Tahun 2021
- Aktivitas Antioksidan, Kandungan Fenolik Total Dan Sitotoksik Dari Ekstrak Diklorometana Dan 1-Butanol Batang Semu Bunga Bangkai (Amorphophallus Paeoniifolius (Dennst.) Nicolson)
- Amobilisasi Enzim Bromelin Dari Bonggol Bush Nanas (Ananas Comosus) Dengan Matriks Zeolit
- Amobilisasi Enzim Papain Dari Buah Pepaya Muda (Carica Papaya .L) Dengan Metoda Entrapment Menggunakan Matriks Kalsium Alginat
- Analisis Antrakuinon Pada Daun Teh Dari Perkebunan Teh Kabupaten Solok Selatan Dengan Metode Hplc Dan Gc-Fid
- Analisis Ion Logam Berat Pb Dan Cr Pada Lipstik Yang Beredar Di Pasar Raya Kota Padang Dengan Metoda Spektrofotometri Serapan Atom (Ssa)
- Analisis Kadar Logam Berat (Fe, Zn, Pb, Cd) Dan Nilai Risiko Kesehatan Dalam Buah Kemasan Kaleng
- Analisis Kualitas Air (Fosfat, Sulfat, Kalsium, Kalium) Pada Sistem Akuaponik Pasang Surut Berbasis Bioflok
- Analisis Stabilitas Avobenzon Dan Turunannya Sebagai Bahan Dasar Sunscreen Menggunakan Metode Dft
- Analsis Komputasi Inhibisi Korosi Besi Oleh Senyawa Derivat Kuinolin
- Bioaktivitas Filtrat Kultur Sel Mikroba Untuk Sintesis Nanopartikel Ag Doped Zno
- Biosintesis Nanopartikel Ti Doped Zno Dengan Menggunakan Jamur Aspergillus Niger
- Biosintesis Zno Nanopartikel Dengan Menggunakan Jamur Aspergillus Niger Dan Karakterisasinya
- Campuran Karbon Aktif Dari Ampas Kopi Dan Kulit Kacang Tanah Sebagai Elektroda Superkapasitor
- Degradasi Linier Alkilbenzen Sulfonat Secara Sonolisis Dan Fotolisis Dengan Penambahan Katalis Zno Serta Analisis Menggunakan Spektrofotometer Dan Hplc
- Degradasi Senyawa Linier Alkilbenzen Sulfonat Secara Sonolisis Dan Fotolisis Dengan Penambahan Katalis Al2o3 Dan Analisis Menggunakan Spektrofotometer - Hplc
- Degradasi Zat Warna Methyl Orange Dan Rhodamine B Secara Simultan Menggunakan Tio2/Zeolit Klinoptilolit-Ca Secara Fotolisis
- Efek Substitusi Gd3+ Dan Ti4+ Pada Senyawa Srbi2nb2o9 Terhadap Perubahan Struktur Dan Sifat Dielektrik
- Ekstrak Daun Cincau Hijau (Premna Oblongifolia Merr.) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Dalam Medium Hcl 1 M
- Ekstrak Daun Labu Siam (Sechium Edule) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Lunak Dalam Medium Asam
- Ekstrak Daun Sungkai (Peronema Canescens Jack) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Dalam Medium Asam Klorida
- Ekstrak Daun Terong Belanda (Solanum Betaceum) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Dalam Medium Asam
- Green Synthesis Material Komposit Cufe2o4/Karbon Aktif Menggunakan Limbah Tandan Kosong Kelapa Sawit Sebagai Sumber Karbon Dan Uji Aktivitasnya
- Identifikasi Bakteri Bacillus Sp Yang Digunakan Untuk Biokonversi Isoeugenol Menjadi Vanilin
- Identifikasi Metabolit Sekunder Dan Uji Aktivitas Antioksidan Dari Daun Salam (Syzygium Polyanthum (Wight) Walp.)
- Identifikasi Metabolit Sekunder Dan Uji Sitotoksik Fraksi Heksan, Fraksi Etil Asetat Dan Fraksi Metanol Dengan Metoda Bslt (Brine Shrimp Lethality Test) Dari Daun Salam (Syzygium Polyanthum (Wight) Walp.)
- Inhibitor Korosi Baja Dari Ekstrak Daun Jeruk Purut (Citrus Hystrix) Dalam Medium Asam Klorida
- Isolasi Dan Uji Aktivitas Sitotoksik Minyak Atsiri Dari Daun Lantana Camara Linn Yang Diperoleh Dari Kabupaten Kampar
- Isolasi Dan Uji Aktivitas Sitotoksik Minyak Atsiri Dari Daun Lantana Camara Linn Yang Diperoleh Dari Kota Padang Panjang
- Isolasi Dan Uji Bioaktivitas Minyak Atsiri Dari Daun Lantana Camara L. Yang Diperoleh Dari Kabupaten Agam
- Isolasi Dan Uji Bioaktivitas Minyak Atsiri Dari Daun Lantana Camara Linn Yang Diperoleh Dari Kabupaten Tanah Datar
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Ekstrak Heksana Daun Tumbuhan Sungkai (Peronema Canescens Jack) Dan Uji Toksisitas Dengan Metode Bslt (Brine Shrimp Lethality Test)
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Aktif Antibakteri Daun Laban (Vitex Pubescens Vahl) Skripsi Sarjana Kimia
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Metanol Daun Sirih Rimau (Piper Porphyrophyllum N.E.Br.) Dan Uji Aktivitas Sitotoksik Dengan Metode Brine Shrimp Lethality Test (Bslt)
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Metanol Tiger's Betel(Piper Porphyrophyllum)
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Fraksi Etil Asetat Dari Ekstrak Metanol Kulit Batang Jambu Air Putih (Syzygium Aqueum (Burm.F) Alston) Kultivar Putih
- Ji Stabilitas Pigmen Warna Antosianin Dari Ekstrak Buah Harendong (Melastoma Malabathricum L.) Sebagai Pewarna Alami
- Karakterisasi Karbon Aktif Dari Ampas Tebu (Saccharum Officinarum L.) Dengan Aktivator Naoh Sebagai Elektroda Superkapasitor
- Kinerja Karbon Aktif Dari Ampas Tebu (Saccharum Officinarum L.) Dengan Aktivator Koh Sebagai Elektroda Superkapasitor
- Kinerja Karbon Aktif Sabut Kelapa Sebagai Elektroda Kapasitor Lapis Rangkap Listrik
- Lignin Dari Ekstrak Rakis Pisang (Musa Paradisiaca) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Lunak Dalam Medium Asam Klorida
- Material Komposit Cufe2o4/Ha Sebagai Drug Delivery Yang Disintesis Dengan Metoda Hidrotermal Material Komposit Cufe2o4/Ha Sebagai Drug Delivery Yang Disintesis Dengan Metoda Hidrotermal Material Komposit Cufe2o4/Ha Sebagai Drug Delivery Yang Disintesis Dengan Metoda Hidrotermal
- Material Magnetik Cuxzn(1-X)Fe2o4 Yang Disintesis Dengan Metode Hidrotermal Dan Uji Aktivitas Sebagai Sistem Penghantar Obat
- Modifikasi Lempung Bukittinggi Dan Aplikasi Katalitiknya Dalam Pembuatan Metil Ester
- Modifikasi Lempung Tanah Datar Dan Aplikasi Katalitiknya Dalam Pembuatan Metil Ester
- Nanokomposit Nife2o4/Hidroksiapatit Yang Disintesis Menggunakan Cangkang Kerang Pensi (Corbicula Moltkiana) Sebagai Bahan Dasar Hidroksiapatit Dan Aplikasinya Sebagai Drug Delivery
- N-Doped Tio2 Berpori Dengan Ctab Sebagai Zat Pembentuk Pori Dan Aktivitas Fotokatalitiknya
- Optimalisasi Efisiensi Dye-Sensitized Solar Cells (Dsscs) Melalui Modifikasi Zat Warna Morin : Studi Dft (Density Functional Theory)
- Optimasi Transpor Asam Salisilat Dalam Membran Cair Berpendukung Dengan Larutan Naoh Sebagai Fasa Penerima
- Optimasi Transpor Asam Salisilat Dengan Metode Membran Cair Berpendukung Menggunakan Larutan Koh Sebagai Fasa Penerima
- Pemanenan Mikroalga Chlorella Emersonii Menggunakan Modifikasi Elektro Koagulasi Flokulasi (Ekf)
- Pemanfaatan Batuan Perlit Kabupaten Padang Pariaman Sebagai Adsorben Ion Logam Berat Fe(Iii) Dan Cu(Ii) Dalam Limbah Cair
- Pemanfaatan Ekstrak Daun Bengkuang (Pachyrhizus Erosus L. Urban) Sebagai Inhibitor Ramah Lingkungan Korosi Baja Dalam Medium Asam
- Pemanfaatan Ekstrak Lignin Dari Jerami (Oryza Sativa)Sebagai Inhibitor Korosi Baja Dalam Medium Asam Klorida
- Pemanfaatan Ekstrak Lignin Dari Kulit Buah Jagung (Zea Mays L.) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Lunak Dalam Medium Asam Klorida
- Pemanfaatan Ekstrak Lignin Dari Kulit Singkong (Manihot Utilissima) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Lunak Ramah Lingkungan Dalam Medium Asam
- Pemanfaatan Fly Ash Batubara Sebagai Penyerap Ion Pb(Ii) Di Pt. Rapp Pangkalan Kerinci
- Pemanfaatan Karbon Aktif Cangkang Sawit (Elaeis Guineensis) Sebagai Adsorben Ion Logam Berat Fe (Iii) Dan Cu (Ii)
- Pemanfaatan Karbon Aktif Kulit Pisang Uli (Musa Paradisiaca L) Dengan Aktivator Koh Sebagai Elektroda Superkapasitor
- Pemanfaatan Lempung Di Daerah Indarung Sebagai Raw Material Dalam Sintesis Zeolit Dengan Metode Hidrotermal
- Pemanfaatan Zeolit Alam Clinoptilolite-Ca Sebagai Pendukung Katalis Zno Untuk Mendegradasi Zat Warna Methyl Orange Dan Rhodamine B Secara Simultan Dengan Metoda Fotolisis
- Pemanfaatan Zno/Zeolit Alam Clinoptilolit-Ca Sebagai Pendegradasi Air Limbah Irigasi Pertanian Secara Fotolisis Dan Pengaruhnya Terhadap Kadar Fosfat, Amoniak, Serta Nilai Bod
- Pembuatan Membran Berbahan Dasar Kain Kasa Yang Dilapisi Precipitated Calcium Carbonate (Pcc) Sebagai Adsorben Co2, Pm1 Dan Antrakuinon
- Pembuatan Membran Berbasis Kain Tipis Yang Dilapisi Precipitated Calcium Carbonate (Pcc) Sebagai Adsorben Co2, Antrakuinon, Dan Pm1
- Pemurnian Fikosianin Dari Spirulina Platensis Dengan Metode Liquid Biphasic Flotation (Lbf) Serta Penentuan Aktivitas Antioksidan Dan Sitotoksisitasnya Terhadap Sel Kanker
- Pemurnian Lempung Kaolin Bonjol Pasaman Dari Pengotor Anorganik Kuarsa
- Pendekatan Skrining Molekuler Dalam Investigasi Kemampuan Senyawa-Senyawa Bioaktif Dari Curcuma Zedoaria Sebagai Inhibitor Her2
- Penentuan Aktivitas Antioksidan, Kandungan Fenolik Total, Dan Uji Sitotoksik Dari Ekstrak Rumput Banto
- Penentuan Bahan Pengawet (Benzoat Dan Boraks) Pada Bakso Menggunakan Spektrofotometer Uv-Vis
- Penentuan Kadar Glukosa Dan Sukrosa Dalam Bit (Beta Vulgaris L.), Sorgum (Sorghum Bicolor L. Moench) Dan Stevia (Stevia Rebaudiana Bertoni) Sebagai Alternatif Pemanis Alami Dengan Metode Luff Schoorl
- Penentuan Kandungan Antioksidan Dan Fenolik Total Dari Infusa Daun Famili Myrtaceae Secara Spektrofotometri
- Penentuan Kandungan Antioksidan Dan Fenolik Total Dari Infusa Daun Tanaman Famili Lamiaceae Secara Spektrofotometri
- Penentuan Kandungan Antioksidan Dan Fenolik Total Dari Infusa Daun Tumbuhan Famili Malvaceae Secara Spektrofotometri
- Penentuan Kandungan Antioksidan Dan Fenolik Total Dari Infusa Rimpang Tanaman Famili Zingiberaceae Secara Spektrofotometri
- Penentuan Kandungan Antioksidan Total Dari Infusa Bayam Hijau (Amaranthus Hybridus L.) Hidroponik Dan Konvensional Dengan Metode Fenantrolin Modifikasi
- Penentuan Kandungan Antioksidan Total Dari Infusa Kangkung (Ipomoea Reptans) Hidroponik Dan Konvensional Dengan Metode Fenantrolin Modifikasi
- Penentuan Kandungan Antioksidan Total Pada Infusa Selada Hijau (Lactuca Sativa L.) Hidroponik Dan Konvensional Dengan Metode Fenantrolin Modifikasi
- Penentuan Kandungan Antioksidan Total Pada Infusa Tanaman Pakcoy (Brassica Rapa L.) Hidroponik Dan Konvensional Dengan Metode Fenantrolin Modifikasi
- Penentuan Kandungan Metabolit Sekunder, Uji Aktivitas Antibakteri Dan Sitotoksik Ekstrak Daun Sungkai (Peronema Canescens Jack)
- Penentuan Kandungan Metabolit Sekunder, Uji Antioksidan Dan Toksisitas Dari Ekstrak Daun Ulin (Eusideroxylon Zwageri Teijsm.& Binn)
- Penentuan Logam Pb(Ii), Zn(Ii), Cd(Ii) Pada Rambut Manusia Di Daerah Air Tawar Dan Pasar Baru Kota Padang Secara Spektroskopi Serapan Atom
- Penentuan Profil Metabolit Sekunder Dengan Metode Lc-Ms/Ms, Aktivitas Antioksidan Dan Antibakteri Dari Ekstrak Biji Kurma Varietas Golden Valley Bebas Lipid
- Penerapan Teknologi Bioflok Dan Analisis Kualitas Air Pada Sistem Akuaponik Pasang Surut Terhadap Kandungan Amonia, Nitrit Dan Nitrat
- Pengaruh Campuran Dari Karbon Aktif Kulit Kacang Tanah (Arachis Hypogaea) Dan Karbon Limbah Baterai Terhadap Kinerja Elektroda Superkapasitor
- Pengaruh Clay Content Pada Limestone Di Area Bukit Karang Putih Indarung Sebagai Material Tambahan Terhadap Kualitas Semen Pcc
- Pengaruh Degradasi Sampel Air Limbah Sungai Muara Padang Terhadap Reduksi Ion Fe3+, Nilai Cod, Bod, Dan Tss Menggunakan Katalis Zno/Zeolit Secara Fotolisis
- Pengaruh Degradasi Sampel Air Sungai Muara Padang Terhadap Konsentrasi Reduksi Ion Fe3+, Nilai Cod, Bod, Dan Tss Menggunakan Katalis Tio2/Zeolit Secara Fotolisis
- Pengaruh Kandungan Na & K Dari Fine Coal Dan Raw Material Terhadap Nilai Alkali Pada Klinker Dan Semen Pcc
- Pengaruh Pelapisan Buah Jambu Biji (Psidium Guajava L.) Dengan Campuran Gel Lidah Buaya (Aloe Vera L.) Dan Ekstrak Daun Anting-Anting (Acalypha Indica. L)Terhadap Sifat Fisika Dan Kimianya
- Pengaruh Pelapisan Buah Jambu Biji (Psidium Guajava L.) Dengan Campuran Gel Lidah Buaya Dan Ekstrak Daun Kelor (Moringa Oleifera) Terhadap Sifat Fisika Dan Kimianya
- Pengaruh Penggunaan Bioflok Terhadap Kualitas Air (Bod, Cod, Do, Cu, Fe, Zn) Serta Pertumbuhan Ikan Nila Dan Tanaman Sawi Samhong
- Pengaruh Penggunaan Bioflok Terhadap Perbaikan Kualitas Air (Amonia, Nitrit, Nitrat, Ph Dan Suhu) Pada Sistem Akuaponik
- Pengaruh Urea Terhadap Pertumbuhan Serta Kandungan Fikosianin Dan Protein Spirulina Platensis
- Penggunaan Arang Aktif Dari Bambu Hijau (Gigantochloa Verticillata Willd. Munro) Sebagai Penyerap Ion Logam Berat Fe (Iii) Dan Cu (Ii) Dalam Limbah Cair
- Penggunaan Ekstrak Kulit Buah Durian Sebagai Capping Agent Dalam Produksi Nanopartikel Α -Fe2o3 Alternatif Pendegradasi Zat Warna Metilen Biru
- Penggunaan Tio2/Zeolit Untuk Pengurangan Kadar Fosfat, Amoniak Dalam Limbah Pertanian Secara Fotolisis
- Penggunaan Zno/Zeolit Alam Clinoptilolit-Ca Sebagai Pendegradasi Air Limbah Pertanian Terhadap Nitrat Dan Nitrit Secara Fotolisis
- Penghambatan Korosi Baja Menggunakan Ekstrak Daun Gaharu (Gyrinops Versteegii) Dalam Medium Hcl
- Penjernihan Air Gambut Dengan Kalsium Pirofosfat Yang Disintesis Dari Carbon Negative Precipitated Calcium Carbonate (Pcc) Dengan Metode Sol-Gel
- Penjernihan Air Gambut Dengan Kalsium Pirofosfat Yang Disintesis Dari Carbon Negative Precipitated Calcium Carbonate (Pcc) Dengan Metode Sonokimia
- Penjernihan Air Gambut Dengan Β-Kalsium Piropospat Yang Disintesis Dari Carbon-Negative Precipitated Calcium Carbonate (Pcc) Dengan Metode Sintesis Microwave-Assisted
- Penyerapan Zat Warna Methylene Blue Menggunakan Ampas Daun Sereh Wangi (Cymbopogon Nardus L.Rendle) Dengan Metode Batch
- Perbaikan Kualitas Air (Do, Bod, Cod, Cu, Fe, Zn) Berbasis Teknologi Bioflok Pada Sistem Akuaponik
- Potensi Kandungan Fenolik Ekstrak Daun Kumis Kucing, Keji Beling, Tempuyung, Dan Meniran Sebagai Senyawa Antibakteri
- Semikonduktor Multifungsi (Cu,Ni)-Fe2o4/Zno Sebagai Antibakteri, Pendegradasi Dan Pereduksi Kontaminan Di Dalam Air
- Sintesis Dan Karakterisasi Komposit Bionano Ag-Hidroksiapatt Sebagai Dental Filler
- Sintesis Dan Karakterisasi Komposit Bionano Hidroksiapatit Yang Terdoping Sr Sebagai Material Bone Graft
- Sintesis Dan Karakterisasi Mg,Cu-Hidroksiapatit Menggunakan Kalsium Dari Cangkang Kerang Lokan (Geloina Expansa) Serta Pengujian Aktivitas Antibakteri
- Sintesis Komposit Tio2/Zeolit Alam Untuk Menurunkan Konsentrasi Zat Warna Metil Orange
- Sintesis Lapis Tipis Srtio3 Dengan Metode Solvotermal
- Sintesis Nanopartikel Titanium Dioksida (Tio2) Dengan Menggunakan Ekstrak Kulit Jeruk Gunung Omeh Dan Karakteristiknya
- Sintesis Nanopartikel Titanium Oksida Menggunakan Ekstrak Kulit Aloe Vera (L.) Burm. F. Dan Karakterisasinya
- Sintesis Polistiren Sulfonat Dari Polistiren Yang Diisolasi Dari Styrofoam Bekas
- Sintesis Senyawa Aurivillius Lapis Empat Ca1-Xbaxbi3,5la0,5ti4o15 Dengan Menggunakan Metode Lelehan Garam
- Sintesis Senyawa Aurivillius Sr1-Xlaxbi2ta2-Xtixo9 Yang Bersifat Feroelektrik
- Studi Efektivitas Antimikroba Seng Oksida (Zno) Nanorods Dari Biosintesis Berdasarkan Variasi Konsentrasi Polyethylene Glycol (Peg-6000)
- Studi Komputasi Absorpsi Gas Co Dan Co2 Oleh Amina
- Studi Komputasi Aktivitas Antioksidan Dan Sitotoksik Senyawa Turunan Xanton
- Studi Komputasi Inhibisi Korosi Besi Oleh Molekul Morin Dan Turunannya
- Studi Komputasi Modifikasi Struktur Zat Warna Trifenilamin Untuk Meningkatkan Efisiensi Dye Sensitized Solar Cells (Dsscs)
- Studi Lama Simpan Trichoderma Sp. Didalam Bahan Pembawa Biochar Sekam Padi Dan Tongkol Jagung Untuk Pemakaian Sebagai Pupuk Dan Agensia Hayati
- Studi Teoritik Aktivitas Antioksidan Dan Molecular Docking Senyawa Kurkumin Dan Turunannya
- Studi Teoritik Modifikasi Struktur Zat Warna Berbasis Anilin Untuk Meningkatkan Efesiensi Dye Sensitized Solar Cells (Dsscs)
- Studi Teoritik Struktur Zat Warna Antosianin Untuk Meningkatkan Performa Dye Sensitized Solar Cells (Dsscs)
- Superkapasitor Berbahan Dasar Karbon Aktif Dari Ampas Teh (Camellia Sinensis L.) Dengan Elektrolit H3po4
- Uji Aktivitas Antibakteri Dan Antijamur Dari Ekstrak Batang Bunga Bangkai (Amorphophallus Paeoniifolius (Dennst.) Nicolson)
- Uji Aktivitas Antioksidan Dan Antibakteri Serta Kandungan Fenolik Total Dari Ekstrak Daun Pacing (Cheilocostus Speciosus (J. Koening) C.D Specht)
- Uji Efektivitas Transpor Fenol Menggunakan Membran Cair Minyak Kelapa Sawit Yang Didukung Keramik Dengan Teknik Membran Cair Berpendukung
- Uji Selektivitas Dan Efisiensi Minyak Nabati Sebagai Membran Cair Dalam Transpor Asam Salisilat Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Uji Total Fenolik Dan Antioksidan Pada Tumbuhan Sirih Hijau (Piper Betle L.), Sirih Rimau (Piper Porphyrophyllum), Dan Sirih Hutan (Piper Cilibracteum C.Dc)
Tahun 2020
- Adsorpsi Nitrat Dan Nitrit Pada Air Sungai Batang Muaro Kasang Menggunakan Adsorben Dari Komposit Perlit Dan Cangkang Pensi
- Analisis Logam Berat (Pb Dan Cu) Dalam Ikan Sarden (Sardinella Sp.) Kemasan Kaleng Dengan Metode Spektrofotometri Serapan Atom (Ssa)
- Analisis Logam Berat (Pb, Cu, Dan Cd) Dalam Ikan Rinuak (Psilopsis Sp.) Dan Ikan Bada (Rasbora Argyrotaenia) Dengan Metode Spektrofotometri Serapan Atom (Ssa)
- Aplikasi Teknologi Bioflok Terhadap Kualitas Air Sistem Akuaponik (Do, Cod, Bod, Logam Berat Cu, Fe Dan Zn) Serta Pertumbuhan Ikan Nila Dan Tanaman Sawi Samhong
- Biotransformasi Patchouli Alkohol Dalam Minyak Nilam Menggunakan Isolat Bakteri Dari Limbah Pome (Palm Oil Mill Effluent)
- Degradasi Linear Alkilbenzena-Sulfonat (Las) Pada Limbah Deterjen Secara Sonolisis Dan Fotolisis Dengan Penambahan Katalis Tio2
- Efek Ekstrak Etanol Dari Mikroalga Scenedesmus Dimorphus Sebagai Anti-Obesitas Pada Mencit Putih (Mus Musculus L.)
