) SMK Negeri 6 Malang
- Hubungan antara social cognitive dan penguasaan keterampilan dengan kesiapan memasuki dunia kerja bagi siswa pada kompetensi keahlian TKJ SMK di Kota Malang
- Hubungan kesiapan belajar siswa, dan minat belajar siswa tergadap hasil belajar mata pelajaran TIK pada siswa kelas XI SMA di Kabupaten Tulungagung
- Hubungan keteladanan guru dan kompetensi produktif dengan kesiapan memasuki dunia kerja pada siswa kelas XII Program Keahlian Teknik Komputer Jaringan di SMK Negeri 1 Blitar
- Hubungan kompetensi guru dan efektivitas penggunaan media pembelajaran terhadap prestasi belajar siswa di bidang TIK SMKN se Kabupaten Ponorogo
- Hubungan persepsi tentang sertifikasi dan motivasi kerja dengan produktivitas guru program keahlian informatika di SMK Kota Malang
- Hubungan wawasan dunia kerja dan kemandirian belajar dengan motivasi memasuki dunia kerja pada siswa SMKN Program Keahlian Teknologi Informasi di Kota Malang
- Identifikasi penggunaan media pembelajaran berbantuan komputer oleh mahasiswa PPL Program Stusi Pendidikan Teknik Informatika UM semester genap Tahun Ajaran 2011/2012
- Implementasi direct intruction berbasis modul dan tutor sebaya untuk meningkatkan motivasi dan prestasi belajar TIK pokok bahasan membuat lembar kerja(worksheet) menggunakan formula dan grafik program aplikasi pengolahan angka(MS Excel) pada siswa kelas XI IPA 3 di SMAN.
- Implementasi metode pembelajaran Think Pair Share (TPS) untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar mata pelajaran teknik komputer dan jaringan kelas X TKJ 2 SMK Negeri 2 Malang
- Manajeman sarana TIK sebagai alat bantu pembelajaran di SMP Negeri 1 Tulungagung
- Pembuatan media pembelajaran TIK berbasis web pada standar kompetensi penggunaan teknologi informasi dan komunikasi dan prospeknya di SMP Negeri 16 Malang
- Pemetaan metode pembelajaran yang tepat berdasarkan karakteristik cara belajar siswa untuk pelaksanaan pembelajaran kelas XI tahun ajaran 2011/2012 di SMAN 1 Grati Pasuruan
- Penerapan metode Project Based Learning dengan strategi Team Teaching untuk meningkatkan motivasi, keaktifan, dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran produktif multimedia di SMK Kompetensi keahlian multimedia
- Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe teams games tournament (TGT) untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar menggunakan perangkat lunak pengolahan angka untuk menyajikan informasi di SMP Negeri 1 Pace
- Penerapan model project based learning pada pembuatan web dinamis untuk meningkatkan aktifitas dan hasil belajar di SMK PGRI 3 Malang
- Pengaruh etika praktik kerja industri dan prestasi bidang produktif terhadap perencanaan pilihan karier pasca sekolah siswa Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan SMK di Blitar
- Pengaruh faktor keaktifan dan variasi metode pembelajaran terhadap hasil belajar dasar pemrograman pascal pda siswa kelas X di SMA Negeri 1 Blitar
- Pengaruh faktor kemandirian belajar dan variasi model pembelajaran terhadap hasil belajar sofware komputer di UPT SMP Negeri 2 Kota Pasuruan
- Pengaruh kelengkapan sarana prasarana, kinerja guru dan metode pembelajaran terhadap kepuasan siswa kelas X Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan SMKN 6 Malang
- Pengaruh penerapan remedial intelligent tutoring system berbasis web terhadap hasil belajar siswa mata pelajaran TIK kelas VIII semester II tahun ajaran 2011/2012 di SMP Negeri 18 Malang
- Pengembaangan media pembelajaran membaca dan menulis aksara Jawa untuk sekolah dasar
- Pengembangan aplikasi ICT-tutor berbasis android sebagai media pembelajaran memahami fungsi dan proses kerja berbagai peralatan TIK siswa SMA kels X
- Pengembangan aplikasi mobile learning sebagai media pembelajaran matematika pada materi bangun ruang untuk siswa sekolah menengah pertama kelas VIII dan IX
- Pengembangan aplikasi WEB sebagai alat bantu menentukan kecerdasan majemuk (multiple intelligences) bagi anak usia Taman Kanak-kanak (TK) di TK Laboratorium Universitas Negeri Malang)
- Pengembangan bahan ajar berbasis media interaktif pada mata pelajaran fisika materi relativitas khusus di SMA Negeri 2 Malang
- Pengembangan bahan ajar dasar animasi 3D pada mata pelajaran multimedia SMK kelas XI
- Pengembangan bahan ajar pembelajaran berbantuan komputer pada mata pelajaran desain grafis coreldraw SMK
- Pengembangan buku e-learning untuk guru pada mata pelajaran Keterampilan Komputer dan Pengolahan Informasi (KKPI) di SMK PGRI Lawan
- Pengembangan e-module berbasis WEB sebagai media pembelajaran interaktif untuk standar kompetensi memahami fungsi dan proses kerja berbagai peralatan teknologi informasi dan komunikasi bagi siswa kelas X SMA Negeri 9 Malang
- Pengembangan jejaring sosial alumni berbasis web
- Pengembangan m edia pembelajaran berbasis game digital pada standar kompetensi melakukan instalasi jaringan Lokal (LAN) untuk siswa kelas XI TKJ SMKN 5 Malang
- Pengembangan Media Belajar Game Simulasi Puzzle untuk pembelajaran pengenalan dan perakitan komputer pada siswa kelas X SMA Negeri 3 Malang
- Pengembangan media pembelajaran animasi pada standar kompetensi menerapkan teknik elektronika analog dan digital dasar siswa kelas X jurusan TKJ SMK Negeri 4 Malang
- Pengembangan media pembelajaran Baca Tulis Al Qur'an (BTQ) berbantuan komputer untuk kelas VII semester gasal MTs Negeri Rejoso Kabupaten Pasuruan
- Pengembangan media pembelajaran bahasa Inggris berbantuan komputer untuk siswa kelas IV sekolah dasar