- Efek Temperatur Pada Proses Sintesis Zno-Tio2 Nanopartikel Dengan Metode Sol-Gel
- Fenolik Total, Aktivitas Antioksidan Dan Sitotoksik Dari Ekstrak Kulit Batang Jambu Air (Syzygium Aqueum (Burm. F.) Alston) Buah Berwarna Hijau
- Green Hidrotermal Sintesis Nanopartikel Perak Menggunakan Ekstrak Daun Kelor (Moringa Oleifera) Untuk Degradasi Zat Warna Metilen Biru
- Isolasi Bakteri Selulolitik Termofilik Dan Penentuan Kondisi Optimum Selulase Alf I Rp
- Isolasi Dan Analisis Komponen Kimia Minyak Atsiri Dari Daun Gedebong (Piper Aduncum Linn) Serta Aktivitas Antibakterinya
- Isolasi Dan Analisis Minyak Atsiri Dari Piper Betle Linn Dan Piper Cf. Ramipilum C. Dc. Serta Uji Aktivitas Antibakteri
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekuder Dari Ekstrak Metanol Daun Tumbuhan Pegagan (Centella Asiatica (Linn) Urban) Dan Uji Toksisitas
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekunder Fraksi Etil Asetat Daun Gelinggang (Senna Alata L. Roxb.) Dan Uji Bioaktivitas Sitotoksik
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Ekstrak Etil Asetat Daun Pulai (Alstonia Scholaris (L.) R. Br.) Berdasarkan Sifat Toksisitas Dengan Metode Bslt (Brine Shrimp Lethality Test)
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Ekstrak Etil Asetat Daun Sirih-Sirih (Piper Aduncum L.)
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Ekstrak Heksana Daun Lantana Camara L Dan Bioaktitasnya Sebagai Sitotoksik
- Isolasi Senyawa Triterpenoid Dan Uji Aktivitas Antibakteri Dari Fraksi Etil Asetat Daun Pegagan (Centella Asiatica (Linn) Urban)
- Kandungan Fenolik Total, Aktivitas Antioksidan Dan Sitotoksik Dari Ekstrak Kulit Batang Jambu Air (Syzygium Aqueum (Burm.F) Alston) Kultivar Putih
- Karakterisasi Minyak Atsiri Tanaman Jahe (Zingiber Officinale) Dari Daerah Kabupaten Agam Dengan Gas Chromatography Mass Spectrometry (Gc-Ms) Dan Uji Aktivitas Sitotoksik
- Karakterisasi Minyak Atsiri Tanaman Jahe (Zingiber Officinale) Dari Daerah Kabupaten Solok Dengan Gas Chromatograpy Mass Spectrometry (Gc-Ms) Serta Uji Aktivitas Antibakteri
- Karakterisasi Minyak Atsiri Tanaman Jahe (Zingiber Officinale) Dari Daerah Kabupaten Tanah Datar Dengan Gas Chromathography Mass Spectrometry (Gc Ms) Serta Uji Aktivitas Antioksidan Dan Sitotoksik
- Komposit Mfe2o4/Zeolit Sebagai Fotokatalis Polutan Organik Dan Logam Berat Dalam Larutan Berair
- Lempung Terpilar Cuo Sebagai Katalis Pada Reaksi Transesterifikasi Crude Palm Oil (Cpo)
- Pemanfaatan Karbon Aktif Dari Ampas Kopi Sebagai Bahan Elektroda Superkapasitor Dengan Aktivator Zncl2
- Pemanfaatan Karbon Aktif Dari Kulit Salak (Salacca Zalacca) Dengan Aktivator Naoh Sebagai Bahan Dasar Prototipe Superkapasitor
- Pemanfaatan Plastik Biodegradable Dari Pati Jagung (Zea Mays L) Sebagai Pelapis Benih Kacang Panjang (Vigna Sinensis L)
- Penapisan Mikroba Yang Berpotensi Untuk Biotransformasi Eugenol Dari Limbah Tandan Sawit Menjadi Vanilin Penghasil Natural Flavour
- Penentuan Kandungan Fenolik Total, Uji Aktivitas Antioksidan Dan Sitotoksik Ekstrak Heksana Dan Etil Asetat Daun Tumbuhan Bunga Bangkai (Amorphophallus Paeoniifolius (Dennst.) Nicolson)
- Penentuan Lc50 Dari Ekstrak Kulit Buah Jengkol (Pithecellobium Jiringa) Sebagai Pestisida Alami Untuk Mengendalikan Hama Walang Sangit (Leptocorisa Oratorius)
- Pengaruh Intensitas Cahaya Dan Tinjauan Pustaka Cekaman Metabolik Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Fikosianin Dari Spirulina Platensis
- Pengaruh Kadar Nitrat Dan Fosfat Dalam Medium Pertumbuhan Mikroalga Scenedesmus Dimorphus Untuk Meningkatkan Lipid Serta Asam Lemak Ω-6 Dan Ω-9
- Pengaruh Penggunaan Adsorben Dari Modifikasi Perlit Dengan Cangkang Pensi Terhadap Perubahan Nilai Bod, Cod, Dan Ph Air Sungai Batang Muaro Kasang
- Pengaruh Penggunaan Teknologi Bioflok Terhadap Perbaikan Kualitas Air, Pertumbuhan Tanaman Sawi Samhong Dan Ikan Nila Pada Sistem Akuaponik Pasang Surut
- Pengaruh Urea Pada Medium Modifikasi Terhadap Pertumbuhan, Karotenoid Dan Lipid Dari Spirulina Platensis
- Pengembangan Kualitas Adsorben Penjernih Air Dari Modifikasi Perlit Dengan Cangkang Pensi Untuk Parameter Fosfat, Tss, Dan Warna
- Senyawa Triterpenoid Dan Uji Aktivitas Antibakteri Dari Fraksi Etil Asetat Daun Gelinggang (Senna Alata L. Roxb)
- Sintesis Fatty Acid Methyl Esters Dari Minyak Biji Labu Kuning (Cucurbita Moschata D.), Pare (Momordicha Charantia L.), Dan Gambas (Luffa Acutangula)
- Sintesis La-Doped Srtio3 Nanokubus Dengan Metode Solvotermal Serta Mempelajari Hantaran Listriknya
- Sintesis Nanopartikel Ilmenit (N-Fetio3) Dan Aplikasinya Dalam Penyerapan Asap Rokok
- Sintesis Ta- Dan Nb-Doped Sr2tio4 Fasa Ruddlesden-Popper Melalui Metode Lelehan Garam Dan Sifat Hantaran Listriknya
- Studi Bioakumulasi Logam Berat Dan Radionuklida 137cs Pada Tingkat Trofik Biota Dan Prediksi Dampak Terhadap Ekosistem Di Teluk Bayur Padang
- Studi Komputasi Inhibisi Korosi Besi Oleh Senyawa "Α" -D-Glukopiranosa,4-O, "Α" -D-Galaktopiranosil Dan Turunannya Dengan Metode Dft
- Studi Komputasi Modifikasi Struktur Zat Warna Tipe D-Π-A Berbasis Indolin Untuk Meningkatkan Kinerja Dye-Sensitized Solar Cells (Dsscs)
- Studi Komputasi Senyawa Luteolin Dan Turunannya Sebagai Inhibitor Korosi Besi Dengan Metode Dft
- Transpor Anilin Dalam Membran Cair Berpendukung Dengan Larutan Fecl3 Sebagai Fasa Penerima
- Uji Aktivitas Antioksidan Dan Sitotoksik Serta Kandungan Fenolik Total Dari Ekstrak Daun Jambu Air (Syzygium Aqueum (Burm.F.) Alston) Kultivar Putih
- Uji Aktivitas Antioksidan Dan Sitotoksik Serta Kandungan Fenolik Total Ekstrak Daun Jambu Air (Syzygium Aqueum (Burm.F.) Alston) Buah Hijau
- Uji Aktivitas Antioksidan Dan Sitotoksik, Serta Kandungan Fenolik Total Dari Ekstrak Kulit Batang Kedondong (Spondias Dulcis)
- Uji Aktivitas Sitotoksik Dan Antibakteridari Fraksi Ekstrak Metanoldaun Tin (Ficus Caricalinn)
- Zeolit/Tio2 Berbasis Lempung Pariaman-Abu Sekam Padi Dan Studi Literatur Mengenai Aktivitas Fotokatalitiknya
Tahun 2019
- Aktivitas Antioksidan Dan Sitotoksisitas Terhadap Sel Kanker Payudara Mcf-7 Dari Fukoidan Rumput Laut Coklat (Sargassum Crassifolium)
- Analisis Fitokimia, Uji Kandungan Fenolik Total, Aktivitas Antioksidan Dan Antibakteri Dari Ekstrak Daun Jintan (Plectranthus Amboinicus (Lour.) Spreng.)
- Deteksi Dan Kuantifikasi Absolut Dna Babi Pada Sosis Menggunakan Metode Qpcr
- Deteksi Single Nucleotide Polymorphism (Snp) Gen Cyp3a4 Pada Pasien Kanker Payudara Dengan Metode Polymerase Change Reaction-Restriction Fragment Length Polymorphism (Pcr-Rflp)
- Efek Sitotoksik Senyawa Triterpenoid Dari Kulit Batang Kecapi (Sandoricum Koetjape Merr.) Terhadap Triple Negative Breast Cancer Hcc1954 Menggunakan Uji Mtt
- Ekstrak Biji Pinang (Areca Catechu L.) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Dalam Medium Asam Klorida
- Ekstrak Daun Paku Sisik Naga (Drymoglossum Piloselloides L.) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Dalam Medium Asam Klorida
- Fenolik Total, Aktivitas Antioksidan Dan Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Etil Asetat Daun Jambu Air Merah Muda (Syzygium Aqueum(Burm F.) Alston)
- Formula Pembuatan Produk Pembersih Badan (Body Scrub) Berbasis Vco Dan Tepung Ampas Kelapa
- Green Synthesis Material Komposit Magnetik Zno/Cufe2o4 Untuk Fotodegradasi Zat Warna Rodamin B. Dan Antibakteri
- Hantaran Listrik Ta- Dan Nb-Doped Sr3ti2o7 Fasa Ruddlesden-Popper Yang Disintesis Dengan Metode Lelehan Garam
- Hexamethylenetetraamine Sebagai Kontrol Pertumbuhan Nanorodszno-Tio2/Kitosan Dan Aplikasinya Sebagai Preparasi Tekstil Antijamur Candida Albicans
- Inhibitor Korosi Baja Ramah Lingkungan Dari Ekstrak Daun Sambung Nyawa (Gynura Procumbens (Lour.) Merr.) Dalam Medium Asam Klorida
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Ekstrak Etil Asetat Daun Jarak Merah (Jatropha Gossypifolia L.)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Ekstrak Etil Asetat Daun Miana (Plecranthus Scutellarioides (L.)R.Br.) Serta Uji Aktivitas Sitotoksik
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Fraksi Etil Asetat Daun Tumbuhan Miana (Plectranthus Scutellariodes (L.) R. Br.) Serta Uji Aktivitas Antibakteri
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Fraksi Etil Asetat Kulit Batang Surian (Toona Sinensis) Dan Uji Aktivitas Antibakteri
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Serta Uji Antibakteri Dari Ekstrak Etil Asetat Daun Jarak Merah (Jatropha Gossypiifolia L.)
- Isolasi Dan Karakterisasi Struktur Kumarin Dari Ektrak Etil Asetat Daun Rengas (Gluta Renghas L)
- Isolasi Metabolit Sekunder Dan Uji Bioaktivitas Sitotoksik Dari Fraksi N-Heksana Daun Laban (Vitex Pubescens Vahl)
- Isolasi Probiotik Dari Proses Fermentasi Virgin Coconut Oil Dan Penentuan Aktivitas Lipase
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dan Uji Antivitas Antibakteri Dari Fraksi Etil Asetat Daun Lengkeng (Dimocarpus Longan Lour.)
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dan Uji Bioaktivitas Antibakteri Dari Fraksi Diklorometan Daun Laban (Vitex Pubescens Vahl)
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Etil Asetat Daun Laban (Vitex Pubescens Vahl) Dan Uji Bioaktivitasnya Sebagai Antioksidan
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder, Uji Aktivitas Antioksidan Dan Fenolik Total Dari Fraksi Etil Asetat Daun Jambu Air Merah (Syzygium Aqueum (Burm. F.) Alston)
- Isolasi Senyawa Triterpenoid Dan Uji Antibakteri Dari Fraksi Butanol Daun Lengkeng (Dimocarpus Longan Lour)
- Isolasi Senyawa Triterpenoid Dari Ekstrak Etil Asetat Daun Tumbuhan Pegagan (Centella Asiatica (Linn) Urban) Dan Uji Aktivitas Antibakteri
- Kajian Bioaktivitas Antibakteri, Sitotoksik Dan Kandungan Senyawa Metabolit Sekunder Dari Ekstrak Kulit Batang Surian (Toona Sinensis) Dengan Hplc
- Kalsium Oksida Dari Cangkang Telur Ayam Broiler Sebagai Katalis Pada Pembuatan Biodiesel Skala Laboratorium Dengan Zat Pendukung Lempung Pasaman Barat
- Lempung Limau Manis; Karakterisasi, Modifikasi Dan Aktivitas Katalitiknya
- Metode Kromatografi Cair Kinerja Tinggi Untuk Analisis Asam Galat, Benzoat Dan Salisilat Secara Serentak Dalam Daun Sirih Merah (Piper Crocatum)
- Modifikasi Dan Identifikasi Permukaan Kaca Yang Dilapisi Dengan Tio2/Asam Stearat Untuk Aplikasi Self-Cleaning Material
- Modifikasi Perlit Dengan Cangkang Pensi Sebagai Adsorben Ion Nitrat, Nitrit, Kekeruhan Dan Bau Untuk Penjernih Air Muara
- Modifikasi Zat Warna Kerangka Sianidin Untuk Meningkatkan Performa Dye Sensitized Solar Cells (Dsscs) Menggunakan Metode Dft
- Modifikasi Zeolit Alam Dengan Tio2 Sebagai Adsorben Asam Humat
- Optimasi Transpor Fenol Dengan Metode Membran Cair Berpendukung Menggunakan Larutan Fecl3 Sebagai Fasa Penerima
- Pemanfaatan Daun Sembung Rambat (Mikania Micrantha) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Ramah Lingkungan Dalam Medium Asam Klorida
- Pemanfaatan Ekstrak Daun Sirih Hijau (Pipper Betle Linn) Dalam Green Synthesis Material Magnetik Spinel Ferit Znfe2o4
- Pemanfaatan Karbon Aktif Dari Biomassa Gulma Eceng Gondok Sebagai Elektroda Superkapasitor
- Pemanfaatan Karbon Aktif Dari Limbah Kulit Buah Kakao (Theobroma Cacao L.) Untuk Meningkatkan Kualitas Air Sumur Menjadi Air Bersih
- Pemanfaatan Zeolit Alam Klinoptilolit-Ca Lubuak Salasiah Sebagai Support Katalis Zno Dalam Degradasi Zat Warna Naphthol Blue Black Secara Fotolisis
- Pembuatan Adsorben Penjernih Air Dari Perlit Dimodifikasi Dengan Cangkang Pensi (Corbicula Moltkiana) Untuk Penurunan Nilai Bod Dan Cod Pada Air Sungai Batang Arau
- Pembuatan Cangkang Kapsul Pati Kentang-Alginat Rumput Laut Coklat (Sargassum Crassifolium) Dengan Crosslinker Stpp Dan Cacl2
- Pembuatan Dan Analisis C, N, P, K Dan Ph Kompos Yang Dibuat Dari Limbah Kulit Pisang Jantan Secara Aerob Menggunakan Em-4 Dan Mol Kotoran Sapi Sebagai Aktivator
- Penapisan Bakteri Dari Limbah Spent Bleaching Earth Sebagai Agen Biotransformasi Isoeugenol Menjadi Vanillin
- Pendekatan Green Chemistry Pada Sintesis Nanopartikel Perak Dengan Bantuan Sonokimia Dan Sifat Antibakterinya
- Penentuan Bilangan Penyabunan, Bilangan Asam, Bilangan Peroksida Dan Kadar Vitamin E Dari Minyak Alpukat
- Penentuan Efek Sitotoksisitas Asam Sandorinat B Dari Kulit Batang Sandoricum Kotjape Merr. Terhadap Sel Kanker Payudara Mcf-7
- Penentuan Kandungan Antioksidan Total, Tpc Dan Tfc Pada Rebusan Daun Mangga (Mangifera Indica L.), Daun Sirsak (Annona Muricata L.) Dan Daun Jambu Biji (Psidium Guajava L.)