- Pengembangan media pembelajaran berbasis E-Learning mata pelajaran teknologi informasi dan komunikasi pokok bahasan menginstalasi PC (Personal Computer)
- Pengembangan media pembelajaran berbasis e-learning pada mata pelajaran matematika kelas VIII di SMP Negeri 2 R-SBI Bojonegoro
- Pengembangan media pembelajaran berbasis komputer model tutorial menggunakan Adobe Flash CS 4 pada pokok bahasan instalasi jaringan WAN untuk meningkatkan prestasi belajar siswa kelas XI TKJ di SMK Widyagama Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis multi media mata pelajaran IPA materi pemanasan global untuk siswa kelas XI SMK Negeri 12 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis teknologi augmented reality untuk mata pelajaran biologi pada pokok bahasan sel di SMAN 1 Malang
- Pengembangan media pembelajaran dasar kompetensi kejuruan berbasis e-learning untuk siswa Jurusan Multimedia kelas X SMK YPM 6 Bojonegoro
- Pengembangan media pembelajaran e-learning berbasis WEB pada mata pelajaran IPS Sejarah untuk peserta didik kelas VII SMP
- Pengembangan media pembelajaran E-learning berbasis WEB untuk mata pelajaran produktif troubleshooting dan perawatan PC/periferal kelas X SMK
- Pengembangan media pembelajaran game edukasi untuk anak usia Taman Kanak-Kanak(TK) di TK Aba 1 Probolinggo
- Pengembangan media pembelajaran huruf braille berbasis mobile phone dengan J2ME
- Pengembangan media pembelajaran interaktif pada pokok bahasan kemagnetan mata pelajaran fisika untuk kelas IX di SMP Negeri 18 Malang
- Pengembangan media pembelajaran LAN berbasis multimedia interaktif pada mata pelajaran produktif TKJ di SMK Widyagama Malang
- Pengembangan media pembelajaran materi aritmetika berbantuan tools animasi di SMP Terbuka Negeri 1 Malang
- Pengembangan media pembelajaran multimedia interaktif mata pelajaran Geografi pokok materi litosfer untuk siswa kelas X SMA Laboratorium UM
- Pengembangan media pembelajaran pada mata pelajaran TIK kompentensi desain grafis bagi siswa SMA kelas XI
- Pengembangan metacognitive awareness inventory system berbasis fuzzy logic untuk menentukan tingkat metakognisi siswa
- Pengembangan m-learning berbasis multimedia interaktif sebagai media pembelajaran TIK kelas IX pada standar kompetensi memahami dasar-dasar penggunaan internet/intranet di SMP Negeri 4 Malang
- Pengembangan multimedia interaktif dalam penerapan metode paikem pada mata pelajaran pendidikan agama Islam untuk meningkatkan hasil belajar
- Pengembangan multimedia pembelajaran interaktif dengan serious game mata pelajaran kimia materi reaksi eksoterm dan endoterm di SMA Negeri 1 BAtu
- Pengembangan simulator praktikum fisika materi lensa cembung dan cekung berbasis multimedia learning untuk siswa kelas VIII
- Pengembangan sistem informasi inventarisasi laboraturium berbasis web di jurusan teknik elektro fakultas teknik Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sistem informasi jurnal perkuliahan berbasis web di Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sistem informasi keuangan SPPD di Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sistem informasi manajemen berbasis web untuk pendukung internal mutu akademik (AIMA) jurusan teknik elektro Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sistem informasi manajemen keuangan berbasis WEB di SMK Negeri 12 Malang
- Pengembangan sistem informasi penilaian kelulusan siswa berbasis WEB di SMP Negeri 4 Malang
- Pengembangan sistem informasi perpustakaan berbasis WEB di Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sistem pemantauan akademik dan perilaku siswa berbasis web di SMA Negeri 6 Malang
- Pengembangan soal latihan berbasis game sebagai media pembelajaran interaktif pada satandar kompetensi merakit personal komputer untuk siswa kelas X SMK
- Pengembangan sumber belajar berbasis e-learning pokok bahasan menjahit kemeja pria untuk belajar mandiri
- Pengembangan sumber belajar dengan materi mengoperasikan sofware penyunting suara adobe audition 1.5 untuk SMK Negeri 10 Malang
- Pengembangan sumber belajar E-Commerce sebagai suplemen pembelajaran pada program studi Diploma 3 Tata Busana Jurusan Teknologi Industri Universitas Negeri Malang
- Pengembangan sumber belajar interaktif berbasis quantum teaching pada pokok bahasan perangkat lunak pengolah angka siswa kelas XI SMAN 1 Talun
- Pengembangan sumber belajar latihan soal ujian nasional berbasis WEB untuk siswa sekolah menengah pertama (SMP)
- Pengembangan sumber belajar pembuatan website menggunakan CMS Joomla berbasis moodle pada pendidikan jarak jauh
- Pengembangan web komunitas (web education) sebagai media pembelajaran TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) untuk siswa SMA negeri se Kota Malang
- Penguasaan kompetisi profesional dan padagogik mahasiswa PPL (Praktik Pengalaman lapangan) Program Studi Pendidikan Teknik Informatika UM semester genap 2011/2012
- Perancangan dan pengembangan aplikasi multimedia untuk media pembelajaran seni rupa pada mata pelajaran seni budaya di SMA kelas XI di Nganjuk
- Perbedaan hasil belajar antara penerapan metode pembelajaran Student Team Achievement Divisions (STAD) dengan Student Facilitator and Explaining (SFAE) pada kompetensi memahami ketentuan penggunaan TIK siswa kelas X SMA Negeri 9 Malang
- Perbedaan hasil belajar antara penerapan model pembelajaran cooperative learning menggunakan metode make-A match dengan model pembelajaran langsung (Direct Instruction) pada kompetensi memahami fungsi dan proses kerja berbagai peralatan TIK siswa kelas X SMA Negeri 7 Ma.