- Penentuan Kandungan Antioksidan Total, Tpc Dan Tfc Pada Rebusan Daun Miana (Plectranthus Scutellarioides (L.) R.Br.), Daun Puding Hitam (Graptophyllum Pictum (L.) Griff) Dan Daun Sirih Merah (Piper Crocatum)
- Penentuan Kandungan Fenolik Total, Uji Aktivitas Antioksidan Dan Uji Sitotoksik Ekstrak Metanol Dan Fraksi Dari Ekstrak Kulit Nanas (Ananas Comosus L. Merr)
- Penentuan Ph Dan Unsur Hara Makro Dari Ekstrak Tanaman Terfermentasi Daun Sirih Merah (Piper Crocatum) Yang Berpotensi Sebagai Pupuk Organik Cair
- Pengaruh Penggunaan Fly Ash Dari Berbagai Sumber Terhadap Sifat Kimia Dan Sifat Fisika Pada Semen Tipe I (Opc)
- Pengaruh Polisakarida Dari Mikroalga Scenedesmus Dimorphus Sebagai Antioksidan Untuk Mencegah Penuaan Dini Pada Mencit Putih (Mus Musculus)
- Pengaruh Pre-Treatment Palm Oil Mill Effluent (Pome) Sebagai Subtitusi Nutrisi Medium Pertumbuhan Mikroalga Scendesmus Dimorphus Untuk Bahan Baku Biodiesel
- Pengaruh Stres Nacl Terhadap Pertumbuhan Dan Kandungan Karotenoid Chlorella Vulgaris
- Pengaruh Stress Nacl Terhadap Pertumbuhan Dan Aktivitas Antioksidan Scenedesmus Dimorphus
- Penggunaan Cuo/Zeolit Klinoptilolit-Ca Untuk Degradasi Zat Warna Naphthol Blue Black Secara Fotolisis
- Penggunaan Mikroalga Scenedesmus Dimorphus Sebagai Antianemia Defisiensi Zat Besi Pada Mencit Putih
- Penggunaan Pozzolan Dan Limestone Basah Terhadap Sifat Fisika Dan Kimia Semen Tipe Opc
- Penggunaan Pozzolan, Limestone Dan Ep Dust Kering Terhadap Sifat Fisika Dan Kimia Semen Tipe I (Opc)
- Potensi Karbon Aktif Buah Cemara Laut (Casuarina Equisetifolia) Sebagai Perangkat Penyimpan Energi Ramah Lingkungan
- Produksi Glukosa Sebagai Bahan Baku Bioetanol Dari Mikroalga Scenedesmus Dimorphus
- Proses Produksi Virgin Coconut Oil (Vco) Dengan Metode Fermentasi Alami Dan Penentuan Aktivitas Antioksidan Serta Asam Lemak Esensial
- Proses Produksi Virgin Coconut Oil (Vco) Dengan Metode Sentrifugasi Dan Penentuanaktivitas Antioksidan Serta Kandungan Asam Lemak Esensial
- Rancang Bangun Sistem Berbasis Sensor Infrared Untuk Mendeteksi Manusia Yang Terkubur Di Bawah Reruntuhan Pasca Gempabumi
- Semikonduktor Multifungsi Zno Didoping Nikel-Ferit Yang Disintesis Secara Hidrotermal Dengan Adanya Ekstrak Kulit Rambutan Dan Uji Aktivitasnya
- Sintesis Codoped-Sr2tio4 Fasa Ruddlesden-Popper Dengan Samarium Dan Niobium Melalui Metode Lelehan Garam Dan Mempelajari Sifat Hantaran Listriknya
- Sintesis Dan Karakterisasi Biokomposit Hidroksiapatit-Polipropilen Karbonat (Hap-Ppc) Sebagai Bahan Gigi Tiruan
- Sintesis Dan Karakterisasi Biokomposit Precipitated Calcium Carbonate-Polypropilene Carbonate (Pcc-Ppc) Sebagai Bahan Gigi Tiruan
- Sintesis Dan Karakterisasi Grafena Oksida Dengan Support Clay Lubuk Minturun Dan Uji Pendahuluan Aktivitas Katalitiknya Pada Pembuatan Biodiesel Skala Laboratorium
- Sintesis Dan Karakterisasi Ni/Mcm-41 Dengan Metode Hidrotermal
- Sintesis Dan Modifikasi Morfologi Nanohibrid Zno-Tio2/Kitosan Dan Aplikasi Untuk Preparasi Tektil Multifungsi Dengan Metoda Dip- Spin Coating
- Sintesis Material Zeolit Dari Fly Ash Batubara Sebagai Adsorben Ion Logam Mn
- Sintesis Material Zeolitik Dari Fly Ash Batubara
- Sintesis N-Doped Tio2 Berpori Dengan Penambahan H3po4 Untuk Aplikasi Fotoreduksi Logam Berat Ion Cr(Vi)
- Sintesis N-Doped Tio2 Berpori Menggunakan Metode Peroxo Sol Gel Untuk Mendegradasi Logam Berat Ion Cd(Ii)
- Sintesis Senyawa Aurivillius Ca1-Xbi3+Xlati4-Xmnxo15 Dengan Metode Hidrotermal
- Sintesis Silika Dari Abu Kulit Salak Sebagai Bahan Semikonduktor Dan Uji Daya Adsorbsi Terhadap Cr (Vi)
- Sintesis Srtio3 Nanokubus Dengan Metode Solvotermal Dan Sifat Hantaran Listriknya
- Studi Perbandingan Kualitas Air Pada Sistem Akuaponik Dengan Sistem Konvensional Terhadap Parameter Uji Ammonia, Nitrit, Nitrat, Ph Dan Suhu
- Studi Perbandingan Sistem Akuaponik Dengan Sistem Konvensional Terhadap Parameter Do, Cod, Bod Dan Logam Cu, Fe Dan Zn
- Teknik Hidrotermal Untuk Sintesis Senyawa Aurivillius Ca1-Xbi3+Xndti4-Xmnxo15
- Tekstil Anti Bakteri Berbasis Senyawa Nanorods Oksida Logam Yang Disintesis Secara Hidrotermal
- Uji Disolusi Kapsul Pati Kentang – Alginat Rumput Laut Coklat (Sargassum Crassifolium) Dengan Cross-Linker Sodium Tripolyphosphate(Stpp) Dan Gliserol
- Validasi Metode Kckt Untuk Menentukan Kuersetin Pada Ekstrak Aseton Daun Ekor Naga (Epipremnum Pinnatum (L.)Engl)
Tahun 2018
- Adsorpsi Atom Litium Pada Dinding Single Walled Carbon Nanotube (Swcnt) (8.0) Menggunakan Metode Semiempiris Am1
- Adsorpsi Atom Litium Pada Single Walled Carbon Nanotube (Swcnt) Ujung Terbuka Menggunakan Metode Semiempiris Am1
- Adsorpsi Ion Pb(Ii) Menggunakan Campuran Daun Seri (Muntingia Calabura L.) Dan Bentonit
- Aktivitas Antioksidan, Sitotoksik Dan Kandungan Fenolik Total Dari Ekstrak Daun Jambu Air Merah Muda (Syzygium Aqueum (Burm.F.) Alston)
- Analisis Kadar Logam (Cu, Zn, Fe) Pada Ikan Nila (Oreochromis Niloticus) Dan Tanaman Pakcoy (Brassica Rapa L.) Dalam Sistem Akuaponik
- Analisis Kualitas Air Lahan Bekas Tambang Batu Bara Terhadap Sifat Kimia (Ph Dan Konsentrasi Logam Cd, Pb, Fe, Cu) Dan Sifat Fisika (Temperatur, Konduktivitas, Tds) Di Danau Biru Kota Sawahlunto
- Biosorpsi Ammonia Dan Fosfat Oleh Mikroalga Chlorella Vulgaris
- Dampak Pemberian Mikroalga Chlorella Vulgaris Terhadap Peningkatan Stres Oksidatif Pada Mencit Diabetes Yang Diinduksi Aloksan
- Daya Hambat Terhadap Α-Amilase Oleh Ekstrak Chlorella Vulgaris Yang Ditumbuhkan Pada Medium Dengan Optimasi Intensitas Cahaya Dan Sumber Nitrogen
- Daya Inhibisi Ekstrak Daun Sirih Merah (Piper Crocatum) Dan Daun Sirih Hijau (Piper Betle L) Terhadap Aktivitas Enzim Α-Amilase
- Degradasi Senyawa Congo Red Menggunakan Katalis Zno/Zeolit Clinoptilolit-Ca Secara Fotolisis
- Degradasi Senyawa Fenol Dengan Penambahan Fotokatalis C,N-Codoped Tio2
- Degradasi Senyawa Fenol Secara Fotokatalisis Dengan Menggunakan Katalis Tio2/C
- Degradasi Senyawa Fenol Secara Fotolisis Dengan Menggunakan Katalis N-Doped Tio2 Untuk Aplikasi Limbah Cair
- Degradasi Senyawa Nikotin Dari Tembakau Rokok Secara Fotolisis Dengan Menggunakan Katalis C-N-Codoped Tio2
- Deteksi Dna Babi Dalam Cangkang Kapsul Food Supplement Menggunakan Metode Polymerase Chain Reaction
- Efek Ekstrak Kulit Dan Biji Buah Markisa Manis (Passiflora Ligularis) Yang Diberikan Kepada Mencit Penderita Diabetes Dan Uji Histopatologi
- Efek Induksi Dari Chlorella Vulgaris Terhadap Sub Akut Toksisitas Deltamethrin (Dlm) Pada Mencit
- Efek Mikroalga Scenedesmus Dimorphus Terhadap Penurunan Obesitas Pada Mencit Yang Diberi Makanan Tinggi Lemak (High-Fat Diet)
- Ekstrak Daun Andalas (Morus Macroura Miq.) Sebagai Inhibitor Ramah Lingkungan Untuk Pencegahan Korosi Baja Dalam Medium Asam
- Ekstrak Daun Salam (Syzygium Polyanthum) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Dalam Medium Asam Klorida
- Green Synthesis Material Magnetik Mnfe2o4 Dengan Adanya Ekstrak Daun Sirih Hijau (Piper Betle Linn) Sebagai Capping Agent Dan Aktivitas Fotokatalitiknya
- Identifikasi Senyawa Metabolit Sekunder, Uji Aktivitas Antibakteri, Dan Uji Aktivitas Antioksidan Dari Ekstrak Ranting Benalu Jengkol (Scurrula Ferruginea (Jack) Danser)
- Inhibisi Aktivitas Enzim Α-Amilase Oleh Ekstrak Chlorella Vulgaris Yang Dikultur Dengan Sumber Nitrogen Berbeda
- Inhibitor Korosi Baja Ramah Lingkungan Dari Ekstrak Daun Matoa (Pometia Pinnata) Dalam Medium Asam
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Kumarin Dari Fraksi Etil Asetat Kulit Batang Surian (Toona Sinensis) Serta Uji Antioksidan Dan Total Fenolik
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dan Uji Toksisitas Dari Ekstrak N-Heksana Kulit Batang Pulai Rawa (Alstonia Pneumatophora)
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Ekstrak Etil Asetat Kulit Kayu Kecapi (Sandoricum Koetjape .Merr) Dan Uji Aktivitas Antibakteri
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi N-Heksana Kulit Batang Kecapi (Sandoricum Koetjape (Burm.F.) Merr)
- Isolasi Senyawa Triterpenoid Dari Ekstrak N-Heksana Kulit Batang Pulai Basung (Alstonia Spatulata Blume)
- Isolasi, Karakterisasi, Dan Uji Toksisitas Senyawa Triterpenoid Dari Ekstrak Etil Asetat Kulit Batang Surian (Toona Sinensis)
- Kandungan Fenolik Total, Aktivitas Antioksidan Dan Sitotoksik Dari Ekstrak Kulit Batang Jambu Air (Syzygium Aqueum (Burm.F.) Alston)
- Kandungan Fenolik Total, Aktivitas Antioksidan, Dan Sitotoksik Dari Ekstrak Daun Jambu Air Merah (Syzygium Aqueum (Burm.F.) Alston)
- Kinerja Elektroda Superkapasitor Berbahan Dasar Campuran Karbon Aktif Dari Limbah Cangkang Kelapa Sawit Dan Kulit Kacang Tanah
- Kontrol Morfologi Srtio3 Nano Kubus Yang Disintesis Melalui Metode Solvotermal Dengan Ctab (Cetyl Trimetyhl Ammonium Bromide) Sebagai Capping Agent
- Nanokomposit Emas – Hidroksiapatit Yang Dibuat Dengan Pendekatan Green Synthesis Dan Uji Anti Mikroba
- Optimasi Ekstraksi Antioksidan Total Dalam Bawang Putih (Allium Sativum) Dengan Bantuan Gelombang Ultrasonik Dan Penentuan Kadarnya Dengan Metode Dpph
- Optimasi Ekstraksi Antioksidan Total Dalam Rimpang Kencur (Kaempferia Galanga L.) Dengan Bantuan Gelombang Ultrasonik Dan Penentuan Kadarnya Dengan Metode Dpph
- Optimasi Fungsi Cross Link Asam Kloro Asetat Untuk Meningkatkan Sifat Mekanik Dan Fisikokimia Pada Serat Katun Tekstil
- Optimasi Medium Pertumbuhan Mikroalga Scenedesmus Dimorphus Untuk Memperoleh Kadar Lipid Tinggi Sebagai Bahan Baku Biodiesel
- Pemakaian Pupuk Komersial( Za, Urea Dan Tsp) Padamedium Bbm Untuk Pertumbuhan Chlorella Vulgarisdan Uji Aktivitas Antioksidan
- Pemanfaatan Ekstrak Daun Binahong (Anredera Cordifolia (Ten.) Steenis) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Yang Ramah Lingkungan Dalam Medium Asam Klorida
- Pemanfaatan Ekstrak Daun Kapuk (Ceiba Pentandra L.) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Yang Ramah Lingkungan Dalam Medium Asam Klorida
- Pemanfaatan Karbon Aktif Dari Ampas Biji Kopi Aceh Dengan Aktivator Naoh Sebagai Bahan Elektroda Superkapasitor
- Pemanfaatan Karbon Aktif Dari Tanah Gambut Sebagai Bahan Elektroda Superkapasitor
- Pemanfaatan Limbah Industri Virgin Coconut Oil (Vco) Di Padang Sumatera Barat Sebagai Bahan Baku Makanan Kesehatan
- Pembuatan Adsorben Dari Perlit (Geomaterial) Yang Dimodifikasi Dengan Zat Aktif Cangkang Langkitang Untuk Penjernihan Air Sumur Yang Kotor
- Pembuatan Kitosan Dari Kulit Pensi (Corbicula Moltkiana) Serta Sifat Fisika Dan Kimianya
- Pembuatan Permukaan Ultrahidrofobik Pada Bambu Dendrocalamus Asper Yang Dimodifikasi Oleh Tio2 Dan Okta Floro 1-Pentanol (Ofp)
- Pembuatan Sabun Padat Berbasis Vco Dengn Bahan Aditif Tepung Ampas Kelapa Sebagai Scrub Dan Kopi Sebagai Aroma
- Penentuan Aktivitas Antioksidan, Kandungan Fenolik Total Dan Uji Sitotoksik Dari Ekstrak Daun Jarak Merah (Jatropha Gossypifolia Linn)
- Penentuan Aktivitas Antioksidan, Kandungan Fenolik Total, Aktivitas Antioksidan, Dan Aktivitas Antijamur Dari Ekstrak Kuliut Batang Surian (Toona Sinensis (Juss.) M. Roem)
- Penentuan Aktivitas Antioksidan, Kandungan Fenolik Total, Dan Toksisitas Daun Jarak Merah (Jatropha Gossypifolia (L.))
- Penentuan Aktivitas Antioksidan, Toksisitas, Dan Kandungan Fenolik Total Dari Ekstrak Kulit Batang Jambu Air Kultivar Pink (Syzygium Aqueum Burm. F. Alston)
- Penentuan Antioksidan, Ph, N, P, K Dan C Dari Hasil Fermentasi Ekstrak Daun Sirih Merah (Piper Crocatum)
- Penentuan Kandungan Antioksidan Total Dari Lima Jenis Tanaman Obat Dengan Variasi Suhu Dan Waktu Menggunakan Metode Fenantrolin Modifikasi
- Penentuan Kandungan Fenolik Total Dan Uji Aktivitas Antioksidan Dari Ekstrak Metanol Dan Berbagai Fraksi Daun Matoa (Pometia Pinnata J.R.Forst. & G. Forst)
- Penentuan Kandungan Fenolik Total, Uji Aktivitas Antioksidan Dan Antibakteri Dari Ekstrak Bunga Kembang Bulan (Tithonia Diversifolia (Hemsl.) A. Gray)
- Penentuan Kandungan Fenolik Total, Uji Aktivitas Antioksidan, Aktivitas Antimikroba Dan Sitotoksik Dari Fraksi Metanol Daun Miana (Plectranthus Scutellarioides (L.) R. Br)
- Penentuan Kandungan Fenolik Total, Uji Aktivitas Antioksidan, Aktivitas Antimikroba, Dan Sitotoksik Dari Fraksi Etil Asetat Daun Miana (Plectranthus Scutellarioides (L.) R. Br.)
- Penentuan Kandungan Fenolik Total, Uji Aktivitas Antioksidan, Aktivitas Antimikroba, Dan Uji Sitotoksik Dari Ekstrak Heksana Daun Miana (Plectranthus Scutellarioides (L.) R. Br)
- Penentuan Kandungan Fenolik Total,Aktivitas Antioksidan Dan Toksisitas Dari Ekstrak Kulit Batang Rengas ( Gluta Rengas L.)
- Penentuan Kandungan Total Fenolik,Uji Aktivitas Antioksidan,Uji Aktivitas Antibakteri Dan Anti Jamur Dari Ekstrak Daun Tumbuhan Afrika (Vernonia Amygdalina Delile)
- Penentuan Level Ekspresi Mrna Pik3ca Pada Penderita Kanker Payudara Dengan Metoda Quantitative Reverse Transcriptionpolymerase Chain Reaction (Qrt-Pcr)
- Pengaruh Campuran Karbon Aktif Cangkang Kelapa Sawit Dan Karbon Limbah Baterai Terhadap Kinerja Elektroda Superkapasitor
- Pengaruh Doping La Dan Sm Terhadap Sifat Hantaran Listrik Senyawa Sr3ti2o7 Fasa Ruddlesden-Popper Yang Disintesis Dengan Metode Lelehan Garam
- Pengaruh Ekstrak Buah Okra (Abelmoschus Esculentus) Pada Mencit Putih Jantan Penderita Diabetes Melitus Setelah Diinduksi Aloksan Dan Uji Histopatologi
- Pengaruh Fitohormin Indole-3-Butyric Acid Dan Vitamin C Terhadap Kendungan Lipid Mikroalga Chlorella Vulgaris Untuk Bahan Baku Biodiesel
- Pengaruh Naocl Terhadap Kandungan Β-Karoten Dari Mikroalga Spesies C. Vulgaris
- Pengaruh Naocl Terhadap Pertumbuhan Dan Aktivitas Antioksidan Dari Mikroalga Oocystis Sp
- Pengaruh Pemberian Mikroalga Scenedesmus Dimorphus Terhadap Mencit Penderita Diabetes Mellitus Tipe Ii Sebagai Dampak Obesitas
- Pengaruh Pemberian Stres Ph Terhadap Produksi Trigliserida Total Dan Komposisi Asam Lemak Dari Chlorella Vulgaris Air Tawar
- Pengaruh Penambahan Fitohormon 6-Benzil Amino Purin (Bap) Dan Vitamin C Untuk Meningkatkan Produksi Protein Pada Mikroalga Chlorella Vulgaris
- Pengaruh Penggunaan Sistem Akuaponik Terhadap Kandungan Ammonia, Nitrit, Nitrat, Ph, Do, Dan Cod Dalam Sampel Air Untuk Budidaya Ikan Nila (Oreochromis Niloticus) Dan Tanaman Pakcoy (Brassica Rapa L.)