- Perbedaan hasil belajar dalam mata pelajaran TIK pokok bahasan rumus dan fungsi dalam perangkat lunak pengolah angka menggunakan metode STAD dengan metode SFAE pada siswa kelas VIII SMPN 1 Beji Kabupaten Pasuruan
- Perbedaan hasil belajar pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) melalui penggunaan metode talking stick dengan metode kerja kelompok pada siswa kelas XII SMA Negeri 1 Torjun
- Perbedaan hasil belajar pelajaran TIK melalui penggunaan model pembelajaran Teams Games Tournament dengan model pembelajaran kooperatif pada siswa kelas XII SMA Negeri 1 Torjun Kabupaten Sampang
- Perbedaan hasil belajar pokok bahasan setting peripheral pada sistem operasi antara penerapan model pembelajaran kooperatif tipe STAD berbasis CTL dengan model pembelajaran CTL pada siswa kelas X semester II di Madrasah Aliyah Negeri 3 Malang
- Perbedaan hasil belajar siswa antara metode Numbered Head Together (NHT) berbasis CTL dengan metode NHT pada materi fungsi dan proses kerja peralatan TIK kelas X SMA Negeri 1 Sutojayan Blitar
- Perbedaan hasil belajar tekniki komputer dan jaringan melalui pemanduan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dan Cooperative Tipe Teams Games Tournament (TGT) dengan Problem Based Learning (PBL) siswa kelas X SMK Negeri 2 Malang
- Perbedaan hasil belajar TIK menggunakan model CTL berbasis NHT dengan model pembelajaran kooperatif strategi expert group pada siswa kelas XI semester II SMAN 1 Purwosari
- Perbedaan hasil belajar TIK menggunakan model kooperatif tipe Team Games Tournament (TGT) dengan model Direct Instruction (DI) pada materi menggunakan rumus dan fungsi openoffice.org Calc kelas XI MAN 1 Tulungagung
- Perbedaan kombinasi metode explicit instruction dan mind mapping dengan metode demonstrasi terhadap hasil belajar siswa pada pokok bahasan mendemonstrasikann fungsi dan cara kerja perangkat lunak aplikasi teknologi informasi dan komunikasi kelas x SMAN 7 Malang
- Perbedaan metakognitif siswa pada pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) melalui metode pembelajaran Project Based Learning (PBL) menggunakan E-Module dengan Direct Instruction (DI) menggunakan modul kelas VIII SMP Negeri 1 Mojosari
- Perbedaan metode pembelajaran Team Assisted Individualization (TAI) dengan Student Facilitator And Explaining (SFAE) terhadap hasil belajar siswa pada materi Microsoft Excel mata diklat KKPI kelas X di SMK Islam Batu
- Perbedaan minat dan hasil belajar siswa antara yang menggunakan alat bantu Simulator Boon Netsim dengan yang menggunakan alat bantu Simulator Packet Tracer kompetensi menginstalasi perangkat jaringan berbasis luas Wide Area Neork padtwa siswa kelas XI TKJ SMK Negeri 1 K.
- Perbedaan model pembelajaran CTL (Contextual Teaching and Learning) dan model pembelajaran CTL berbasis modul untuk meningkatkan hasil belajar rumus dan fungsi microsoft excel 2007 pada siswa kelas VIII SMP Negeri 16 Malang
- Perbedaan model pembelajaran project based learning dipadu dengan pola tutor sebaya dan pembelajaran direct instruction terhadap hasil belajar mata pelajaran TIK pada siswa kelas XI SMAN 3 Malang
- Perbedaan motifasi dan hasil belajar siswa antara model PBL (Project Bassed Learning)-GRASPS dengan model PBL (Project Based Learning) pada standar kopentensi menerapkan dasar-dasar pembuatan WEB statis kelas X SMKN 1 Kraksaan
- Perbedaan motivasi dan hasil belajar Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) menggunakan model problem based learning-snowball throwing dengan model direct instruction kelas XI MAN 1 Tulungagung
- Perbedaan motivasi dan prestasi belajar dalam penerapan kolaborasi model project based learning dan think pair share dengan ceramah bermakna siswa kelas XI mata pelajaran TIK di SMA Negeri 1 Durenan
- Perbedaan penerapan model problem based learning (PBL) yang dipadu think poair share (TPS) dengan model Direct Intruction (DI) terhadap hasil belajar TIK siswa kelas X SMAN 1 Purwosari
- Perbedaan prestasi belajar siswa antara metode pembelajaran problem posing-think pair square dengan metode pembelajaran direct instruction pada mata pelajaran fotografi kelas X semester 2
- Sistem informasi manajemen sarana dan prasarana berbasis WEB Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 12 Malang
- Studi efektivitas pemanfaatan media pembelajaran berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) pada Sekolah Menengah Atas Negeri se-Kabupaten Pamekasan
- Studi komparasi model pembelajaran kooperatif tipe two stay two stray (TSTS) dan expert group untuk membandingkan hasil belajar
- Studpedia sebagai media alternatif PAIKEM untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) di SMA Negeri 2 Malang
Tahun 2011
- Efektifitas hasil belajar produktif TKJ melalui media mobile learning di SMK Negeri 9 Malang
- Efektifitas pembelajaran menggunakan model kooperatif tipe jigsaw terhadap hasil belajar TIK siswa kelas XI di SMA Negeri 6 Madiun
- Efektivitas pembelajaran pratik komputer di SMP kota Mojokerto
- Evaluasi proses pembelajaran TIK SMA Negeri di Kota Malang berdasarkan pada Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 41 Tahun 2007 tentang standar proses
- Hubungan antara kemampuan numerik dan perilaku berkomputer dengan kompetensi perangkat lunak pengolah angka (Microsoft excel) pada siswa SMA Negeri di kota Malang
- Hubungan antara ketersediaan fasilitas laboratorium komputer dan intensitas penggunaan komputer dengan prestasi belajar TIK siswa kelas XII di SMAN 7 Malang