- Pengaruh Perbedaan Stabilizer Pada Pembentukan Lapisan Tipis Tio2 Dengan Metode Dip-Coating Dan Uji Aktivitas Fotokatalitiknya
- Pengaruh Proses Pengolahan Ubi Ungu (Ipomoea Batatas L. Sin Batatas Edulis Choisy) Terhadap Kandungan Antioksidan, Antosianin Dan Total Fenolik
- Pengaruh Stres Salinitas Terhadap Produksi Trigliserida Total Dan Profil Asam Lemak Pada Mikroalga Chlorella Vulgaris Air Tawar
- Pengaruh Suhu Dan Waktu Terhadap Kandungan Antioksidan Total Dari Lima Jenis Tanaman Herbal Dengan Menggunakan Metode Fenantrolin Modifikasi
- Pengaruh Variasi Konsentrasi Nh4oh, Nh4no3, Dan Pencucian Endapan R2o3 Terhadap Kandungan Al2o3 Dalam Semen Ppc Secara Gravimetri
- Pengaruh Variasi Konsentrasi Nh4oh, Nh4no3, Dan Pencucian Pada Pengendapan R2o3 Terhadap Kandungan Al2o3 Dalam Semen Opc Dengan Metode Gravimetri
- Penggunaan Ekstrak Daun Jambu Biji Merah Sebagai Reduktor Alami Dalam Green Hidrotermal Sintesis Nanopartikel Emas
- Penggunaan Perlit Untuk Meningkatkan Kualitas Air Sumur Kotor Menjadi Air Bersih Dengan Metode Kolom
- Penggunaan Tea (Triethanolamine) Sebagai Stabilizer Agent Pada Green Synthesis Nanopartikel Emas Dengan Bioreduktor Ekstrak Daun Andalas (Morus Macroaura Miq.)
- Penggunaan Zeolit Alam Clipnotilolit-Ca Sebagai Support Katalis Tio2 Untuk Degradasi Limbah Ubi Kayu Yang Mengandung Sianida Secara Fotolisis
- Pengujian Antibakteri Dan Antijamur Dari Daun Puring Merah (Codiaeum Variegatum (L). Rumph)
- Peningkatan Kinerja Elektroda Superkapasitor Sebagai Penyimpan Energi Berbahan Dasar Karbon Aktif Cangkang Kelapa Sawit
- Perbaikan Kualitas Air Sumur Kotor Menjadi Air Bersih Menggunakan Karbon Aktif Kulit Buah Kakao (Theobroma Cacao L.)
- Produksi Biodiesel Dari Minyak Jelantah Yang Telah Diolah Dengan Abu Sekam Padi
- Produksi Biomassa Dan Aktivitas Antioksidan Ekstrak Kasar Metanol Mikroalga Spirulina Platensis Yang Dikultivasi Pada Media Yang Berbeda
- Profil Kromatografi Lapis Tipis Hasil Kromatografi Kolom Ekstrak Etil Asetat Dan Aktivitas Antioksidan Ekstrak Daun Ashoka (Polyalthia Longifolia (Sonn.)Thwaites)
- Sintesis Hidroksiapatit Dan Zn-Hidroksiapatit Menggunakan Kalsium Dari Cangkang Kerang Pensi Danau Maninjau Serta Uji Resistensi Terhadap Bakteri
- Sintesis Nanopartikel Magnetik Mfe2o4 Dengan Adanya Ekstrak Tumbuhan Tropis Sambang Darah (Iresine Herbstii) Sebagai Capping Agent Dan Uji Aktifitas Fotokatalitiknya
- Studi Pengaruh Pelarut Dan Suhu Ektraksi Terhadap Jumlah Ekstrak, Kandungan Senyawa Fenolik Total Dan Aktivitas Antioksidan Dari Daun Manggis (Garcinia Mangostana Linn.)
- Superkapasitor Berbahan Dasar Campuran Karbon Aktif Cangkang Kelapa Sawit Dan Tanah Gambut Dengan Elektrolit Hcl
- Superkapasitor Berbahan Dasar Karbon Aktif Ampas Biji Kopi Aceh Dengan Aktivator Koh
- Superkapasitor Berbahan Dasar Karbon Aktif Limbah Kulit Kacang Tanah (Arachis Hypogaea) Dengan Aktivator Zncl2
- Tekstil Hidropobik Berbasis Nanokomposit Zno-Tio2/Kitosan Dengan Sifat Anti Bakteri Dan Anti Noda
- Transpor Anilin Dalam Teknik Membran Cair Fasa Ruah Dengan Ion Logam Transisi Sebagai Fasa Penerima
- Transpor Fenol Dalam Teknik Membran Cair Fasa Ruah Menggunakan Ion Logam Transisi Sebagai Fasa Penerima
- Transpor Parasetamol Menggunakan Ion Logam Transisi Sebagai Fasa Penerima Dalam Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Uji Aktivitas Antioksidan Dan Penentuan Kandungan Fenolik Total Dari Daun Lengkeng (Dimocarpus Longan Lour)
- Uji Aktivitas Antioksidan, Toksisitas Dan Kandungan Fenolik Total Dari Daun Puring Merah (Codiaeum Variegatum (L.) Rumph)
- Validasi Metode Dpph Untuk Penentuan Kandungan Antioksidan Total Pada Bayam, Seledri, Sawi Hijau, Sawi Putih Dan Daun Bawang Dalam Pelarut Metanol Dan Heksana Secara Spektrofotometri
Tahun 2017
- Adsorpsi Atom Germanium Pada Dinding Single Walled Carbon Nanotube (Swcnt) (8.0) Menggunakan Metoda Semiempiris Am1
- Adsorpsi Atom Germanium Pada Ujung Terbuka Single Walled Carbon Nanotube (Swcnt) Menggunakan Metoda Semiempiris Am1
- Adsorpsi Ion Logam Berat (Cd2+, Cu2+ Dan Zn2+) Oleh Zeolit Nax Yang Disintesis Dari Fly Ash
- Aktivitas Antibakteri Dan Antijamur Asam Lantanilat Hasil Isolasi Dari Tumbuhan Lantana Camara Linn
- Aktivitas Antioksidan Dan Kandungan Fenolik Total Berbagai Fraksi Dari Ekstrak Metanol Daun Melinjo (Gnetun Gnemon L.)
- Aktivitas Antioksidan Serta Uji Kandungan Total Fenolik Ekstrak Dan Fraksi Kolom Metanol Dari Daun Tumbuhan Lantana Camara Linn
- Analisis Kandungan Anion Sulfat (So42-), Nitrat (No3-), Dan Fosfat (Po43-) Dalam Sampel Air Muara Batang Arau Kota Padang
- Analisis Logam Berat Pb, Cu Dan Cd Pada Eceng Gondok, Ikan Nila Dan Sedimen Di Sekitar Keramba Jaring Apung Jorong Rambai, Danau Maninjau
- Analisis Minyak Atsiri Dari Bunga Melati ( Jasminum Sambac Ait) Hasil Ekstraksi Dengan Metode Enfleurasi Dan Maserasi Menggunakan Gc-Ms
- Analisis Minyak Atsiri Hasil Ekstraksi Dengan Metode Enfleurasi Dan Maserasi Dari Bunga Mawar (Rosa Santana) Menggunakan Gc-Ms
- Analisis N, P, K, C-Organik, Bahan Organik, Ph Tanah Dan Ekstrak Tanaman Terfermentasi (Ett) Daun Serai Dapur (Cymbopogon Citratus) Yang Diaplikasikan Pada Tanaman Tomat
- Analisis Unsur Hara Tanah N,P,K, C-Organik, Dan Ph Setelah Pemberian Ekstrak Tanaman Terfermentasi (Ett) Limbah Kulit Jengkol (Pithecellobium Jiringa Prain) Terhadap Pertumbuhan Dan Daya Tahan Tomat
- Degradasi Senyawa Parasetamol Secara Fotolisis Dengan Menggunakan Katalis C-N- Codoped Tio2
- Degradasi Serta Aplikasi Terhadap Limbah Zat Warna Methylene Blue Secara Fotolisis Menggunakan Tio2/Zeolit Clipnotilolit–Ca Sebagai Katalis
- Degradasi Zat Warna Direct Red-23 Secara Fotolisis Menggunakan Katalis C-N-Codoped Tio2
- Degradasi Zat Warna Direct Violet Secara Fotolisis Dengan Sinar Uv Dan Matahari Menggunakan Katalis C-N-Codoped Tio2
- Degradasi Zat Warna Eriochrome Black-T Secara Fotolisis Dengan Menggunakan Katalis C-N-Codoped Tio2
- Efek Hidrofilik Untuk Meningkatkan Sifat Self-Cleaning Katun Tekstil Melalui Pelapisan Komposit Nanokluster Tio2-Sio2/Kitosan
- Ekstrak Biji Kuini (Mangifera Odorata Griff) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Dalam Medium Asam Klorida
- Ekstrak Daun Belimbing (Averrhoa Carambola L.) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Dalam Larutan Asam
- Ekstrak Daun Jambu Air (Syzygium Samarangense) Sebagai Inhibitor Korosi Pada Baja Dalam Larutan Asam
- Ekstrak Daun Jengkol (Pithecellobium Lobatum) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Dalam Medium Asam Klorida
- Ekstrak Daun Melinjo (Gnetum Gnemon Linn.) Sebagai Inhibitor Korosi Pada Baja Dalam Larutan Asam
- Ekstrak Kulit Buah Kuini (Mangifera Odorata Griff) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Dalam Medium Asam Klorida
- Evaluasi Aktivitas Antioksidan, Toksisitas Dan Kandungan Fenolik Total Dari Ekstrak Daun Belimbing Wuluh (Averrhoa Bilimbi L.)
- Green Hydrothermal Synthesis Nanopartikel Emas Dengan Menggunakan Pereduksi Alami Ekstrak Daun Gambir
- Green Sintesis Nanokomposit Zno/Cofe2o4 Menggunakan Ekstrak Kulit Rambutan (Nephelium Lappaceuml.) Dan Sifat Katalitiknya Terhadap Degradasi Zat Warna Dan Limbah Zat Warna Batik
- Green Synthesis Nanokomposit Perak-Hidroksiapatit Menggunakan Bioreduktor Ekstrak Daun Gambir (Uncaria Gambir Roxb) Dan Uji Aktivitas Antibakteri
- Green Synthesis Nanomaterial Magnetik Nife2o4 Secara Hidrotermal Menggunakan Ekstrak Aloe Vera Dan Penerapan Sifat Katalitiknya Dalam Degradasi Zat Warna Direct Red 81
- Green Synthesis Nanopartikel Emas Menggunakan Ekstrak Daun Gambir (Uncaria Gambir Roxb) Sebagai Bioreduktor Dan Capping Agent
- Green Synthesismaterial Znfe2o4dan Zno-Znfe2o4 Menggunakan Ekstrak Daun Gambir (Uncaria Gambir Roxb) Dan Aplikasinya Terhadap Degradasi Zat Warna Metilen Biru
- Identifikasi Senyawa Metabolit Sekunder Bintaro (Cerbera Manghas L.), Uji Sitotoksik Dengan Metode Bslt (Brine Shrimp Lethal Test) Dan Uji Aktivitas Antioksidan
- Identifikasi Senyawa Metabolit Sekunder, Uji Aktivitas Antibakteri, Antioksidan, Dan Fenolik Total Ekstrak Daun Gelinggang (Senna Alata L. Roxb)
- Identifikasi Senyawa Metabolit Sekunder, Uji Aktivitas Antioksidan, Dan Uji Fenolik Total Dariekstrak Daun Benalu Jengkol (Scurrula Ferruginea (Jack) Danser)
- Identifikasi Senyawa Metabolit Sekunder, Uji Antibakteri, Dan Uji Sitotoksik Menggunakan Metode Brine Shrimp Lethality Test (Bslt) Dari Ekstrak Daun Benalu Jengkol (Scurrula Ferruginea (Jack) Danser)
- Identifikasi Senyawa Metabolit Sekunder, Uji Antimikroba Dan Antioksidan Ekstrak Akar Gantung Hornstedtia Scyphifera Var. Fusiformis Holttum
- Identifikasi Β- Karoten Dari Isolat Mikroalga Scenedesmus (Auma 25) Dan Chlorella (Auma 20)
- Inhibisi Korosi Baja Lunak Dengan Ekstrak Daun Nangka (Artocarpus Heterophylla Lamk.) Dalam Larutan Asam
- Isolasi Dan Karakterisasi Bakteri Asam Laktat Dari Virgin Coconut Oil (Vco) Serta Pengujiannya Sebagai Antibakteri Terhadap Bakteri Patogen Escherichia Coli Dan Staphylococcus Aureus
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Ekstrak Kulit Batang Jarak Kepyar (Ricinus Communis L.) Serta Uji Sitotoksisitas
- Isolasi Metabolit Sekunder Dari Ekstrak Etil Asetat Kulit Batang Dalu-Dalu (Salix Tetrasperma Roxb.) Dan Potensinya Sebagai Sitotoksik
- Isolasi Senyawa Triterpenoid Dan Uji Antibakteri Ekstrak N-Heksana Daun Kayu Ara (Ficus Aurata (Miq.)Miq)
- Isolasi Senyawa Triterpenoid Dan Uji Sitotoksisitas Dari Ekstrak N-Heksana Kulit Batang Jarak Kepyar (Ricinus Communis L.)
- Isolasi, Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Etil Asetat Daun Tumbuhan Pacar Cina (Aglaia Odorata)
- Isolasi, Karakterisasi, Dan Aktivitas Antioksidan Senyawa Flavonoid Dari Daun Benalu Kakao (Scurrula Ferruginea (Jack) Danser)
- Isolasi, Karakterisasi, Dan Uji Sitotoksisitas Senyawa Kumarin Dari Ekstrak Etil Asetat Kulit Batang Jarak Kepyar (Ricinus Communis L.)
- Isolation, Characterization Of Secondary Metabolite Compound From Ethyl Acetate Extract Of Bark Of Plants Elaeocarpus Mastersii King
- Mempelajari Cara Penentuan Aktivitas Antioksidan Flavonoid Dan Fisetin Tersubstitusi Gugus Penarik Elektron Dan Gugus Penolak Elektron Berdasarkan Metode Semiempiris Austin Model1 (Am1)
- Mempelajari Cara Penentuan Aktivitas Antioksidan Flavonoid Dan Kaempferol Tersubstitusi Gugus Penarik Elektron Dan Gugus Pendonor Elektron Berdasarkan Metode Austin Model 1 (Am1)
- Mempelajari Cara Penentuan Aktivitas Antioksidan Flavonoid Dan Morin Tersubstitusi Gugus Penarik Dan Penolak Elektron Dengan Metode Semiempiris Austin Model 1 (Am1)
- Mempelajari Interaksi Antara Tautomer Adenin Dengan Senyawa Metabolit Aktif Genistein Menggunakan Metode Semiempiris (Am1)
- Modifikasi Dan Karakterisasi Zeolit Alam Sebagai Katalis Heterogen Dan Aplikasinya Pada Sintesis Etil Asetat
- Modifikasi Hidroksiapatit Dengan Magnesium Menggunakan Kalsium Yang Berasal Dari Kulit Kerang Darah (Tegillarca Granosa) Dan Uji Aktivitas Antibakterinya
- Optimalisasi Transpor Metilen Biru Melalui Kloroform Dengan Teknik Membran Cair Fasa Ruah Oleh Pembawa Asam Salisilat
- Optimalisasi Transpor Zat Warna Metilen Biru Melalui Kloroform Dengan Teknik Membran Cair Fasa Ruah Oleh Pembawa Asam Benzoat
- Optimasi Ekstraksi Antioksidan Dalam Tumbuhan Meniran (Phyllanthus Niruri) Menggunakan Ultrasonik Dan Penentuan Kadar Dengan Metode Dpph
- Optimasi Transpor Anilin Melalui Membran Kloroform Dalam Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Pemanfaatan Bioplastik Dari Singkong (Manihot Esculenta) Sebagai Pelapis Benih Jagung
- Pemanfaatan Bubuk Melati Air (Echinodorus Palaefolius) Sebagai Penyerap Ion Logam Pb Dan Cd Dalam Larutan
- Pemanfaatan Cangkang Pensi (Corbicula Moltkiana) Sebagai Bahan Penyerap Zat Warna Rhodamin B Dalam Larutan
- Pemanfaatan Gas Hasil Pembakaran Batu Bara Untuk Pembuatan Gipsum
- Pemanfaatan Media Arang Batok Kelapa Dan Arang Sekam Padi Pada Budidaya Kangkung (Ipomoea Aquatica) Untuk Mengurangi Kandungan Amonia, Sulfida, Logam Cu Dan Zn Dalam Sistem Hidroponik Skala Laboratorium
- Pemanfaatan Media Arang Batok Kelapa Dan Arang Sekam Padi Pada Budidaya Selada (Lactuca Sativa L.) Untuk Mengurangi Kandungan Amonia, Sulfida, Cu, Dan Zn Dalam Sistem Hidroponik Skala Laboratorium
- Pemanfaatan Media Sabut Kelapa Dan Arang Sekam Padi Pada Budidaya Bayam (Amaranthus Tricolor L.) Untuk Mengurangi Fosfat, Amonia, Sulfida, Tembaga, Dan Seng Dalam Sistem Hidroponik Skala Laboratorium
- Pemanfaatan Media Sabut Kelapa Dan Arang Sekam Padi Pada Budidaya Bayam (Amaranthus Tricolor L.) Untuk Mengurangi Fosfat, Amonia, Sulfida, Tembaga, Dan Seng Dalam Sistem Hidroponik Skala Laboratorium
- Pemanfaatan Media Sabut Kelapa Dan Arang Sekam Padi Pada Budidaya Selada (Lactuca Sativa L.) Untuk Mengurangi Amonia, Sulfida, Fosfat, Logam Zn Dan Fe Dalam Sistem Hidroponik Skala Laboratorium
- Pemanfaatan Melati Air (Echinodorus Palaefolius)Sebagai Fitoremediator Pada Air Terkontaminasi Kadmium (Cd) Dan Seng (Zn)
- Pemanfaatan Sabut Kelapa Dan Arang Sekam Padi Pada Budidaya Kangkung Darat (Ipomoea Reptans Poir.) Untuk Mengurangi Amonia, Fosfat, Sulfida, Besi Dan Seng Dalam Sistem Hidroponik Skala Laboratorium
- Pemanfaatan Tanah Lempung Alami (Clay) Limau Manis Sebagai Support Katalis Asam, Karakterisasi Dan Aplikasi Katalitiknya
- Pembuatan Sabun Cair Dari Minyak Jelantah Yang Telah Diolah Menggunakan Abu Sekam Padi Dengan Mempelajari Variasi Konsentrasi Koh
- Penentuan Mutasi Ekson 20 Dari Gen Pik3ca Pada Pasien Kanker Payudara
- Penentuan Mutasi Ekson 9 Dari Gen Pik3ca Pada Pasien Kanker Payudara Di Sumatera Barat
- Pengaruh Aktivasi Karbon Cangkang Kelapa Sawit Dengan Naoh Sebagai Bahan Elektroda Superkapasitor
- Pengaruh Asam Humat Terhadap Performance Tio2/C Berpendukung Keramik Sebagai Elektroda Superkapasitor Yang Diaktivasi Dengan Naoh
- Pengaruh Doping Lantanum Terhadap Sifat Hantaran Listrik Sr2tio4 Fasa Ruddlesden-Popper Yang Disintesis Dengan Metoda Lelehan Garam
- Pengaruh Pemberian Ekstrak Tanaman Terfermentasi (Ett) Daun Jambu Biji Terhadap Pertumbuhan Tomat Dan Unsur Hara C, N, P, K Pada Tanah
- Pengaruh Pemberian Mikroalga Chlorella Vulgaris Terhadap Penurunan Kadar Glukosa Darah Pada Mencit Yang Diinduksi Aloksan
- Pengaruh Pemberian Mikroalga Chlorella Vulgaris Terhadap Penurunan Kadar Glukosa Darah Pada Mencit Yang Diinduksi Aloksan
- Pengaruh Penambahan Grinding Aid (Ih G4, Ih G2 Dan Estop) Terhadap Sifat Fisika Dan Sifat Kimia Semen Tipe I
- Pengaruh Penambahan Karbon Aktif Cangkang Kelapa Sawit Pada Kertas Karbon Sebagai Elektroda Superkapasitor
- Pengaruh Penggunaan Gypsum (Alam, Purified Dan Granular) Terhadap Sifat Kimia Dan Sifat Fisika Semen Tipe 1
- Pengaruh Perlakuan Delipidasi Dan Aktivator Koh Terhadap Kinerja Karbon Aktif Cangkang Kelapa Sawit Sebagai Elektroda Superkapasitor
- Pengaruh Perlakuan Sokletasi Cangkang Kelapa Sawit Sebagai Bahan Elektroda Superkapasitor
- Pengaruh Substitusi Samarium Terhadap Sifat Hantaran Listrik Senyawa Sr2tio4 Fasa Ruddlesden-Popper Yang Disintesis Melalui Metode Lelehan Garam
- Pengaruh Suhu Dan Cahaya Pada Proses Pelapisan Kayu Meranti Merah (Shorea Parvifolia) Dengan Zat Warna Kulit Buah Manggis (Garcinia Mangostana L.) Terhadap Sifat Antijamur
- Penjernihan Air Gambut Dengan Hidroksiapatit Yang Disintesis Dari Limbah Cangkang Langkitang (Faunus Ater)
- Penjernihan Air Gambut Dengan Hidroksiapatit Yang Disintesis Dari Limbah Cangkang Pensi (Corbicula Moltkiana)
- Penjernihan Air Sumur Menjadi Air Layak Pakai Dengan Memanfaatkan Karang Dan Cangkang Langkitang (Faunus Ater) Menggunakan Kolom
- Penyerapan Zat Warna Tartrazin Dengan Menggunakan Karbon Aktif Yang Dibuat Dari Limbah Kulit Kakao (Theobroma Cacao L.)