- Hubungan antara kompetensi dan etos kerja guru dengan prestasi belajar KKPI siswa kelas X SMK Negeri 1 Singosari Malang
- Hubungan antara kompetensi pedagogik guru dan lingkungan belajar dengan perilaku belajar siswa dalam memanfaatkan fasilitas TIK pada siswa kelas X di SMA Negeri 1 Kepanjen
- Hubungan antara minat memasuki dunia kerja dan prestasi belajar dengan kesiapan memasuki dunia kerja pada siswa kelas XI TKJ di SMK Negeri di kota Malang
- Hubungan antara persepsi terhadap kompetensi pedagogik dan kompetensi akademik dengan persepsi terhadap guru TIK yang profesional pada mahasiswa PTI angkatan 2007 jurusan TE FT UM
- Hubungan antara tingkat relevansi dalam praktek industri dan hasil belajar bidang produktif terhadap kesiapan kerja pada siswa kelas XII Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan tahun pelajaran 2010/2011 di SMK Negeri 5 Malang
- Hubungan antara uji kompetensi dan motivasi belajar dengan minat berwirausaha siswa kelas XII TKJ SMK Negeri 12 Malang
- Hubungan intelegensi dan kemandirian belajar dengan prestasi belajar Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) pada siswa SMA Negeri 2 Malang tahun ajaran 2010/2011
- Hubungan intensitas interaksi dengan komputer dan prestasi belajar bidang produktif terhadap rencana pemilihan karier siswa Jurusan TKJ SMK Katolik Blitar
- Hubungan kemampuan guru dalam mengelola kelas dan kelengkapan peralatan praktik dengan pencapaian kompetensi dasar menginstalasi perangkat jaringan lokal (local area network) di SMK Negeri 5 Malang
- Hubungan kemampuan komunikasi dan prestasi belajar bidang produktif dengan prestasi praktik kerja industri siswa Program Teknologi Informasi dan Komunikasi SMK Negeri 5 Malang
- Hubungan ketersediaan media pembelajaran TIK dan kreativitas guru terhadap prestasi belajar TIK siswa kelas X di SMA Negeri 1 Kepanjen Kabupaten Malang
- Hubungan ketersediaan media pembelajaran TIK dan tingkat literasi komputer terhadap prestasi belajar TIK siswa kelas X di SMA Negeri 1 Kepanjen Kabupaten Malang
- Hubungan kompetensi pedagogik guru dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar bahasa pemrograman delphi siswa kelas X SMK Telkom Sandhy Putra Malang
- Hubungan pemanfaatan laboratorium komputer dengan hasil belajar teknologi informasi dan komunikasi (TK) di MA pembangunan Pondok Pesantren Al Fattiah Arjosari Pacitan
- Hubungan pengelolaan pembelajaran dan perilaku belajar dengan prestasi belajar TIK siswa kelas XI di SMA Negeri 8 Malang
- Hubungan persepsi terhadap kinerja guru dan lingkungan sekolah dengan prestasi belajar TIK pada siswa kelas XI SMA Negeri di Kota Malang
- Hubungan strategi penyelesaian konflik dan komunikasi organisasi dengan produktivitas kerja guru Program Keahlian Informatika SMK se-kabupaten Lumajang
- Keterlaksanaan penilaian hasil belajar berdasarkan Permendiknas No. 20 Tahun 2007 pada pembelajaran TIK di kelas akselerasi, RSBI, dan reguler
- Kontribusi pemanfaatan fasilitas belajar dan penggunaan LKS terhadap hasil belajar TIK siswa kelas IX di SMP Negeri 02 Kota Malang
- Kontribusi relevansi latar belakang pendidikan dan sarana pendidikan terhadap kinerja guru KNPI di SMKN se Kabupaten Madiun
- Media pembelajaran berbantuan komputer sistem Isyarat Bahasa Indonesia (Isyando) bagi siswa tunarungu sekolah dasar luar biasa
- Muatan kurikulum mata pelajaran teknologi informasi dan komunikasi (TIK) pada SMA Negeri di Kabupaten Malang (studi multisitus di SMA Negeri 1 Kepanjen dan SMA Negeri 1 Lawang)
- Pelaksanaan KTSP pada pengembangan pembelajaran TIK di SMP Negeri se Kabupaten Pamekasan
- Pelaksanaan pembelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) pada program kelas akselerasi di SMP Negeri 1 Malang dan SMP Negeri 3 Malang
- Pemanfaatan prasarana internet dalam pembelajaran TIK pada siswa SLTP negeri di Kota Pasuruan
- Pemetaan kompetensi profesional guru teknologi informasi dan komunikasi di SMA negeri se-kota Malang
- Pendekatan sets berbasis PBI dibandingkan dengan metode ceramah bermakna berbasis modul terhadap kompetensi mendiagnosa permasalahan pengoperasian PC dan peripheral siswa kelas X SMK Negeri 6 Malang
- Penerapan manajemen laboratorium multimedia di SMK Negeri 6 Malang
- Penerapan model number head together untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada kompetensi dadsar penggunaan teknologi informasi dan komunikasi kelas VII MTs Surya Buana Malang
- Penerapan model pembelajaran arias untuk meningkatkan hasil belajar menggunakan perangkat lunak pengolah angka pada siswa kelas XI SMA Negeri 1 Pacitan
- Penerapan model pembelajaran berbasis masalah dengan pembelajaran kooperatif jigsaw pada mata pelajaran KKPI untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas X di SMK Negeri 1 Singosari
- Penerapan model problem based learning (PBL)-cooperative learning tipe teams tournaments (TGT) dalam pembelajaran materi perbaikan peripheral kelas X TKJ SMK Negeri 6 Malang
- Penerapan pembelajaran kooperatif tipe TAI (Team Assisted Individualization) dan TPS (Think Pair Share) untuk meningkatkan prestasi belajar perangkat lunak pembuat grafis siswa kelas X SMA Negeri 2 Malang
- Penerapan strategi think pair square dan explicit instruction untuk meningkatkan hasil belajar TIK siswa kelas X di SMA Negeri 1 Tumpang
- Pengaruh efektifitas pembelajaran KKPI pada pokok bahasan mengoperasikan operasi graphics user interface dengan menggunakan metode pembelajaran kooperatif peta konsep dan model pembelajaran CTL ( Contextual Teaching and Learning) kelas X di SMK Negeri 1 Singosari Malang.