- Performance Karbon Aktif Dari Limbah Cangkang Kelapa Sawit Sebagai Bahan Elektroda Superkapasitor
- Potensi Daun Sirih Hijau (Piper Betle L.) Sebagai Pupuk Organik Cair Dengan Metode Ekstrak Tanaman Terfermentasi Dan Aplikasinya Pada Tanaman Tomat (Solanum Lycopersicum M.)
- Preparasi Dan Karakterisasi Tekstil Antijamur Berbasis Fotokatalis Nanokomposit Tio2-Sio2 Doped Kitosan Dengan Menggunakan Cross Link Asam Sitrat Dan Natrium Hipofosfit
- Rekayasa Struktur Π–Konjugasi Pada Zat Warna Organik Tipe D–Π–A Dengan Kerangka Tiofen Menggunakan Metode Semiempiris Austin Model 1 (Am1)
- Sintesis Senyawa Aurivillius Lapis Empat Ca1-Xbi3,5+Xla0,5ti4-Xmnxo15 Dengan Metode Lelehan Garam
- Sintesis Senyawa Aurivillius Lapis Empat Cabi4-Xlaxti4o15 Dengan Menggunakan Metode Lelehan Garam
- Sintesis Senyawa Aurivillius Lapis Empat Cabi4-Xndxti4o15 Dengan Menggunakan Metode Lelehan Garam
- Sintesis Tio2 Berpori Yang Dimodifikasi Oleh Karbon (C) Dan Nitrogen (N) Dengan Metoda Peroxo Sol Gel Untuk Aplikasi Reduksi Polutan Logam Berat Ion Cr(Vi)
- Sintesis Zeolit Nax Dari Bahan Alami Dan Aplikasinya Sebagai Adsorben Logam Berat Cu, Zn, Dan Cd
- Sintesis Zeolit Zsm-5 Dari Abu Sekam Padi Dengan Menggunakan Templatectabr Dan Tmaoh Dan Uji Aktivitas Katalitiknya
- Studi Adsorpsi Molekul Co Pada Ujung Terbuka Single Walled Carbon Nanotube (Swcnt) (8,0) Menggunakan Metoda Semiempiris Am1
- Studi Pendahuluan Pengaruh Penambahan Asam Sulfat Dan Tembaga(Ii) Sulfat Pada Hidroksiapatit Serta Aplikasinya Pada Katalisis Reaksi Esterifikasi Asam Asetat Dan Etanol
- Synthesis Magnetic Material Nife2o4 Using Hibiscus Extract (Hibiscus Rosa-Sinensis) And Its Application In Photocatalytic
- Transpor Rhodamin B Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Uji Aktivitas Antibakteri, Antijamur, Antioksidan, Dan Kandungn Total Fenolik Ekstrak Daun Kembang Bulan (Tithonia Diversifolia (Hemsley) A.Grey
- Uji Aktivitas Antioksidan Dan Kandungan Fenolik Total Berbagai Fraksi Dari Ekstrak Metanol Kulit Buah Melinjo (Gnetum Gnemon L.)
- Uji Aktivitas Antioksidan Dan Kandungan Fenolik Total Dari Berbagai Fraksi Daun Kedondong (Spondias Dulcis Parkinson)
- Uji Aktivitas Antioksidan Dan Kandungan Fenolik Total Dari Berbagai Fraksi Daun Salam (Syzigium Polyanthum (Wight) Walp)
- Uji Aktivitas Antioksidan, Sitotoksik Dan Kandungan Fenolik Total Ekstrak Daun Paitan (Tithonia Diversifolia (Hemsl.) A. Gray)
- Uji Aktivitas Antioksidan, Sitotoksisitas Dan Kandungan Fenolik Total Dari Ekstrak Buah Senduduk (Melastoma Malabathricum L)
- Uji Aktivitas Antioksidan, Toksisitas Dan Kandungan Fenolik Total Dari Ekstrak Daun Pulai (Alstonia Scholaris (L.) R. Br.)
- Uji Aktivitas Antioksidan, Toksisitas Dan Kandungan Fenolik Total Dari Ekstrak Daun Terong Belanda (Solanum Betaceum Cav.)
- Uji Aktivitas Antioksidan, Toksisitas Dan Kandungan Fenolik Total Dari Ekstrak Kulit Batang Jambu Bol (Syzygium Jambos (L.) Alston)
- Uji Aktivitas Antioksidan, Toksisitas Dan Kandungan Fenolik Total Dari Ekstrak Kulit Batang Pulai (Alstonia Scholaris (L.) R. (Br.)
- Uji Aktivitas Sitotoksik Dan Antibakteri Ekstrak Daun Rengas (Gluta Renghas L)
- Uji Aktvitas Antioksidan Dan Kandungan Fenolik Total Dari Minyak Kopra Dan Minyak Kelapa Murni (Virgin Coconut Oil)
- Uji Kadar Hemoglobin Dan Nilai Hematokrit Dari Mencit Putih Jantan (Mus Musculus.L) Penderita Anemia Yang Diinduksi Kloramfenikol Setelah Diberikan Mikroalga Scenedesmus Dimorphus
- Uji Kestabilan Pelapisan Nanokomposit Tio2-Sio2/Kitosan Pada Katun Tekstil Dan Aplikasinya Sebagai Tekstil Antibakteri Bacillus Subtilis
- Uji Metode Fenantrolin Untuk Penentuan Kandungan Antioksidan Total Dalam Sampel Sayuran Yang Diekstrak Dengan Pelarut Metanol, Etil Asetat Dan Heksana
- Validasi Metode Fenantrolin Dalam Penentuan Kandungan Antioksidan Pada Sayur Bayam, Sawi Hijau, Sawi Putih, Seledri Dan Daun Bawang
- Validasi Metode Penentuan Kandungan Antioksidan Total Pada Ekstrak Metanol, Etil Asetat, Dan Heksana Sampel Sayur Dengan Menggunakan Metode Fenantrolin
Tahun 2016
- Aktivitas Antioksidan Dan Kandungan Total Fenolik Ekstrak Dan Fraksi Kolom Etil Asetat Daun Tumbuhan Lantana Camara L
- Analisis Besi Dan Seng Dalam Ikan Nila, Eceng Gondok, Dan Sedimen Di Perairan Danau Maninjau
- Analisis Bond Dissociation Enthalpy (Bde), Proton Affinity (Pa) Dan Electron Transfer Enthalpy (Ete) Ikatan O-H Dari Senyawa Kaempferol
- Analisis Bond Dissociation Enthalpy (Bde), Proton Affinity (Pa) Dan Electron Transfer Enthalpy (Ete) Ikatan O-H Dari Senyawa Kuersetin
- Analisis Kualitas Air Di Jorong Rambai, Nagari Koto Malintang, Danau Maninjau Berdasarkan Kandungan Amoniak, Fosfat, Nitrit Dan Sulfida
- Analisis Kualitas Air Di Jorong Rambai, Nagari Koto Malintang, Maninjau Terhadap Suhu, Ph, Do, Bod, Cod, Logam Berat Cd, Cu, Pb Dan Zn
- Antibacterial Activity Of Extracts Microalgae Chaetoceros Calcitrans, Dunaliella Salina, Nannochloropsis Oculata, And Tetraselmis Chuii
- Aplikasi Fotokatalis Nanokomposit Zno/Mfe2o4 (M = Co, Ni, Mn, Zn) Untuk Degradasi Asam Humat Dan Air Rawa Gambut Di Bawah Sinar Matahari
- Aplikasi Proses Ultrafiltrasi Untuk Penjernihan Sari Buah Terung Belanda (Cyphomandra Betacea Sendnt) Dengan Memanfaatkan Membran Keramik
- Daya Adsorpsi Zeolit Alam Clipnotilolit-Ca Yang Diaktivasi Dengan Hcl Terhadap Cd(Ii), Cu(Ii), Dan Pb(Ii)
- Daya Adsorpsi Zeolit Alam Clipnotilolit-Ca Yang Diaktivasi Dengan Pemanasan Terhadap Cu(Ii), Cd(Ii) Dan Pb(Ii)
- Degradasi Malachite Green Oxalate Secara Sonolisis, Fotolisis, Dan Ozonolisis Dengan Menggunakan Katalis Zno/Zeolit
- Degradasi Parasetamol Secara Sonolisis, Fotolisis Dan Ozonolisis Dengan Menggunakan Katalis Zno/Zeolit
- Degradasi Rhodamine B Dan Methylene Blue Dalam Limbah Berair Secara Simultan Menggunakan Fotokatalis Zno/Nife2o4
- Degradasi Senyawa Karbaril Secara Fotolisis Dan Ozonolisis Menggunakan Katalis N-Doped Tio2 Dan Tio2-Anatase
- Degradasi Senyawa Parasetamol Secara Ozonolisis, Fotolisis Dengan Sinar Uv Dan Matahari Menggunakan Katalis N-Doped Tio2
- Degradasi Senyawa Permetrin Dan Aplikasinya Pada Air Cucian Kol Yang Berpestisida Secara Ozonolisis Menggunakan Katalis Tio2/Zeolit
- Degradasi Toluidine Blue Secara Sonolisis, Fotolisis Dan Ozonolisis Dengan Menggunakan Katalis Zno/Zeolit
- Efek Fungsionalisasi Binder Karboksilat Pada Proses Pelapisan Katun Tekstil Dengan Nanokluster Tio2-Sio2/Kitosan
- Efek Hematologi Dari Dua Jenis Biomassa Spirulina Platensis Pada Mencit Putih Betina Yang Diinduksi Nano2
- Efek Hematologi Dari Sari Ubi Ungu (Ipomea Batatas Var. Ayamurasaki) Pada Mencit Putih Jantan Yang Diinduksi Dengan Nano2
- Efek Hidrofobisasi Terhadap Peningkatan Kinerja Tekstil Antibakteri Yang Dilapisi Nanokluster Oksida Logam
- Efek Sinergistik Binder Karboksilat Dan Tio2-Sio2/Kitosan Untuk Preparasi Tekstil Antibakteri P.Aeruginosa Dan E.Coli
- Ekstrak Daun Belimbing Wuluh (Averrhoa Bilimbi L.) Sebagai Inhibitor Korosi Baja St.37 Dalam Medium Asam Klorida
- Ekstrak Daun Ekor Naga (Rhaphidophora Pinnata Schott.) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Dalam Media Asam
- Ekstrak Daun Pucuk Merah (Syzygium Oleana) Sebagai Inhibitor Korosi Baja St.37 Dalam Medium Asam Klorida
- Ekstrak Daun Sukun (Artocarpus Altilis) Sebagai Inhibitor Korosi Baja St.37 Dalam Medium Asam Klorida
- Ekstrak Kulit Buah Pisang Ambon (Musa Paradisiaca L.) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Ringan Dalam Medium Asam Klorida
- Ekstraksi Protein Dan Identifikasi Asam Amino Pada Mikroalga Chlorella Pyrenoidosa Dalam Mediat Ekstrak Tauge
- Evaluasi Aktivitas Antioksidan Ekstrak Daun Jambu Bol (Syzygium Malaccense (L.) Merr & L.M. Perry
- Evaluasi Aktivitas Antioksidan, Toksisitas Dan Fenolik Total Ekstrak Daun Melinjo (Gnetum Gnemon Linn)
- Fermentasi Anaerob Dari Campuran Kotoran Ayam Dan Kotoran Sapi Dalam Proses Pembuatan Biogas
- Fotodegradasi Senyawa Propineb Dalam Pestisida Antracol 70wp Menggunakan Katalis Tio2
- Green Synthesis Nanokomposit Ag/Kitosan Menggunakan Ekstrak Daun Gambir Dengan Bantuan Stabilizer (Peg,Dea) Dan Aplikasinya Sebagai Zat Antimikroba
- Identifikasi Senyawa Metabolit Sekunder Dan Uji Antioksidan Serta Uji Toksisitas Ekstrak Daun Kayu Ara (Ficus Aurata (Miq.) Miq.)
- Identifikasi Senyawa Metabolit Sekunder Tanaman Jarak Pagar (Jatropha Curcas L.) Dan Uji Toksisitas Menggunakan Metode Brine Shrimp Lethality Test
- Inhibisi Korosi Baja Oleh Ekstrak Daun Pepaya (Carica Papaya) Dalam Medium Asam Klorida
- Inhibisi Korosi Baja St.37 Dengan Ekstrak Kulit Buah Markisa Ungu (Passiflora Edulis Var. Edulis) Dalam Medium Asam Klorida
- Isolasi Dan Karakterisasi Alkaloid Dari Batang Glodokan (Polyathia Longifolia) Dan Uji Antioksidan
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Alkaloid Dari Ekstrak Metanol Pada Kulit Batang Asoka (Polyalthia Longifolia) Serta Uji Toksisitas Dengan Metode Brine Shrimps Lethality Test
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Flavonoid Dari Fraksi Aktif Ekstrak Daun Ashoka (Polyalthia Longifolia (Sonn.)Thwaites) Sebagai Antioksidan
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Kumarin Dari Ekstrak Etil Asetat Buah Terong Hijau (Solanum Melongena L.) Serta Uji Toksisitas Dengan Metode Brine Shrimps Lethality Test
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Kumarin Dari Ekstrak Etil Asetat Daun Tabat Barito(Ficus Deltoideus Jack)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Kumarin Dari Ekstrak Etil Asetat Kulit Batang Ficus Fulva Reinwardt Ex Blume Serta Uji Antibakteri
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Kumarin Dari Fraksi Etil Asetat Batang Glodokan (Polyalthia Longifolia) Dan Uji Antioksidan
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Aktif Daun Kejibeling (Strobilanthes Crispus) Terhadap Brine Shrimps Lethality Bioassay
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Etil Asetat Daun Miana (Plectranthus Scutellariodes (L)) Sebagai Antioksidan
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Ekstrak Etil Asetat Pada Kulit Batang Ashoka (Polyalthia Longifolia)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Kulit Batang Tumbuhan Kersen (Muntingia Calabura L.)
- Isolasi Dan Karakterisasi Serta Uji Antioksidan Senyawa Flavonoid Dari Tumbuhan Jarak Merah (Jatropha Gossypifolia L.)
- Isolasi Dan Karakterisasi Struktur Kumarin Dari Tumbuhan Subang-Subang (Spilanthes Paniculata Wall. Ex Dc)
- Isolasi Senyawa Kumarin Dari Ekstrak Etil Asetat Akar Jarak Merah (Jatropha Gossypifolia L.) Dan Uji Toksisitas Dengan Metode Brine Shrimp Lethality Test (Bslt)
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Etil Asetat Tumbuhan Rumput Mutiara (Hedyotis Corymbosa L.) Dan Uji Toksisitas Dengan Metode Brine Shrimp Lethality Test (Bslt)
- Kemampuan Cangkang Pensi (Corbicula Moltkiana) Sebagai Penyerap Ion Cd(Ii) Dan Cr(Vi)
- Mempelajari Pembentukan Kompleks Antara Tautomer Guanin Dengan Senyawa Metabolit Aktif Daidzein Menggunakan Metode Semiempiris Austin Model 1 (Am1)
- Mempelajari Pembentukan Kompleks Antara Tautomer Sitosin Dengan Senyawa Metabolit Aktif Glisitein Menggunakan Metode Semiempiris Austin Model 1 (Am1)
- Metode Polymerase Change Raection-Restriction Fragment Length Polymorphism (Pcr-Rflp) Untuk Deteksi Single Nucleotide Polymorphism (Snp) Gen Erbb2 Pada Pasien Kanker Payudara
- Modifikasi Silika Mesopori Dengan Anilin Sebagai Support Katalis Fe(Iii; Sintesis Dan Karakterisasinya
- Modifikasi Silika Mesopori Dengan Anilin Sebagai Support Katalis Kobal(Ii) ; Sintesis Dan Karakterisasinya
- Modifikasi Silika Mesopori Dengan Anilin Sebagai Support Katalis Mn(Ii), Sintesis Dan Karakterisasinya
- Modifikasi Silika Mesopori Dengan Anilin Sebagai Support Katalis Ni(Ii) ; Sintesis Dan Karakterisasinya
- Modifikasi Silika Mesopori Dengan Anilin Sebagai Support Katalis Tembaga(Ii); Sintesis Dan Karakterisasinya
- Optimasi Analisis Fe(Iii), Ni(Ii) Dan Cr(Iii) Secara Simultan Dengan Voltammetri Striping Adsorptif (Adsv) Dengan Kalkon Sebagai Pengomplek
- Optimasi Ekstraksi Antioksidan Dalam Tumbuhan Suruhan (Peperomia Pellucida L. Kunth) Menggunakan Ultrasonik Dan Penentuan Kadarnya Dengan Metode Dpph
- Optimasi Kultur Spirulina Platensis Untuk Produksi Senyawa Antioksidan
- Optimasi Penentuan Cd(Ii) Dan Cu(Ii) Secara Simultan Dengan Voltammetri Striping Adsorptif (Adsv) Menggunakan Kalsein Sebagai Pengompleks
- Optimasi Penentuan Cd(Ii), Pb(Ii) Secara Simultan Dengan Voltammetri Striping Adsorptif(Adsv) Menggunakan Kalsein Sebagai Pengompleks
- Optimasi Penentuan Cr(Iii) Dan Cr(Vi) Secara Simultan Dengan Metoda Voltammetri Stripping Adsorptif (Adsv)
- Optimasi Transpor Parasetamol Melalui Kloroform Dalam Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Optimization Of Growth And Hydrolysis Of Lignocellulose From Microalgae Chlorella Vulgaris To Increase Glucose Yield As Bioethanol Raw Material
- Pemanfaatan Cangkang Langkitang (Faunus Ater) Sebagai Biosorben Ion Logam Cd(Ii) Dan Cr(Vi)
- Pemanfaatan Ekstrak Kulit Buah Duku (Lansium Domesticum Corr) Sebagai Inhibitor Korosi Baja St.37 Dalam Medium Asam Klorida
- Pemanfaatan Gas Buang Pt. Pertamina Unit Produksi Dumai Dalam Pembuatan Precipitated Calcium Carbonate (Pcc) Dengan Sistem Dinamis
- Pemanfaatan Gas Buang Pt. Pertamina Unit Produksi Dumai Dalam Pembuatan Precipitated Calcium Carbonate (Pcc) Dengan Sistem Statis
- Pemanfaatan Karbon Dari Limbah Cangkang Kelapa Sawit Sebagai Bahan Elektroda Pada Superkapasitor
- Pemanfaatan Kentang (Solanum Tuberosum L.) Sebagai Bahan Dasar Pembentukan Bioplastik
- Pemanfaatan Kertas Karbon Sebagai Bahan Elektroda Pada Superkapasitor
- Pemanfaatan Zeolit Alam Sumatera Barat Sebagai Pendukung Tio2 Dalam Degradasi Congo Red Serta Simulasi Limbah Secara Fotolisis
- Pembuatan Bioplastik Dari Pati Singkong (Manihot Esculenta Crantz) Dengan Menggunakan Gliserol Dan Polivinil Alkohol (Pva)
- Pembuatan Bioplastik Dari Pati Singkong (Manihot Esculenta Crantz) Dengan Penambahan Sorbitol Dan Polivinil Alkohol (Pva)
- Pembuatan Kitosan Dari Limbah Kulit Udang Rebung (Penaeus Mergulensis) Dan Karakerisasinya Secara Fisikokimia
- Pembuatan Nanokomposit Perak-Kitosan Dengan Bantuan Bioreduktor Alami Dan Stabilisator (Gelatin, Meg) Serta Aplikasinya Sebagai Antibakteri
- Penentuan Kandungan Asam Galat Dan Kuersetin Dalam Buah-Buahan Dengan Metode Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (Kckt)
- Penentuan Kondisi Optimum Aktivitas Katalitik Mangan(Ii) Yang Digrafting Pada Silika Modifikasi
- Pengaruh Aktivasi Dengan Koh Terhadap Performance Tio2/C Berpendukung Keramik Sebagai Elektroda Superkapasitor
- Pengaruh Aktivasi Dengan Naoh Terhadap Performance Tio2/C Berpendukung Keramik Sebagai Elektroda Superkapasitor
- Pengaruh Co(Ii) Pada Transpor Ni(Ii) Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah Dengan Zat Pembawa Dimetilglioksim
- Pengaruh Ekstrak Kuli Buah Durian (Durio Zibethinus Murr) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Dalam Medium Asam Klorida
- Pengaruh Ph Dan Template Pada Sintesis Zeolit Nax Dari Fly Ash Untuk Digunakan Sebagai Adsorben Dalam Menanggulangi Limbah Amonia Rumah Sakit
- Pengaruh Ph Pada Sintesis Hidroksiapatit Dari Batu Kapur Dengan Metode Sol-Gel Dan Aplikasinya
- Pengaruh Rasio Titanium Dan Stronsium Terhadap Kontrol Morfologi Srtio3 Nano Kubus Yang Disintesis Melalui Metode Solvotermal
- Pengaruh Substitusi Niobium Terhadap Sifat Hantaran Listrik Senyawa Sr2tio4 Fasa Ruddlesden-Popper Yang Disintesis Melalui Metoda Lelehan Garam
- Pengaruh Variasi Stabilizer Terhadap Kestabilan Nanopartikel Perak Yang Disintesis Menggunakan Bioreduktor Alam
- Penggunaan Reaktor Fotokatalitik Zno/Bambu Andong (Gigantochloa Pseudoarundinacea (Steud.) Widjaja) Dalam Penjernihan Air Gambut
- Penggunaan Zno/ Kayu Akasia (Acacia Mangium) Sebagai Reaktor Fotokatalitik Dalam Proses Penjernihan Air Gambut
- Penggunaan Zno/ Kayu Surian (Toona Sinensis) Sebagai Reaktor Fotokatalitik Dalam Proses Penjernihan Air Gambut
- Penyerapan Ion Cd(Ii) Dan Cr(Vi) Menggunakan Tulang Ikan Tenggiri (Scomberomorus Commerson)
- Penyerapan Ion Cu (Ii) Dan Cd (Ii) Dalam Larutan Dengan Menggunakan Biji Buah Langsat (Lansium Domestikum Corr)
- Penyerapan Kadmium Dan Seng Oleh Kulit Buah Tanjung (Mimusops Elengi L.)