- Pengaruh keterampilan proses terhadap hasil belajar pembelajaran berbasis proyek (project based learning) pada mata pelajaran KKPI di SMK Cendika Bangsa Malang
- Pengaruh kolaborasi model pembelajaran quantum teaching dan cooperative learning tipe TGT (Teams Games Tournament) terhadap motivasi dan hasil belajar siswa kelas VII pada mata pelajaran TIK di SMP Negeri 1 Pogalan Kabupaten Trenggalek
- Pengaruh model pembelajaran kombinasi direct instruction (DI) dan problem based learning (PBL) terhadap prestasi belajar TIK siswa kelas X SMAN 7 Malang
- Pengaruh model pembelajaran quantum teaching dan learning dengan menggunakan media pembelajaran permainan ular tangga terhadap prestasi belajar siswa pada perangkat keras komputer siswa kelas VII SMPN 20 Malang
- Pengaruh pembelajaran berbasis masalah (problem based learning) terhadap kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar siswa kelas X-1 SMA Negeri 1 Malang
- Pengaruh penerapan metode PBL (Project Based Learning) menggunakan pendekatan brain storming terhadap hasil belajar siswa kelas X AK SMK Islam Batu dalam pembelajaran KKPI menggunakan software presentasi
- Pengaruh penerapan metode quantum learning dengan berbantuan video pembelajaran untuk meningkatkan hasil belajar kompetensi kejuruan teknik komputer jaringan pada kompetensi dasar instalasi jaringan lokal (local area network) siswa kelas XI TKJ SMKN 6 Malang
- Pengaruh penerapan metode quantum learning dengan strategi team teaching untuk meningkatkan prestasi belajar siswa pada kompetensi dasar membuat program aplikasi berbasis desktop dengan visual basic 6.0 bagi siswa kelas X RPL di SMK Negeri 6 Malang
- Pengaruh penerapan model coperative integrated reading and composition (CIRC) berbasis komputer dengan bantuan tutor sebaya terhadap hasil belajar teknologi informasi dan komunikasi siswa kelas VIII SMP Ngeri 13 Malang
- Pengaruh penerapan model pembelajaran kooperatif tipe think pair share berbantuan blog terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran peripheral kelas X TKJ di SMK Negeri 6 Malang
- Pengaruh penerapan pembelajaran CLSEG dan pembelajaran ceramah interaktif terhadap hasil belajar TIK materi mempraktikan keterampilan dasar komputer kelas VII SMP Negeri 13 Malang
- Pengaruh penerapan pembelajaran kontekstual berbasis kooperatif dan metode ceramah bervariasi terhadap hasil belajar TIK siswa kelas VII di SMP Negeri 13 Malang
- Pengaruh penerapan permainan pair coupon exchange terhadap hasil belajar TIK siswa kelas VIII SMP Negeri 13 Malang
- Pengaruh penerapan strategi pembelajaran tandur berbantuan WEB interaktif terhadap hasil belajar teknologi informasi dan komunikasi siswa kelas VII SMPN 3 Malang
- Pengaruh project based learning dengan teknik murder (Mood Understand Recall Digest Expand Review) terhadap prestasi belajar menggunakan perangkat lunak pembuat presentasi TIK siswa kelas XII SMA Negeri 1 Kesamben
- Pengembangan alat evaluasi pembelajaran berbasis e-learning pada mata pelajaran TIK di SMAN 4 Malang
- Pengembangan aplikasi e-learning berbasis web untuk meningkatkan prestasi belajar mengoperasikan software web design pada siswa kelas X SMKN 1 Bangil
- Pengembangan aplikasi learning style inventory berbasis fuzzy logic untuk menentukan gaya belajar siswa
- Pengembangan aplikasi ujian pilihan ganda berbasis web untuk mata pelajaran rekayasa perangkat lunak di SMKN 9 Malang
- Pengembangan e-module materi animasi flash pada mata pelajaran teknologi informasi dan komunikasi (TIK) kelas XI R-SMA-BI Negeri 1 Batu
- Pengembangan laboratorium biologi virtual berbasis multimedia interaktif
- Pengembangan materi belajar paket aplikasi sekolah (PAS) berbasis E-Learning untuk meningkatkan kualifikasi pendidik dan tenaga kependidikan SMA di Kabupaten Kediri
- Pengembangan media pembelajaran animasi untuk mata diklat produktif teknik komputer jaringan siswa kelas XI SMK
- Pengembangan media pembelajaran berbantuan komputer interaktif untuk memahami huruf dan angka sebagai dasar penguasaan calistung pada anak usia Taman Kanak-kanak (TK)
- Pengembangan media pembelajaran berbasis E-Learning pokok bahasan budidaya jamur tiram pada siswa SMK Negeri 1 Tulungagung Program Keahlian Pertanian
- Pengembangan media pembelajaran berbasis game edukasi untuk mata pelajaran TIK semester genap pada siswa kelas X SMA
- Pengembangan media pembelajaran berbasis komputer program Macromedia Flash 8 pada konsep dasar jaringan mata pelajaran TIK siswa kelas IX SMPN 2 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis mobile learning pada materi pengenalan teknologi informasi dan komunikasi untuk siswa kelas VII SMP Negeri 3 Malang
- Pengembangan media pembelajaran berbasis tutorial pada pokok bahasan mengolah dokumen pengolah angka untuk meningkatkan prestasi belajar siswa kelas X SMA Laboratorium UM
- Pengembangan media pembelajaran game edukasi pada mata pelajaran teknologi informasi dan komunikasi (TIK) kelas VII semester gasal SMP Negeri 1 Trenggalek
- Pengembangan media pembelajaran interaktif berbasis WEB untuk mata pelajaran produktif troubleshooting dan perbaikan PC/periferal kelas X SMKN 5 Malang
- Pengembangan media pembelajaran interaktif untuk meningkatkan hasil belajar pada kompetensi dasar membuat homepage sederhana siswa kelas XII R-SMA-BI Negeri 1 Batu
- Pengembangan Media Pembelajaran menggunakan multimedia interaktif pada kompetensi dasar melakukan perawatan PC untuk Kelas X-TKJ di SMK Negeri 6 Malang
- Pengembangan media pembelajaran multimedia jenis tutorial pada materi perangkat lunak pengolah grafis untuk siswa kelas XII SMA Negeri 01 Lawang
- Pengembangan media pembelajaran role playing game pada standar kompetensi mendiagnosis permasalahan pengoperasian PC dan periferal untuk siswa SMK bidang keahlian TKJ
- Pengembangan media pembelajaran teknik melakukan perawatan PC (Personal computer) berbasis E-learning di SMK Darut Taqwa Purwosari
- Pengembangan media tes seleksi berbasis web untuk penerimaan peserta didik baru di MTsN Tuban
- Pengembangan mobile web (web bergerak) sebagai media pembelajaran pada standar kompetensi memahami fungsi dan proses kerja berbagai peralatan TIK untuk siswa SMA negeri kelas X se-kota Malang
- Pengembangan model pembelajaran kontekstual berbasis e-learning sebagai suplemen belajar animasi dasar untuk siswa SMK kelas X
- Pengembangan modul berbasis mind map pda standar kompetensi menggunakan sistem operasi untuk siswa kelas X sekolah menengah atas
- Pengembangan modul pembelajaran teknologi informasi dan komunikasi kompetensi dasar membuat presentasi dengan variasi tabel, grafik, gambar dan diagram kelas XII berbasis learning cycle di SMA Negeri 2 Nganjuk
- Pengembangan pembelajaran berbantuan komputer model drill and practice pada mata pelajaran teknologi industri informasi dan komunikasi di SMPN 4 Malang
- Pengembangan program aplikasi malec (High School Major Selection) sebagai alat bantu untuk penghitungan skor tes bakat
- Pengembangan sumber belajar alternatif berbasis website pada pokok bahasan tata surya untuk siswa SMP kelas IX
- Pengembangan sumber belajar berbasis e-learning mengoperasikan software pengolah angka untuk suplemen mata pelajaran TIK
- Pengembangan sumber belajar berbasis e-learning pada materi desain WEB untuk pendidikan jarak jauh (PJJ)
- Pengembangan sumber belajar berbasis WEB pada standar kompetensi melakukan instalasi perangkat WAN menggunakan software packet tracer pada SMK PGRI Wlingi Blitar
- Pengembangan sumber belajar berbasis WEB untuk pembelajaran jarak jauh pada materi pembuatan desain banner sebagai media promosi
- Pengembangan sumber belajar berbasis WEB untuk pembelajaran mandiri materi pengolah gambar vektor
- Pengembangan sumber belajar desain interior 3D menggunakan Google Sketchup untuk pembelajaran jarak jauh (PJJ)
- Pengembangan sumber belajar E-learning materi desain grafis berbasis vektor untuk sekolah menengah atas
- Pengembangan sumber belajar jarak jauh berbasis WEB pada materi desain website untuk siswa kelas XI Sekolah Menengah Kejuruan
- Pengembangan sumber belajar mandiri materi membangun server internet berbasis mikrotik sebagai suplemen pada mata pelajaran produktif untuk kelas XI Jurusan TKJ Sekolah Menengah Kejuruan
- Pengembangan sumber belajar mandiri membuat blog untuk suplemen mata pelajaran TIK pokok bahasan internet di Sekolah Menengah Atas
- Pengembangan sumber belajar menggunakan multimedia interaktif berbasis WEB materi produktif multimedia sekolah menengah kejuruan
- Pengembangan sumber belajar pembenihan lele dumbo berbasis web untuk pembelajaran jarak jauh
- Pengembangan sumber belajar pembuatan shuttlecock berbasis WEB dengan menggunakan moodle untuk pembelajaran jarak jauh
- Pengembangan sumber belajar teknik mengamankan data dan sistem komputer berbasis WEB menggunakan Moodle
- Penggunaan metode pembelajaran integrated learning (pembelajaran terpadu) dengan pendampingan sumber belajar untuk meningkatkan aktifitas dan hasil belajar KKPI kelas XI di SMK N 1 Singosari
- Perancangan basis data dan sistem informasi akademik berbasis Web di sekolah model terpadu (SMT) Bojonegoro
- Perbedaan antara metode tutor sebaya dengan metode pembelajaran langsung demonstrasi terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran TIK di SMP Negeri 1 Gandusari Trenggalek
- Perbedaan antara model pembelajaran kooperatif dengan strategi think pair square dan model pembelajaran learning cycle terhadap peningkatan hasil belajar siswa mata pelajaran TKJ siswa kelas X SMK Negeri 3 Malang
- Perbedaan hasil belajar antara metode pembelajaran quantum teaching dengan metode pembelajaran ekspositori dalam matapelajaran TIK siswa kelas X SMA Negeri 2 Nganjuk
- Perbedaan hasil belajar desain WEB antara metode problem based learning (PBL) kombinasi Student Team Achievement Division (STAD) dengan metode Direct Instruction (DI) pada siswa kelas XI semester 2 SMA Negeri 1 Blitar tahun pelajaran 2010/2011
- Perbedaan hasil belajar metode ceramah bermakna dengan metode problem solving pada materi perangkat lunak pengolah angka siswa kelas XI MA Maarif Sukorejo