- Perbandingan Metode Dpph Dan Fenantrolin Pada Penentuan Antioksidan Dalam Sampel Bayam (Amaranthus Hybridus L.), Kangkung (Ipomoea Reptans), Katuk (Sauropus Adrogynus (L)), Dan Mangkokan (Poliscias Scutellaria) Secara Spektrofotometri
- Perbandingan Metode Dpph Dan Frap Modifikasi Pada Penentuan Kandungan Antioksidan Total Dalam Sampel Bengkuang,Bit Dan Kentang
- Perbandingan Metode Dpph Dengan Fenantrolin Pada Penentuan Kandungan Antioksidan Total Dalam Sampel Terong ( Solanum Melongena L )
- Potensi Tanaman Melati Air (Echinodorus Palaefolius) Sebagai Fitoremediator Alternatif Pengolahan Air Terkontaminasi Logam Timbal (Pb) Dan Tembaga (Cu)
- Profil Aktivitas Antioksidan Dengan Metode Dpph Dan Total Fenolik Dari Ekstrak Daun Pacar Cina
- Profil Fitokimia Dan Uji Toksisitas Daun Tumbuhan Aglaia Odorata Dengan Metode Brine Shrimp Lethality Test
- Proses Ultrafiltrasi Untuk Penjernihan Sari Buah Markisa (Passiflora Quadrangularis) Dengan Memanfaatkan Membran Keramik
- Rekayasa Struktur Akseptor Pada Zat Warna Organik Tipe D-Π-A Dengan Kerangka Tiofen Menggunakan Metode Semiempiris Austin Model 1 (Am1)
- Sifat Absorbsi Gelombang Elektromagnet Ni(0,5-X)Ndxfe2,5o4 Hasil Sintesis Dengan Metode Co-Precipitation
- Sintesis C-N-Codoped Tio2 Dengan Metode Peroxo Sol Gel Untuk Aplikasi Reduksi Polutan Senyawa Ion Logam Cr(Vi)
- Sintesis Dan Karakterisasi Enkapsulat Katalis Nikel (Ii) Pada Silika Mesopori Modifikasi
- Sintesis Dan Karakterisasi Katalis Fe(Ii) Yang Diamobilisasi Pada Silika Modifikasi Dan Ujipendahuluan Aktifitas Katalitiknya Dalam Reaksi Transesterifikasi
- Sintesis Dan Karakterisasi Komposit Hidroksiapatit/Titania Serta Aplikasinya Sebagai Pendegradasi Senyawa Propineb Dalam Pestisida Antracol 70 Wp
- Sintesis Dan Karakterisasi Lapisan Tipis Tio2 Berpori Yang Didoping Dengan Nitrogen Melalui Metode Perokso Sol-Gel Untuk Aplikasi Material Pembersih Diri (Self Cleaning Material)
- Sintesis Dan Karakterisasi Nanokristal Tembaga Dari Terusi Dengan Variasi Reduktor Melalui Metoda Reduksi Kimia
- Sintesis Dan Karakterisasi Senyawa Aurivillius Pb1-Xbi3+Xndti4-Xmnxo15 Dengan Metode Lelehan Garam (Nacl-Kcl)
- Sintesis Dan Modifikasi Hidroksiapatit Dengan Zno Melalui Metode Sol Gel Dan Aplikasinya Sebagai Antibakteri
- Sintesis Fotokatalis Magnetik Zno-Cofe2o4 Dalam Media Bebas Pelarut Organik Dan Aplikasinya Terhadap Limbah Zat Warna Congo Red
- Sintesis Nanokomposit Magnetik Zno/Cofe2o4 Sebagai Fotokatalis Reusable Untuk Degradasi Zat Warna Rhodamine B Dan Direct Yellow 27
- Sintesis Nanokristal Perak Menggunakan Pereduksi Alami
- Sintesis Senyawa Aurivillius Lapis Empat Pbbi4-Xlaxti4o15 Dengan Metode Lelehan Garam Menggunakan Campuran Garam Nacl-Kcl
- Sintesis Senyawa Aurivillius Lapis Empat Sr1-Xbi3+Xndti4-Xmnxo15 Dengan Metode Lelehan Garam
- Sintesis Senyawa Aurivillius Lapis Empat, Srbi4-Xndxti4o15 ( X = 0; 0,5; 1; 1,5; 2 ) Dengan Metode Lelehan Garam
- Sintesis Smart Material Berfasa Aurivillius Lapis Empat Pbbi4ti4o15 Yang Didoping Dengan Kation La3+ Dan Mn3+
- Studi Kinetika Dan Termodinamika Adsorpsi Logampb Oleh Limbah Cangkang Sotong (Sepia Recurvirostra) Dalam Larutan
- Studi Perbandingan Profil Metabolit Sekunder, Aktivitas Antioksidan, Antibakteri, Dan Toksisitas Dari Produk Ekstrak Kering Kulit Manggis
- Transpor Iodin Melalui Membran Kloroform Dengan Natrium Tiosulfat Sebagai Fasa Penerima Dalam Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Uji Aktivitas Antioksidan, Toksisitas Dan Kandungan Fenolik Total Berbagai Fraksi Dari Ekstrak Metanol Buah Ciplukan (Physalis Minima Linn.)
- Uji Selektivitas Transpor P-Nitrofenol Dengan Adanya Anilin Dan Fenol Dalam Fasa Air Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Validasi Metode Penentuan Antioksidan Total (Dihitung Sebagai Asam Galat) Dalam Sampel Mangga Dan Rambutan Dengan Menggunakan Oksidator Fecl3 Dan Pengompleks Orto-Fenantrolin
Tahun 2015
- Biosintesis Nanopartikel Perak Dengan Memanfaatkan Gambir Sebagai Bioreduktor
- Corn Starch As A Sources Of Bioplastics (Zea Mays Linn)
- Degradasi Senyawa Paraquat Dalam Pestisida Gramoxone® Melalui Proses Fotolisis Sinar Uv Dan Cahaya Matahari Menggunakan Katalis N-Doped Tio2
- Degradasi Zat Warna Direct Red 23 Dan Direct Violet Melalui Proses Ozonolisis Dan Fotolisis Dengan Sinar Uv Dan Cahaya Matahari Menggunakan Katalis N-Doped Tio2
- Efek Pelarut Dalam Green Synthesis Nanopartikel Perak Dari Ekstrak Daun Gambir (Uncaria Gambir Roxb)
- Ekstrak Biji Alpukat (Persea Americana M.) Sebagai Inhibitor Korosi Baja St-37 Dalam Medium Asam Klorida Skripsi Sarjana Kimia Oleh:
- Ekstrak Daun Kemangi (Ocimum Basilicum L.) Sebagai Inhibitor Korosi Baja St.37 Dalam Medium Asam Klorida
- Ekstrak Daun Ungu (Graptophyllum Pictum L. Griff) Sebagai Inhibitor Korosi Baja St.37 Dalam Medium Asam Klorida
- Ekstraksi Dan Identifikasi Senyawa Antosianin Kulit Buah Melinjo (Gnetum Gnemon L.) Berwarna Merah Sebagai Pewarna Alami Serta Uji Antioksidan
- Fitoremediasi Dari Pb Yang Terkontaminasi Pada Tanah Menggunakan Tanaman Bayam (Amaranthus Sp)
- Fitoremediasi Tanah Tercemar Logam Besi (Fe) Dengan Menggunakan Tanaman Bayam (Amaranthus Sp)
- Fotosensitizer Zat Warna Jantung Pisang Batu (Musa X Paradisiaca L.) Pada Sel Surya Tersensitisasi Zat Warna
- Identifikasi Antosianin Dari Biji Kakao (Theobroma Cacao L.) Serta Uji Aktivitas Antioksidan
- Inhibisi Korosi Baja St. 37 Dengan Metilen Biru, Metil Merah Dan Metil Oranye Dalam Medium Asam Klorida
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Flavonoid Dari Fraksi Aktif Ekstrak Daun Alpukat (Persea Americana Mill.) Terhadap Brine Shrimp Lethality Test
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Kumarin Dari Daun Sirih Merah (Piper Crocatum Ruiz & Pav) Serta Uji Bioaktivitas Dengan Metode Brine Shrimp Lethality Test (Bslt)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Kumarin Dari Ekstrak Etil Asetat Pada Kulit Batang Ashoka (Polyalthia Longifolia) Dan Uji Antioksidan
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Kumarin Dari Ekstrak Etil Asetat Tumbuhan Subang - Subang (Spilanthes Paniculata Wall. Ex Dc.) Serta Uji Antioksidan
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Ekstrak Kulit Batang Kenanga (Cananga Odorata (Lam.) Hook.F. & Thomson) Aktif Sebagai Antioksidan
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Ekstrak Kulit Batang Kenanga (Cananga Odorata (Lam.) Hook.F. & Thomson) Aktif Sebagai Antioksidan
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Aktif Daun Tempuyung (Sonchus Arvensis L.) Terhadap Uji Toksisitas
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Aktif Daun Tempuyung (Sonchus Arvensis L.) Terhadap Uji Toksisitas
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Etil Asetat Daun Hamerang (Ficus Fulva Reinw. Ex Blume) Serta Uji Toksisitas Dengan Metode Brine Shrimps Lethality Bioassay
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Etil Asetat Daun Hamerang (Ficus Fulva Reinw. Ex Blume) Serta Uji Toksisitas Dengan Metode Brine Shrimps Lethality Bioassay
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Steroid Dari Fraksi N-Heksana Serta Uji Toksisitas Pada Buah Terong Hijau (Solanum Melongena L)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Ekstrak Heksana Pada Kulit Batang Ashoka
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Ekstrak Heksana Pada Kulit Batang Ashoka (Polyalthia Longifolia)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Ekstrak Heksana Pada Kulit Batang Loa
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Ekstrak Heksana Pada Kulit Batang Loa (Ficus Racemosa L)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Fraksi Etil Asetat Kulit Batang Kecapi
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Serta Uji Antibakteri Pada Daun Ficus Variegata Blume
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Serta Uji Antioksidan Dari Ekstrak Daun Ficus Variegata Blume
- Isolasi Dan Karakterisasi Triterpenoid Dari Fraksi Etil Asetat Batang Binahong (Anredera Cordifolia [Ten.] Steenis) Dan Brine Shrimps Lethality Bioassay
- Isolasi Mikroalga Dari Perairan Air Tawar Di Aliran Sungai Daerah Lubuk Minturun Yang Berpotensi Untuk Produksi Biodiesel
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Etil Asetat Ekstrak Daun Alpukat (Persea Americana Mill)
- Isolasi Terpenoid Fraksi Aktif Antioksidan Dari Daun Andong (Cordyline Fruticosa [L.] A. Cheval)
- Isolasi, Karakterisasi Dan Potensi Antibakteri Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Etil Asetat Daun Tanaman Pacar Cina (Aglaia Odorata L)
- Isolasi, Karakterisasi Dan Potensi Antibakteri Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Etil Asetat Daun Tanaman Pacar Cina (Aglaia Odorata L)
- Isolasi, Karakterisasi Dan Uji Antimikroba Senyawa Triterpenoid Dari Ekstrak Heksana Tumbuhan Subang-Subang (Spilanthes Paniculata Wall. Ex Dc
- Isolasi, Karakterisasi, Dan Uji Aktifitas Antibakteri Minyak Atsiri Dari Daun Temurui (Murraya Koenigii. L Spreng)
- Kinetika Transpor Ni(Ii) Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah Dengan Menggunakan Dimetilglioksim Sebagai Zat Pembawa
- Kontrol Pembentukan Nanopartikel Perak Melalui Capping Agent Dengan Bantuan Bioreduktor Ekstrak Daun Gambir (Uncaria Gambir Roxb)
- Kontrol Pembentukan Nanopartikel Perak Melalui Capping Agent Dengan Bantuan Bioreduktor Ekstrak Daun Gambir (Uncaria Gambir Roxb)
- Kontrol Pembentukan Nanopartikel Perak Melalui Capping Agent Dengan Bantuan Bioreduktor Ekstrak Daun Gambir (Uncaria Gambir Roxb)
- Mempelajari Pembentukan Adduct Antara Benz(A)Antrasena Tersubstitusi Etil Dan Metil Diol Epoksida Dengan Sitosin Menggunakan Metode Semiempiris Am1
- Mempelajari Pengaruh Stabilitas Warna Dari Kayu Secang (Caesalpinia Sappan L) Sebagai Pewarna Alami
- Optimasi Media Modifikasi Npk Dan Urea Pada Pertumbuhan Spirulina Platensis Untuk Penentuan Vitamin B
- Optimasi Penentuan Cd(Ii) Dan Zn(Ii) Secara Simultan Dengan Voltammetri Striping Adsorptif (Adsv) Menggunakan Kalsein Sebagai Pengompleks
- Optimasi Penentuan Fe(Iii) Dan Cr(Iii) Secara Serentak Dengan Voltammetri Stripping Anoda (Asv)
- Optimasi Penentuan Ion Logam Cu(Ii), Cd(Ii) Dan Zn(Ii) Secara Simultan Dengan Pengompleks Kalsein Menggunakan Metoda Voltammetri Stripping Adsorptif (Adsv)
- Optimasi Transpor Asam Benzoat Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Optimasi Transpor Formalin Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Optimasi Transpor Metilen Biru Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Optimation Simultaneous Determination Of Cu(Ii), Pb(Ii) And Zn(Ii)By Adsorptive Stripping Voltammetry (Adsv) Using Calcein As Complexing Agent
- Pemanfaatan Bayam (Amaranthus Sp) Sebagai Fitoremidiator Pada Tanah Yang Tercemar Logam Aluminium (Al)
- Pemanfaatan Limbah Kulit Bawang Putih (Allium Sativum L.) Sebagai Inhibitor Korosi Baja St. 37 Dalam Medium Asam Klorida
- Pemanfaatan Titania / Bambu Talang (Schizostachyum Brachycladum Kurz) Sebagai Wadah Penjernihan Air Gambut Dengan Cahaya Matahari
- Pemanfaatan Tongkol Jagung (Zea Mays L.) Untuk Memperbaiki Kualitas Minyak Jelantah
- Pembuatan Bioplastik Dari Pati Biji Durian (Durio Zibethinus Murr)
- Pembuatan Lapis Tipis Perak Melalui Metode Dipcoating Dengan Bantuan Bioreduktor Ekstrak Daun Gambir (Uncaria Gambir Roxb)
- Pembuatan Plastik Biodegredable Dari Campuran Pati Ubi Kayu Dan Dahlia
- Penambahan Trichoderma Viride Pada Proses Pengomposan Tandan Kosong Kelapa Sawit Terhadap Kandungan Nitrogen-Total, Kalium Dan Posfor
- Penentuan Kadar Fenolik Total Dan Aktivitas Antioksidan Mikroalga Dunaliella Salina
- Penentuan Kadar Protein, Kandungan Fenolik Total Dan Aktivitas Antioksidan Dari Mikroalga Scenedesmus Dimorphus Dalam Media Air Kelapa
- Penentuan Kondisi Optimum Absorpsi Co2 Hasil Pembakaran Batubara Oleh Larutan Natrium Hidroksida (Naoh)
- Penentuan Kondisi Optimum Penyerapan Co2 Hasil Pembakaran Arang Batok Dan Sabut Kelapa Oleh Larutan Natrium Hidroksida
- Pengaruh Elektrolit H3po4 Terhadap Sifat Listrik Pada Elektroda Superkapasitor Berbahan Dasar Tempurung Biji Karet
- Pengaruh Elektrolit Terhadap Kinerja Sel Fotovoltaik Pasangan Elektroda Cu2o/Al Dalam Medium Gel Agar
- Pengaruh Jenis Batang Katoda Terhadap Kinerja Sel Fotovoltaik Semikonduktor Cu2o Dalam Elektrolit Gel Na2so4
- Pengaruh Penambahan Nitrogen Terhadap Pertumbuhan Nannochloropsis Oculata Dan Penentuan Aktifitas Antioksidan
- Pengaruh Penambahan Urea Pada Pertumbuhan Spirulina Platensis Untuk Produksi Lipid Dan Asam Lemak Omega-3
- Pengaruh Suhu Pembakaran Terhadap Performance Tio2/C Berpendukung Keramik Sebagai Elektroda Superkapasitor
- Pengaruh Urea Sebagai Sumber Nitrogen Terhadap Kandungan Protein Dan Asam Amino Pada Mikroalga Scenedesmus Dimorphus
- Pengaruh Waktu, Sinar Matahari, Suhu, Dan Ph, Terhadap Stabilitas Zat Warna Kunyit (Curcuma Domestica Val)
- Penggunaan Kalsien Sebagai Pengompleks Untuk Penentuan Cu(Ii), Pb(Ii), Dan Cd(Ii) Secara Simultan Dengan Voltammetri Striping Adsorptif (Adsv)
- Penggunaan Sumber Nitrogen Terhadap Kandungan Protein Dan Asam Amino Pada Mikroalga Spirulina Platensis
- Penggunaan Titania / Kayu Surian (Toona Sinensis) Sebagai Wadah Penjernihan Air Gambut Dengan Cahaya Matahari
- Penjernihan Air Gambut Dengan Cahaya Matahari Menggunakan Titania / Tempurung Kelapa (Cocosnucifera Lin)
- Penyerapan Ion Cd(Ii) Dan Zn(Ii) Dalam Limbah Cair Menggunakan Biji Buah Mahkota Dewa (Phaleria Macrocarpa [Scheff.] Boerl.) Sebagai Biosorben
- Penyerapan Ion Cd(Ii) Dan Zn(Ii) Dalam Limbah Cair Menggunakan Daun Seri (Muntingia Calabura L.)