- Perbedaan hasil belajar microsoft excel akibat pengaruh penerapan model belajar penemuan terbimbing menggunakan metode probing prompting dengan metode diskusi kelompok pada siswa kelas XI SMA Negeri 1 Lawang
- Perbedaan hasil belajar pelajaran teknologi informasi dan komunikasi (TIK) melalui penggunaan metode permainan kartu model dengan metode kerja kelompok pada siswa kelas X RSBI SMA Negeri 1 Blitar
- Perbedaan hasil belajar perawatan PC dan respon belajar karena pengaruh penerapan model CTL dibandingkan dengan model pembelajaran TPS pada siswa kelas X TKJ SMK Negeri 3 Malang
- Perbedaan hasil belajar siswa antara pembelajaran metode STAD berbasis problem solving dengan metode STAD pada materi melakukan perbaikan periferal kelas X TKJ SMK Negeri 6 Malang
- Perbedaan hasil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif think-talk-write (TTW) dan model direct instruction pada pokok bahasan layanan internet siswa kelas IX SMP Negeri 1 Gondang Kabupaten Tulungagung
- Perbedaan hasil belajar siswa yang diajar dengan menggunakan metode pembelajaran diskusi kelompok dengan metode pembelajaran teams games tournament (TGT) kombinasi picture and picture pada pelajaran produktif multimedia kelas X SMK Negeri 12 Malang
- Perbedaan hasil belajar TIK melalui pembelajaran kooperatif teams games tournament (TGT) dengan kooperatif kelompok biasa pada siswa kelas X SMA Negeri 8 Malang
- Perbedaan hasil belajar web programming antara penerapan model drill and practice berbasis multimedia interaktif dengan penerapan model drill and practice berbantuan jobsheet pada siswa kelas X TKJ SMK Negeri 3 Malang
- Perbedaan kompetensi instalasi sistem operasi antara penerapan CTL berbantuan media interaktif dengan pembelajaran konvensional berbantuan media interaktif pada siswa kelas X di SMK Negeri 12 Malang
- Perbedaan metode pembelajaran classroom blogging dengan metode ceramah bermakna terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran teknologi informasi dan komunikasi kompetensi dasar pengenalan video kelas X SMAN 5 Malang
- Perbedaan metode pembelajaran problem solving berbantuan media pembelajaran dengan metode pembelajaran langsung terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran pemrograman visual basic siswa kelas X SMK Negeri 6 Malang
- Perbedaan model pembelajaran drill and practice dengan pembelajaran demontransi terhadap hasil belajar TIK standar kompetensi menggunakan perangkat lunak pengolah kata kelas X SMA Islam Kepanjen
- Perbedaan model pembelajaran kooperatif tipe stad dengan metode ceramah bermakna terhadap prestasi belajar siswa pada pokok bahasan menjelaskan fungsi menu dan ikon serta cara penggunaannya pada microsoft word 2003 kelas VIII di SMP Negeri 1 Malang
- Perbedaan model pembelajaran kooperatif tipe STAD dengan metode ekspositori terhadap peningkatan hasil belajar TIK pada pokok bahasan pengenalan perangkat internet dan intranet siswa kelas IX SMP Negeri 4 Malang
- Perbedaan model pembelajaran kooperatif tipe team assisted individualization dengan metode ceramah bermakna terhadap hasil belajar TIK siswa kelas XI SMA Negeri 1 Purwosari Kabupaten Pasuruan
- Perbedaan pembelajaran kooperatif tipe STAD pada pembelajaran berbasis proyek dengan pembelajaran CTL (Contextual Teaching and Learning) terhadap hasil belajar KKPI kelas XI di SMK Negeri 1 Singosari
- Perbedaan penerapan model problem based learning dan metode ceramah bermakna dengan bantuan program paket tracer terhadap hasil belajar kompetensi menyelesaikan desain LAN siswa kels XI TKJ SMKN 1 Turen
- Perbedaan penerapan pembelajaran berbasis proyek (project based learning) dengan pola pengelompokan tutor sebaya dan ceramah bermakna terhadap prestasi belajar TIK kelas XI semester I SMAN 2 Malang
- Perbedaan penerapan strategi pembelajaran inject (Inquiry dan Project based learning) dengan strategi pembelajaran inquiry dan pendampingan LKS (Lembar Kerja Siswa) terhadap peningkatan hasil belajar TIK siswa kelas XI di SMA Negeri 8 Malang
- Perbedaan penerapan teknik pembelajaran kompetitif dalam model pembelajaran berbasis proyek (project based leraning) dengan metode ceramah bermakna terhadap prestasi belajar TIK siswa kelas XI di SMA Negeri 1 Jombang
- Perbedaan penggunaan model pembelajaran kontektual hands-on activity dengan model pembelajaran berbasis demonstrasi terhadap hasil belajar desain grafis dengan adobe photoshop pada siswa kelas XI di SMAN 2 Malang
- Perbedaan prestasi belajar adobe photoshop dengan penerapan project-based learning berbantuan multimedia interaktif dibandingkan direct instruction berbantuan multimedia interaktif pada siswa kelas XI SMAN 2 Malang
- Perbedaan prestasi belajar siswa kelas XI pada pembelajaran jaringan komputer antara kelas yang menggunakan media pembelajaran simulasi packet tracer dengan kelas yang menggunakan perangkat jaringan langsung di SMA Negeri 1 Tumpang
- Perbedaan prestasi belajar TIK antara metode pembelajaran kooperatif tipe numbered heads together (NHT) dengan metode pembelajaran ekspositori pada siswa kelas X di SMA Negeri 7 Malang
- Perbedaan prestasi belajar TIK metode pembelajaran demonstrasi berbantuan video tutorial dan power point pada siswa kelas X di SMAN 2 Lumajang
- Perbedaan respon dan hasil belajar pada kompetensi dasar pembuatan halaman WEB dinamis yang diajarkan menggunakan model group investigation (GI) dibandingkan menggunakan model konvensional pada siswa kelas XI-RPL SMK Negeri 5 Malang
- Perbedaan strategi reciprocal teaching pada model pembelajaran problem based learning dengan metode demonstrasi terhadap prestasi belajar TIK di SMA Negeri 8 Malang
- Persepsi guru TIK di Kabupaten Trenggalek mengenai program sertifikasi guru sebagai upaya pengembangan profesionalisme
- Persepsi siswa terhadap pelaksanaan pembelajaran mata pelajaran produktif pada program keahlian teknik komputer dan jaringan siswa kelas X TKJ di SMK Negeri 2 Malang
- Studi komparasi penerapan metode superitem dengan penerapan metode ceramah bermakna terhadap prestasi belajar dasr pembuatan WEB siswa kelas XI di SMA Negeri 2 Batu
- Studi korelasi kesempatan mengembangkan profesi dan kondisi lingkungan kerja dengan kinerja guru teknologi informasi dan komunikasi (TIK) di Kabupaten Trenggalek
- Studi tentang kompetensi profesional dan kompetensi pedagogik mahasiswa Program Studi S1 Pendidikan Teknik Informatika angkatan tahun 2007 dalam kegiatan praktik pengalaman lapangan (PPL) keguruan semester ganjil di SMK se-kota Malang
Tahun 2010
- Hubungan anatara kompetensi guru dan ketersediaan sarana prasarana belajar dengan sikap beretika TIK siswa pada kelas XII program keahlian teknik komputer dan jaringan di SMKN 6 Malang
- Hubungan antara sikap belajar dan kompetensi guru dengan prestasi belajar TIK siswa kelas VIII di MTs. Negeri Kunir Kabupaten Blitar
- Hubungan intensitas pemanfaatan internet dan minat belajar dengan prestasi belajar siswa kelas XI IPS SMA negeri 2 Malang
- Hubungan intensitas pemanfaatan internet dan sikap belajar siswa terhadap perilaku belajar siswa program keahlian teknik komputer dan jaringan (TKJ) di SMKN kota Malang
- Implementasi model pembelajaran berbasis e-learning untuk meningkatkan prestasi belajar basis data siswa kelas XI RPL di SMK Telkom Sandhy Putra Malang
- Penerapan model problem based learning untuk peningkatan aktifitas dan hasil belajar pembuatan blog pada siswa SMA Negeri 1 Sukodadi Kabupaten Lamongan
- Penerapan model quantum teaching dalam meningkatkan prestasi siswa kelas X bidang keahlian teknik komputer dan jaringan di SMKN 1 Purwosari
- Pengaruh metode pembelajaran teams games tournament terhadap hasil belajar teknologi informasi dan komunikasi pada materi fungsi logika IF kelas XI SMA Negeri 1 Ngoro Mojokerto
- Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe GI (group investigation) terhadap minat belajar dan hasil belajar pada mata pelajaran periferal kelas X TKJ di SMK Negeri 6 Malang
- Pengaruh model problem based learning (PBL) yang dilengkapi dengan evaluasi portofolio terhadap kompetensi belajar pembuatan WEB pada siswa kelas X di SMK Negeri 6 Malang
- Pengaruh pendekatan guide inquiry berbasis internet terhadap motivasi dan hasil belajar desain web di SMKN 6 Malang siswa kelas XI semester II
- Pengaruh penggunaan model pembelajaran contextual teaching and learning (CTL) berbantuan media interaktif terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran TIK kelas VIII SMPI Al-Ishlah Trowulan Mojokerto
- Peningkatan prestasi belajar dengan prediktor perhatian orangtua dan kedisiplinan belajar pada siswa kelas X bidang keahlian Teknologi Informasi dan Komunikasi di SMK Negeri 1 Balikpapan tahun 2008-2009
- Perbedaan model pembelajaran kooperatif tipe expert group (Jigsaw) dengan model ceramah bermakna terhadap hasil belajar siswa pada pokok bahasan perbaikan peripheral kelas X TKJ di SMK Negeri 6 Malang
- Perbedaan pembelajaran berbasis proyek dengan pembelajaran langsung terhadap hasil belajar desain grafis pada siswa kelas XI SMA Negeri 2 Malang
- Perbedaan penerapan model pembelajaran explicit instruction (EI) dan project based learning (PBL) dengan metode ceramah bermakna terhadap prestasi belajar basis data siswa kelas X SMK Telkon Sandhy Putra Malang
- Perbedaan prestasi belajar lembar sebar menggunakan strategi pembelajaran kelompok berbantuan media interaktif dibanding strategi pembelajaran kelompok berbantuan handout pada siswa kelas VIII di SMPN 16 Malang
- Studi penggunaan microsoft excel dan paket aplikasi sekolah (PAS) untuk meningkatkan efektivitas pelayanan administrasi akademik di SMA Negeri 2 Malang
Tahun 2009
- Hubungan antara kompetensi kerja bidang TIK dan kinerja lulusan siswa bidang TIK SMK Negeri I Balikpapan
- Hubungan kinerja guru terhadap motivasi belajar siswa pada mata pelajaran KKPI kelas X SMK Kartika V-1 Balikpapan
- Profil guru bidang keahlian teknologi informasi dan komunikasi pada Sekolah Menengah Kejuruan berdasarkan standar pendidikan di Kota Balikpapan