- Penyerapan Zat Warna Tartrazin Dengan Menggunakan Biji Sirsak (Annona Muricata L)
- Penyerapan Zat Warna Tartrazin Dengan Menggunakan Biji Sirsak (Annona Muricata L)
- Perbandingan Metode Dpph Dan Frap Modifikasi Pada Penentuan Kandungan Antioksidan Total Dalam Sampel Ubi Jalar (Ipomoea Batatas L)
- Preparasi Katun Tekstil Self Cleaning Berbasis Senyawa Nanopori Tio2 - Sio2 Melalui Proses Pelapisan Dengan Metoda Dip-Spin Coating
- Produksi Bioetanol Dari Tongkol Jagung Yang Dihidrolisis Dengan Enzim Selulase Dari
- Produksi Bioetanol Dari Tongkol Jagung Yang Dihidrolisis Dengan Enzim Selulase Dari Bacillus Cereus
- Proses Mikrofiltrasi Untuk Penjernihan Sari Buah Naga Merah (Hylocereus Polyrhizus) Menggunakan Membran Keramik
- Sintesis Dan Karakterisasi Bioplastik Dari Pati Umbi Talas
- Sintesis Dan Karakterisasi Katalis :Enkapsulasi Mangan(Ii) Dan Besi(Ii) Pada Silika Mesopori Modifikasi
- Sintesis Dan Karakterisasi Katalis Kobalt (Ii) Yang Di Amobilisasi Pada Silika Modifikasi Dan Uji Pendahuluan Aktifitas Katalitiknya Dalam Reaksi Transesterifikasi
- Sintesis Dan Karakterisasi Katalis Mangan(Ii) Dengan Proses Grafting Pada Silika Mesopori Modifikasi
- Sintesis Dan Karakterisasi Silika Mesopori Secara Hidrotermal; Komparasi Antara Kalsinasi Dengan Ekstraksi Pada Penghilangan Molecular Templating Agent
- Sintesis Dan Karakterisasi Support Katalis; Penggunaan Anilin Dan Boron Triflorida Untuk Memodifikasi Silika Mesopori
- Sintesis Dan Karakterisasi Zeolit Zsm-5 Dari Abu Sekam Padi Dengan Metoda Hidrotermal Menggunakan Template Organik Dan Studi Pengaruh Variasi Ph
- Sintesis Nanokomposit Zno/Mfe2 O4(M = Mn, Co) Dan Uji Sifat Fotokatalitiknya Di Bawah Sinar Matahari
- Sintesis Senyawa Aurivillius Lapis Empat Pbbi4-Xndxti4-Ymnyo15 Dengan Metode Lelehan Garam
- Sintesis Senyawa Aurivillius Lapis Empatpb1-Xbi3,5+Xnd0,5ti4-Xmnxo15 Dengan Metode Lelehan Garam
- Sintesis Senyawa Fasa Ruddlesden-Popper Srn+1tino3n+1 (N = 1, 2, Dan 3) Dengan Metoda Lelehan Garam Dan Mempelajari Hantaran Listriknya
- Sintesis Srtio3 Dengan Metode Solvotermal Dan Pengukuran Hantaran Listriknya
- Sintesis Srtio3 Dengan Metode Solvotermal Dan Pengukuran Hantaran Listriknya
- Sintesis Srtio3 Nano Kubus Menggunakan Cetil Trimetil Amonium Bromida (Ctab) Sebagai Capping Agent Dengan Metoda Solvotermal
- Studi Interaksi Ujung Terbuka Single Walled Carbon Nanotube (Swcnt) Dengan Atom Kalium Menggunakan Metoda Semiempiris Am1
- Studi Interaksi Ujung Terbukasingle Walled Carbon Nanotube (Swcnt) Dengan Atom Silikon Menggunakan Metoda Semiempiris Am1
- Studi Metode Penentuan Nifedipine Dengan Titrasi Bebas Air (Non-Aqueous)
- Studi Pelapisan Nanopartikel Tio2-Sio2 Pada Katun Tekstil Dan Aplikasinya Sebagai Anti Jamur
- Studi Pendahuluan Penentuan Kandungan Plastik Yang Terdapat Dalam Pisang Goreng Menggunakan Texture Analyzer Dan Minyak Goreng Menggunakan Gc-Ms
- Synthesis Of Five-Layer Aurivillius Pb2bi4ti5o18 With La3+ And Mn3+ Doping
- Uji Aktifitas Katalitik Zeolit Zsm-5 Yang Disintesa Dari Abu Sekam Padi Pada Reaksi Transesterifikasi Minyak Nabati
- Uji Aktifitas Katalitik Zeolit Zsm-5 Yang Disintesis Dari Abu Sekam Padi Pada Reaksi Transesterifikasi Dari Minyak Jelantah
- Uji Senyawa Antimikroba Dari Asam Lemak Dan Fatty Acid Methyl Ester (Fame) Mikroalga Nannochloropsis Oculata
- Validasi Metode Penentuan Antioksidan Total (Dihitung Sebagai Beta Karoten) Dalam Sampel Pepaya Dan Mangga Dengan Menggunakan Oksidator Fecl3 Dan Pengompleks Orto - Fenantrolin
- Variasi Penambahan Konsentrasi Nitrogen Pada Produksi Lipid Dari Mikroalga Dunaliella Salina Untuk Bahan Baku Biodiesel
Tahun 2014
- Adsorpsi Atom Germanium Pada Permukaan Grafena Menggunakan Program Hyperchem Dengan Metoda Am1
- Analisis Bond Dissociation Enthalpy (Bde), Proton Affinity (Pa) Dan Electron Transfer Enthalpy (Ete) Ikatan O-H Dari Senyawa Morin
- Analisis Kandungan C-Organik Biomaterial Dengan Metoda Insinerasi (Pembakaran Sempurna)
- Aplikasi Zeolit Nax Yang Disintesis Dari Abu Terbang Pltu Ombilin Untuk Penyerapan Gas Co2
- Biosorpsi Ion Kadmium Dalam Larutan Oleh Biomasa Mikroalga Scenedesmus Dimorphus Sel Hidup Dan Sel Mati
- Degradasi Rhodamin B Secara Fotokatalisis Dan Ozonolisis Dengan Penambahan Tio2-Nife2o4, Tio2-Cufe2o4, Dan Tio2-Mnfe2o4
- Degradasi Tartrazin Secara Sonolisis, Fotolisis, Dan Ozonolisis Dengan Menggunakan Katalis Zno/Zeolit
- Ekstrak Daun Mengkudu (Morinda Citrifolia L.) Sebagai Inhibitor Korosi Baja St. 37 Dalam Medium Asam Klorida
- Ekstrak Daun Sawo (Manilkara Zapota L.) Sebagai Inhibitor Korosi Baja St.37 Dalam Medium Asam Klorida
- Ekstrak Zat Warna Alami Dari Kulit Terung Ungu (Solanummelongena L.) Sebagai Fotosensitizer Pada Sel Surya Tersensitisasi Zat Warna
- Evaluasi Aktivitas Antioksidan Dengan Metode Penghambatan Radikal Bebas Dpph Dan Hidrogen Peroksida Serta Penentuan Total Fenolik Dari Ekstrak Daun Srikaya (Annona Squamosa L.)
- Identifikasi Antosianin Dari Daun Pucuk Merah (Syzygium Campanulatum Korth.)
- Identifikasi Antosianin Dari Daun Pucuk Merah (Syzygium Campanulatum Korth.)
- Identifikasi Turunan Sianidin Dari Jantung Pisang Batu (Musa X Paradisiaca L.) Serta Uji Aktivitas Antioksidannya
- Inhibisi Korosi Baja Oleh Ekstrak Kulit Buah Rambutan (Nephelium Lappaceum L) Dalam Medium Asam Klorida
- Isolasi Bakteri Asam Laktat Dari Fermentasi Buah Markisa Kuning (Passiflora Edulis Var. Flavicarpa) Dan Penentuan Aktivitas Antimikrobanya
- Isolasi Bakteri Asam Laktat Dari Fermentasi Buah Sirsak (Annona Muricata L.) Dan Penentuan Aktivitas Antimikrobanya
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Kumarin Dari Ekstrak Aktif Etil Asetat Kulit Batang Kecapi (Sandoricum Koetjape) Sebagai Antibakteri
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Kumarin Dari Ekstrak Aktif Etil Asetat Kulit Batang Loa (Ficus Racemosa L) Sebagai Antioksidan
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Kumarin Dari Ekstrak Etil Asetat Daun Tabat Barito(Ficus Deltoideus Jack)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Kumarin Dari Ekstrak Etil Asetat Daun Tanaman Murbei (Morus Alba L)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Ekstrak Etil Asetat Albedo Buah Pamelo (Citrus Maxima (Burm.) Merr.)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Aktif Kulit Batang Duku (Lansium Domesticum Corr) Terhadap Brine Shrimps Lethality Bioassay
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekunder Ekstrak Dari Etil Asetat Kayusurian(Toona Sinensis) Dan Uji Aktivitas Antioksidan
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Ekstrak Etil Asetat Kayu Surian (Toona Sinensis)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Ekstrak Etil Asetat Pada Daun Murbei (Morus Alba L) Sebagai Antibakteri
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Ekstrak Etil Asetat Sambiloto (Andrographis Paniculata (Burm.F.) Nees)
- Isolasi Dan Karakterisasi Triterpenoid Dari Ekstrak Heksana Sambiloto (Andrographis Paniculata (Burm.F.) Nees)
- Isolasi Dan Uji Antioksidan Senyawa Antosianin Dari Kulit Buah Mahkota Dewa (Phaleria Macrocarpa (Scheff.)Boerl) Serta Aplikasi Sebagai Pewarna Alami
- Isolasi Dan Uji Antioksidan Senyawa Metabolit Sekunder Dari Daun Fagraea Ceilanica Thunb
- Isolasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Ekstrak Daun Mahoni (Swietenia Macrophylla King) Aktif Sebagai Antioksidan
- Kestabilan Sel Surya Dengan Fotosensitizer Ekstrak Zat Warna Kulit Buah Naga (Hylocereus Polyrhizus.)
- Metode Rekristalisasi Dalam Pemurnian Senyawa Katekin Dari Gambir (Uncaria Gambir)
- Optimalisasi Transpor Co(Ii) Dengan Zat Pembawa Meloxicam (Mlc) Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Optimasi Penentuan Fe(Iii) Dan Co(Ii) Secara Simultan Dengan Voltammetri Stripping Adsorptif (Adsv)
- Optimasi Penentuan Fe(Iii), Co(Ii) Dan Cr(Iii) Secara Simultan Dengan Voltammetri Striping Adsorptif (Adsv) Menggunakan Kalkon Sebagai Pengompleks
- Optimasi Penentuan Fe(Iii), Co(Ii) Dan Ni(Ii) Secara Simultan Dengan Voltammetri Striping Adsorptif (Adsv)
- Optimasi Penentuan Ni(Ii), Co(Ii) Dan Cr(Iii) Dengan Simultan Secara Voltammetri Striping Adsorptif (Adsv) Menggunakan Kalkon Sebagai Pengompleks
- Optimasi Transpor Asam Asetat Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah Dengan Menggunakan Trietilamin (Tea) Sebagai Zat Pembawa
- Optimasi Transpor Cd(Ii) Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah Dengan Menggunakan Meloxicam Sebagai Zat Pembawa
- Pemanfaatan Kulit Buah Petai (Parkia Speciosa Hassk) Sebagai Penyerap Ion Pb(Ii) Dan Cu(Ii) Dalam Limbah Cair
- Penarikan Zat Warna Methyl Orange Menggunakan Biji Durian (Durio Zibethinus Murr)
- Penarikan Zat Warna Metil Merah Dalam Larutan Dengan Biji Buah Rambutan (Neplhelium Lappaceum)
- Penentuan Asam Sitrat, Oksalat Dan Format Secara Simultan Pada Tanah Dan Kompos Dengan Metode Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (Kckt)
- Penentuan Fosfor Dalam Campuran Tanah Dan Kompos Dengan Metode Spektrofotometri
- Penentuan Kadar Fenolik Total Dan Aktivitas Antioksidan Mikroalga Chlorella Pyrenoidosa, Scenedesmus Dimorphus, Dan Spirulina Platensis
- Penentuan Kadar Lipid, Protein Dan Karbohidrat Mikroalga Yang Di Isolasi Dari Air Tawar Dan Air Payau
- Penentuan Kadar Vitamin C Pada Berbagai Macam Buah Cabai (Capsicum Sp.) Dengan Metoda Titrasi Potensiometri
- Penentuan Kandungan Total Antosianin Pada Berbagai Bunga Dengan Metoda Spektrofotometriph Differential
- Penentuan Zat Pemanis Buatan Pada Sampel Minuman Olahan Di Lingkungan Sekolah Dasar Se-Kecamatan Pauh, Kota Padang Secara Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (Kckt)
- Penerapan Metode Solvotermal Untuk Sintesis Nanokomposit Zno/Mfe2o4 (M = Ni, Cu) Dan Uji Sifat Fotokatalitiknya Di Bawah Sinar Matahari
- Pengaruh Beberapa Perlakuan Terhadap Pengurangan Kadar Formalin Pada Ikan Yang Ditentukan Secara Spektrofotometri
- Pengaruh Beberapa Perlakuan Terhadap Pengurangan Kadar Formalin Pada Tahu Yang Ditentukan Secara Spektrofotometri
- Pengaruh Berbagai Perlakuan Pada Ekstraksi Bunga Rosella (Hibiscus Sabdariffa Linn) Terhadap Aktivitas Antioksidannya
- Pengaruh Elektrolit H2so4 Terhadap Sifat Listrik Elektroda Campuran Zeolit Dari Bottom Ash Dan Resin Damar Sebagai Super Kapasitor
- Pengaruh Elektrolit H3po4 Terhadap Sifat Listrik Pada Elektroda Superkapasitor Dari Campuran Zeolit Dan Resin Damar
- Pengaruh Hidroksiapatit Terhadap Pembentukan Komposit Kitin/Kitosan Dari Limbah Kulit Udang
- Pengaruh Ni(Ii) Pada Transpor Co(Ii) Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah Dengan Zat Pembawa Β- Naftol
- Pengaruh Pelarut Dan Suhu Dalam Sintesis Nanopartikel Seng Oksida (Zno) Dengan Metode Sol Gel
- Pengaruh Penambahan Tio2 Pada Hidroksiapatit Terhadap Kekuatan Mekanik Hidroksiapatit
- Pengaruh Penggunaan Agar Terhadap Kinerja Sel Fotovoltaik Aliran Kontinu Dari Sistem Ki/Ki3 Dengan Membran Keramik Sebagai Pemisah
- Pengaruh Sumber Nitrogen Dan Fe+3 Terhadap Kandungan Lipid Dan Protein Mikroalga Scenedesmus Dimorphus
- Penyerapan Zat Warna Rhodamin B Dalam Larutan Menggunakan Biji Buah Sirsak (Annona Muricata L.)
- Produksi Bahan Bakar Dari Limbah Plastik
- Produksi Bioetanol Dari Sampah Dedaunan Sekitar Kampus Unand Dengan Metoda Ssf (Simultaneous Sacharification Fermentation)
- Sintesis Dan Karakterisasi Katalis Cu(Ii)Yang Diamobilisasi Pada Silika Modifikasi Dan Uji Pendahuluan Aktifitas Katalitiknya Dalam Reaksi Transesterifikasi
- Sintesis Dan Karakterisasi Katalis Cu(Ii)Yang Diamobilisasi Pada Silika Modifikasi Dan Uji Pendahuluan Aktifitas Katalitiknya Dalam Reaksi Transesterifikasi
- Sintesis Dan Karakterisasi Katalis Mangan (Ii) Yang Diamobilisasi Pada Silika Modifikasi Dan Uji Pendahuluan Aktivitas Katalitiknya Dalam Reaksi Transesterifikasi
- Sintesis Dan Karakterisasi Katalis Nikel (Ii) Yang Diamobilisasi Pada Silika Modifikasi Dan Uji Pendahuluan Aktivitas Katalitiknya Dalam Reaksi Transesterifikasi Minyak Nabati
- Sintesis Dan Karakterisasi Nanocluster Tio2-Sio2 Dengan Penambahan Surfaktan Sds (Sodium Dodesyl Sulfate)
- Sintesis Dan Karakterisasi Nanokristal Nikel Mengggunakan Pereduksi Alami Dan Hidrazin
- Sintesis Dan Karakterisasi Zeolit Zsm-5 Dari Bahan Dasar Alami Dengan Metode Hidrotermal Menggunakan Air Laut
- Sintesis Fotokatalis Nanokomposit Zno-Znfe2o4 Dengan Metode Hidrotermal Dan Aplikasinya Terhadap Degradasi Zat Warna Rhodamin B
- Sintesis Fotokatalis Nanokomposit Zno-Znfe2o4 Dengan Metode Hidrotermal Dan Aplikasinya Terhadap Degradasi Zat Warna Rhodamin B
- Sintesis Nanokomposit Zno/Znfe2o4 Dan Aplikasinya Untuk Degradasi Zat Warna Dengan Bantuan Cahaya Matahari
- Sintesis Nanokristal Tio2-Sio2 Dengan Penambahan Kitosan Dan Surfaktan Ctabr (Cetyl Trimethyl Ammonium Bromide)
- Sintesis Senyawa Aurivillius Lapis Empat Sr1-Xbi2+Xla2ti4-Xmnxo15 (X = 0, 0.2, 0.4, 0.6, 0.8, 1) Dengan Metode Lelehan Garam
- Sintesis Senyawa Aurivillius Lapis Empat, Srbi4-Xlaxti4o15 Dengan Metode Hidrotermal
- Studi Aplikasi Senyawa Nanopori Tio2-Sio2/Kitosan Pada Katun Tekstil Sebagai Antibakteri Escherichia Coli
- Studi Interaksi Ujung Terbuka Single Walled Carbon Nanotube (Swcnt) Dengan Molekul H2o
- Studi Interaksi Ujung Terbuka Single Walled Carbon Nanotube (Swcnt) Dengan Molekul Nh3
- Studi Kemampuan Ampas Daun Gambir (Uncaria Gambier Roxb) Sebagai Penyerap Ion Logam Timbal(Ii) Dan Tembaga(Ii)
- Studi Optimasi Penentuanunsur Hara Besi Dalam Campuran Tanah Dan Kompos Dengan Metode Spektrofotometri
- Studi Pelapisan Nanokristal Tio2-Sio2/Kitosan Pada Katun Tekstil Dan Aplikasinya Sebagai Senyawa Antibakteri Staphylococcus Aureus
- Studi Pengaruh Penambahan Konsentrasi Ekstrak Ubi Jalar Ungu (Ipomeae Batatas Poiret) Sebagai Green Inhibitor Terhadap Laju Korosi Pada Baja Api 5l Grade B Schedule 40 Di Lingkungan Nacl 3,5 %
Tahun 2013
- Adsorpsi Atom Aluminium Pada Permukaan Grafena Dengan Metode Am1 Dari Paket Hyperchem
- Analisis Ph, Bod, Cod, Logam(Pb, Cu, Cd, Fe, Dan Zn) Pada Drainase Fakultasmipa Dan Fakultas Farmasi Unand
- Degradasi Senyawa Karbaril Dalam Insektisida Sevin® 85sp Secara Ozonolisis Dengan Penambahan Tio2/Zeolit
- Efek Penambahan Surfaktan Ctab Terhadap Senyawa Zno/Kitosan Dan Karakterisasinya
- Ekstrak Jerami Sebagai Inhibitorkorosi Dalam Medium Garam Natrium Klorida
- Ekstraksi Dan Uji Antioksidan Senyawa Antosianin Dari Daun Miana (Coleus Scutellarioides (L.) Benth.) Serta Aplikasi Pada Minuman
- Fermentasi Anaerob Dari Sampah Pasar Untuk Pembentukan Biogas
- Fermentasi Anaerobik Dari Limbah Kulit Singkong Dan Kotoran Kelinci Untuk Produksi Biogas
- Inhibisi Korosi Baja Oleh Ekstrak Kulit Buah Rambutan (Nephelium Lappaceum Linn) Dalammediumasamsulfat
- Inhibisi Korosi Baja Oleh Ekstrak Kulit Buah Rambutan (Nephelium Lappaceum Linn) Dalammediumasamsulfat
- Isolasi Dan Elusidasi Struktur Turunan Antrakuinon Serta Uji Antioksidan Dari Fraksi Etil Asetat Daun Pangka Gaduang (Cassia Alata Linn)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Fenolik Dan Uji Antioksidan Dari Ekstrak Daun Bambu (Dendrocalamus Asper)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekunder Dari Fraksi Aktif Terhadap Brine Shrimps Lethality Bioassay Dari Kulit Batang Kecapi(Sandoricum Koetjape)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Metabolit Sekunder Pada Fraksi Aktif Sebagai Antioksidan Dari Daun Tumbuhan Mimba (Azadirachta Indica A. Juss)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dan Uji Antioksidan Dari Ekstrak Daun Duku (Lansium Domesticum Corr)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dan Uji Antioksidan Dari Ekstrak Daun Surian (Toona Sureni (Blume)Merr)
- Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Triterpenoid Dari Fraksi Aktif Sitotoksikbrine Shrimp Lethality Bioassay Dari Ekstrak Daunmimba (Azadirachta Indica)
- Isolasi Dan Karakterisasi Triterpenoid Dari Fraksi N-Heksan Pada Kulit Batang Srikaya (Annona Squamosa L)
- Isolasi Senyawa Steroid Dari Fraksi Aktif Anti Bakteri Buah Melur (Brucea Javanica (L) Merr)
- Isolasi Triterpenoid Dan Uji Antioksidan Dari Ekstrak Daun Tempuyung (Sonchus Arvensis)
- Isolasi, Identifikasi, Dan Uji Antioksidan Senyawa Antosianin Dari Buah Senduduk (Melastoma Malabathricum L.) Serta Aplikasi Pada Minuman
- Isolasi, Karakterisasi Dan Identifikasi Dna Bakteri Asam Laktat (Bal) Dari Dadih Lintau (Kab. Tanah Datar) Yang Resisten Terhadap Antibiotik
- Isolasi, Karakterisasi, Dan Identifikasi Dna Bakteri Asam Laktat (Bal) Yang Berpotensi Sebagai Antimikroba Dari Fermentasi Markisa Kuning (Passiflora Edulis Var. Flavicarpa)
- Kestabilan Sel Surya Dengan Fotosensitizer Ekstrak Zat Warna Ubi Jalar Ungu(Ipomoea Batatas L.)
- Kestabilan Sel Surya Dengan Fotosensitizer Ekstrak Zatwarna Kulit Jengkol (Pithecellobiumlobatum Benth.)
- Kulit Jengkol (Pithecellobium Jiringa Prain.) Sebagai Biosorben Untuk Penyerapan Ion Logam Pb(Ii) Dan Cu(Ii) Dari Air Limbah
- Optimasi Penentuan Ni(Ii) Dan Co(Ii) Secara Simultan Dengan Voltammetri Striping Adsorptif (Adsv)
- Optimasi Transpor Asam Salisilat Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Pemanfaatan Ampas Daun Gambir (Uncaria Gambier Roxb) Untuk Mengurangi Ion Logam Kadmium (Ii) Dan Seng (Ii) Yang Terdapat Pada Air Sungai Batang Arau
- Pemanfaatan Asap Cair Tempurung Kelapa Pada Pembuatan Ikan Kering Dan Penentuan Kadar Air, Abu Serta Proteinnya
- Pemanfaatan Ekstrak Daun Rambutan (Nephelium Lappaceum L.) Sebagai Inhibitor Korosi Dalam Medium Asam Klorida
- Pemanfaatan Ekstrak Etanol Kulit Jengkol (Pithecellobium Jiringa) Sebagai Inhibitor Korosi Baja St.37 Dalam Medium Asam Klorida
- Pembuatan Dan Karakterisasi Katalis Tio2 / Karbon Aktif Dengan Metode Solid State Dan Uji Aktifitas Katalitiknya Pada Degradasi Rhodamin B
- Pembuatan Dan Karakterisasi Katalis Zno/Karbon Aktif Dengan Metode Solid State Dan Uji Aktifitas Katalitiknya Pada Degradasi Rhodamin B
- Penentuan Cu Dan Zn Pada Buah Stroberi (Fragaria) Dan Buah Naga (Hylocereus Undatus) Dengan Metoda Voltammetri Striping Anoda (Vsa)
- Penentuan Cu Dan Zn Pada Terong Belanda (Solanum Betaceum) Dan Wortel (Daucus Carota) Dengan Metoda Voltammetri Striping Anoda (Vsa)
- Penentuan Kadar Formalin Pada Sampel Ikan Segar Di Pasar Kota Padang Dengan Metode Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (Kckt)
- Penentuan Kandungan Kapsaisin Pada Berbagai Buah Cabai (Capsicum) Dengan Metode Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (Kckt)
- Penentuan Kondisi Optimum Aktivitas Katalitik Ni(Ii) Asetonitril Yang Diamobilisasi Pada Silika Modifikasi Dalam Reaksi Transesterifikasi
- Penentuan Residu Pestisida Sipermetrin Dan Deltametrin Dalamsayuran Sawi Secara Hplc
- Pengaruh Katalis Dalam Pengolahan Limbah Plastik Low Density Polyethylene (Ldpe) Dengan Metode Pirolisis
- Pengaruh Pemberian Probiotik Weisella Paramesenteroides Isolat Dadiah Sebagai Anti Diare Pada Mencit (Mus Muscullus)
- Pengaruh Penambahan Naoh-Nh4oh Untuk Produksi Bioetanol Dari Ampas Tebu Dengan Metode Simultaneous Saccharification Fermentation (Ssf)
- Pengaruh Perlakuan Sampel Buah Mahkota Dewa (Phaleria Macrocarpa (Scheff.) Boerl.) Terhadap Persentase Inhibisi Antioksidannya
- Penggunaan Limbah Plastik Dalam Menghasilkan Bahan Bakar Cair Dengan Metode Pirolisis
- Penggunaan Pasangan Elektroda Cuo- C Pada Sel Fotovoltaik Dengan Elektrolit Na2so4 Dalamgel Agar
- Penggunaan Reduktor Organik Dan Anorganik Pada Proses Sintesis Nanopartikel Fe3o4 Dengan Metode Kopresipitasi
- Penyerapan Ion Logam Berat Pb(Ii) Dan Cu(Ii) Dengan Menggunakan Biji Buah Sirsak (Annona Muricata L.)
- Penyerapan Ion Logam Cd(Ii) Dan Zn(Ii) Dari Larutan Menggunakan Biji Buah Sirsak(Annona Muricata L)
- Penyerapan Ion Logam Cr (Iii) Dan Cr (Vi) Dalam Larutan Menggunakan Kulit Buah Jengkol (Pithecellobium Jiringa (Jack) Prain.)
- Produksi Bioetanol Dari Ampas Sagu (Metroxylon Sp) Melalui Proses Pretreatment Dan Metode Simultaneous Accharification Fermentation (Ssf)
- Produksi Bioetanol Dari Ampas Tebu Menggunakan Metode Simultan Sakarifikasi Dan Fermentasi
- Produksi Bioetanol Dari Jerami Padi Dengan Metode Simultaneous Saccharification Fermentation (Ssf)
- Produksi Biogas Dari Campuran Feses Sapi,Eceng Gondok (Eichornia Crasipes) Dan Pulp Kopi Sebagai Ko-Substrat Dalam Sistem Bacth
- Produksi Biogas Dari Limbah Cair Tahu Dengan Menggunakan Starter Kotoran Kuda
- Produksi Biogas Dari Limbah Pasar Dengan Menggunakan Starter Kotoran Kuda (Eqqus Caballus)
- Produksi Enzimselulase Dari Aspergillus Niger Dan Kemampuannyamenghidrolisis Jerami Padi
- Produksi Selulase Dari Aspergillus Niger Dan Kemampuannya Menghidrolisis Ampas Tebu
- Sel Fotovoltaik Aliran Kontinu Dari Sistem Ki/Ki3 Dengan Membran Keramik Sebagai Pemisah
- Sel Fotovoltaik Cair Menggunakan Elektroda Cuo / C, Elektrolit Na2so4 Dengan Aliran Kontiniu ( Sistem Tertutup )
- Sintesis Dan Karakterisasi Blending Zno-Fe(Ii)Asetonitril Klorida Dan Uji Pendahuluan Aktivitas Katalitiknya Pada Reaksi Transesterifikasi
- Sintesis Dan Karakterisasi Blending Zno-Mn(Ii) Asetonitrilklorida Dan Uji Pendahuluan Aktifitas Katalitiknya Pada Reaksi Transesterifikasi
- Sintesis Dan Karakterisasi Komposit Yang Berbahan Dasar Kitosan, Silika Dan Kalsiumfosfat
- Sintesis Dan Karakterisasi Nanopartikel Zno Dengan Endoping Co Menggunakan Metode Kopresipitasi
- Sintesis Dan Karakterisasi Nanopartikel Zno Dengan Metode Solvotermal
- Sintesis Fasa Aurivillius Lapis Empat Srbi4-Xlaxti4o15 (X = 0, 0,5, 1, 1,5, 2) Denganmetode Lelehan Garam
- Sintesis Senyawa Aurivillius Lapis Empat Sr1-Xbi3+Xlati4-Xmnxo15 Dengan Metode Hidrotermal
- Sintesis Senyawa Perovskit Srxla1-Xmno3 Dengan Metode Hidrotermal
- Sintesis Zeolit Dari Fly Ash Batubara Ombilin Pada Temperatur Rendah Dengan Menggunakan Air Laut
- Sintesis, Karakterisasi Dan Uji Aktifitas Fotokatalitik Nanokomposit Tio2-Znfe2o4
- Studi Toksisitas Bromofenol Berdasarkan Hubungan Kuantitatif Struktur Aktifitas (Hksa) Halogen Fenol
- Studi Toksisitas Floroanilin Berdasarkan Hubungan Kuantitatif Struktur Aktivitas (Hksa) Beberapa Amina Aromatis
- Studi Toksisitas Florofenol Berdasarkan Hubungan Kuantitatif Struktur-Aktivitas (Hksa) Halogen Fenol
- Transpor Dan Pemekatan Fenol Melalui Membran Kloroform Dengan Metoda Membran Cair Fasa Ruah Secara Dinamis
- Transpor Dan Pemekatan Fenol Melalui Membran Kloroform Dengan Metoda Membran Cair Fasa Ruah Secara Statis
Tahun 2012
- Amobilisasi Komplek Seng (Ii) Pada Silika Modifikasi Dan Karakteristiknya
- Analisi Swarna, Bau, Ph, Fe, Zn Dan N-Organik Pada Kompos Yang Dibuat Dari Tandan Kelapa Sawit Dengan Aktivator Lumpur Aktif Pt. Bumi Sarimas Indonesia (Cocomas)
- Biosorpsi Logamaluminium(Iii) Dengan Menggunakan Saccharomyces Sp. Yang Diisolasi Dari Limbah Padat Pt.Coca Cola
- Degradasi Methylene Blue Secara Ozonolisis Serta Analisisnya Dengan Menggunakan Hplc
- Degradasi Senyawa Profenofos Dalam Insektisida Curacron 500ec Secara Ozonolisis Dengan Penambahan Katalis Tio2/Zeolit
- Degradasi Senyawa Sipermetrin Dalam Insektisida Ripcord 5 Ec Secara Fotolisis Dengan Penambahan Tio2/Zeolit
- Degradasi Senyawa Sipermetrin Dalam Pestisida Ripcord 5 Ec Secara Ozonolisis Dengan Menggunakan Tio2/Zeolit Sebagai Katalis
- Ekstrak Daun Pepaya (Caricapapaya) Sebagai Inhibitor Korosi Baja St37 Dalam Medium Asam Sulfat
- Ekstrak Kulit Buah Kakao (Theobroma Cacao) Sebagai Inhibitor Korosi Baja Dalam Medium Asam Klorida
- Engaruh Ion Logam Cd(Ii) Dan Zn (Ii) Terhadap Sistem Transpor Fenol Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Engaruh Pembakaran Membran Keramik Modifikasi Satu Sisi Dengan Titania Terhadap Efisiensinya Dalam Penjernihan Air Rawa Gambut
- Hubungan Kuantitatif Pka Dengan Struktur Molekul Dan Elektronik Fenol Tersubstitusi Gugus Penarik Elektron Berdasarkan Perhitungan Metode Semiempiris Pm3
- Isolasi Dan Elusidasi Struktur Senyawa Kumarin Dari Biji Buah Sicerek (Clausena Excavata)
- Isolasi Dan Identifikasi Senyawa Antosianin Dari Bunga Dadap (Erythrina Crista-Galli L) Serta Aplikasi Pada Minuman Dan Uji Antioksidan
- Isolasi Dan Identifikasi Senyawa Antosianin Dari Bunga Dadap (Erythrina Crista-Galli L) Serta Aplikasi Padaminuman Dan Uji Antioksidan
- Isolasi Dan Karakterisasi Metabolit Sekunder Dari Ekstrak Kulit Batang Kecapi {Sandoricum Koetjape) Yang Aktif Sebagai Antibakteri
- Isolasi Kumarin Dari Kulit Batang Manggis (Garcinia Cymosa)
- Isolasi Kumarin Serta Uji Antioksidan Dari Fraksi Etil Asetat Kulit Batang Duku (Lansium Domesticum Corr)
- Isolasi Kumarin Serta Uji Antioksidan Dari Fraksi Etil Asetat Kulit Batang Duku (Lansium Domesticum Corr)
- Isolasi Triterpenoid Dan Uji Antioksidan Ekstrak Daun Sirsak (Annoma Muricata Linn)
- Isolasi Triterpenoid Dan Uji Antioksidan Ekstrak Daun Sirsak(Annona Muricata Linn)
- Isolasi, Identifikasi, Dan Uji Antioksidan Senyawa Antosianin Dari Buah Pucuk Merah (.Syzygium Campanulatum Korth.) Serta Aplikasi Sebagai Pewarna Alami
- Keberadaan Escherichia Coli Resistan Antibiotik Pada Ikan Balang (Pristolepis Fasciata) Di Sungai Batang Arau
- Metoda Aktivasi Zeolit Alam Dan Aplikasinya Sebagai Media Amobilisasi Enzim A-Amilase
- Optimalisasi Ukuran Precipitated Calcium Carbonate (Pcc) Dari Metoda Pengendapan Sederhana Dengan Bantuan Alat Ball Mill
- Optimasi Aktifitas Katalitik Co(Ii)-Asetonitril Yang Diamobilisasi Pada Silika Modifikasi Dalam Reaksi Transesterifikasi
- Optimasi Proses Kalsinasi Pada Sintesis Komposit Tio2/Kitosan
- Optimasi Transpor Co(Ii) Antar Fasa Dengan Ammonium Pirolidin Ditokarbamat (Apdc) Sebagai Zat Pembawa Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Optimasi Transpormg(Ii) Antar Fasa Dengan Amonium Pirolidin Ditiokarbamat (Apdc) Sebagai Zat Pembawa Melalui Teknikmembran Cair Fasa Ruah
- Pembuatan Apatit Karbonat Dengan Bahan Dasar Batu Kapur Dan Karakterisasinya
- Pembuatan Bioetanol Dari Biji Durian Melalui Hidrolisis Enzimat1k Dan Fermentasi Menggunakan Sacharomycescerevisiae
- Pembuatan Biotanol Dari Umbi Talas (Colocasla Glgantea Hook F) Melalui Hidrolisis Enzimatik Dan Fermentasi Menggunakan Saccharomyces Cerevisiae
- Pembuatan Komposit Kitin / Kitosan Yang Diekstrak Dari Cangkang Kepiting Dan Karakterisasinya
- Pembuatan Nano Partikel Magnetik Tio2-Mfe2o4 (M=Ni/Mn) Dengan Metoda Kopresipitasi Dan Uji Aktifitas Foto Katalitiknya
- Penentuan Kandungan Unsur Haramikro (Zn, Cu, Dan Pb) Didalamkompos Yang Dibuat Dari Sampah Tanaman Pekarangan Dan Aplikasinya Pada Tanaman Tomat (Solanum Lycopersicum Mill)
- Pengaruh Dari Infeksi Jamur Fusarium Axysporum F. Sp Cubense Terhadap Aktivitas Enzim Phenilalanine Ammonia-Lyase (Pal) Dan Kadar Asam Salisilat Pada Pisang Jantan (Musa Paradiciaca Cv. Jantan)
- Pengaruh Ion Logamcd(Ii) Dan Zn(Ii) Terhadap Sistem Transpor Fenolmelalui Teknikmembran Cair Fasa Ruah
- Pengaruh Penambahan Abu Ampas Tebu Terhadap Sifat Kimia Air Rendaman (Ph, Tds Dan Kesadahan Total) Dan Sifat Kuat Tekan Mortar Semen Pcc Pada Perendaman Air Laut
- Pengaruh Penambahan Abu Sekam Padi Terhadap Kuat Tekan Mortar Semen Pcc Dengan Perendaman Dalam Larutan Asam Sulfat Dan Analisis Larutan Rendaman Mortar
- Pengaruh Penambahan Abu Sekam Padi Terhadap Kuat Tekan, Bagian Tak Larut Dan Hilang Pijar Semen Pcc Serta Analisis Air Laut Yang Digunakan Untuk Perendaman
- Penggunaan Elektroda Karbon Dalamsel Fotovoltaik Semi Konduktor Cuo Dengan Elektrolit Na2so4
- Penyerapan Ion Logam Cr (Vi) Dengan Menggunakan Kulit Manggis ( G Mangostana L) Yang Tidak Ditarik Zat Warnanya
- Sintesis Dan Karakterisasi Bahan Piezoelektrik Ramah Lingkungan Bi0,5na0,5tio3-Batio3denganmenggunakanmetode Sol Gel Dansolid State Reaction
- Sintesis Dan Karakterisasi Bahan Piezoelektrik Ramah Lingkungan Biojn^Tioj Ftitio, Dengan Menggunakan Metode Sol Gel Dan Solid State Reaction
- Sintesis Silika Melapisi Nanopartikel Magnetit Dengan Metode Sol Gel Dan Karakterisasinya
- Sintesis, Karakterisasi Dan Uji Katalitik Katalis Nikel (Ii) Asetonitril Yang Diamobilisasi Pada Poli (4-Vinilpiridin
- Sintesis, Karakterisasi Dan Uji Katalitik Katalis Nikel(Ii)Asetonitril Yang Diamobilisasi Pada Poli(4-Vinilpiridin)
- Solasi Dan Karakterisasi Struktur Santon Serta Uji Antioksidan Fraksi Etil Asetat Kulit Buah Manggis (Garcinia Mangostana L)
- Solasi Flavonoid Dari Ekstrak Aktif Daun Paku Rasam ( Gleichenia Linearis) Sebagai Antioksidan
- Studi Optimasi Penentuan Seng Secara Voltammetri Stripping Adsorptif (Adsv)
Tahun 2011
- Anaalisis Kualitas Air Danaumaninjau Sekitar Keramba Ikan Terhadap Parameter Fisika (Suhu, Tss) Dan Parameter Kimia (Ph,Do, Bod, Cod)
- Analisa Sifat Fisika (Warna,Bau) Dan Sifat Kimia (Ph, Kadar Air, Kadar Fosfor Dan Karbon) Pada Kompos Yang Dibuat Dari Sampah Domestik Organik Dengan Aktivator Kompos Karinda Dan Bokashi
- Analisis Air Bak Pendederan Beniih Ikan Kerapu Bebek Di Nagari Mandeh Kabupaten Pesisir Selatan Terhadap Suhu, Ph, Do, Bod, Salinitas Dan Logam Berat (Cu, Mn, As)
- Analisis Kadar Air, Fosfor, Kalium Dan Karbon Organik Pada Kompos Yang Dibuat Dari Tandan Kelapa Sawit Dengan Aktivator Lumpur Aktif Pt. Bumi Sarimas Indonesia (Cocomas)
- Analisis Kadar Air, Fosfor, Kalium Dan Karbon Pada Kompos Yang Dibuat Dari Kelapa Sawit Dengan Aktivator Lumpur Aktif Pt. Coca Cola Bottling Indonesia
- Analisis Kandungan Logam Berat Fe, Cu, Pb Dan Cd Dalam Sedimen Sekitar Keramba Jaringan Apung Di Perairan Danau Maninjau
- Analisis Kandungan Nutrisi Bagian Yang Dapat Dimakan Pada Labi-Labi Pasir (Pelochelys Cantori)
- Analisis Kualitas Air Danau Maninjau Terhadap Parameter Logam Berat (Fe, Cu, Pb, Cd)
- Degradasi Metanil Yellow Secara Sonolisis Dan Ozonolisis Serta Frekuensinya Mebggunakan Spektrofotometer Uv-Vis Dan Hplc
- Degradasi Senyawa Carbaryl Secara Sonolisis Dan Ozonolisis Serta Pendeteksiannya Menggunakan Spektrofotometer Uv-Vis Dan Hplc
- Degradasi Zat Warna Metanil Yellow Secara Fotolisis, Sonolisis Dan Penyinaran Matahari Dengan Penambahan Katalis Tioi-Sno
- Degradasi Zat Warna Rhodamin B Secara Sonolisis Dan Ozonolisis Serta Pendeteksiannya Menggunakan Spektrofotometer Uv-Vis Dan Hplc
- Efektifitas Surfaktan Dan Recovery Membran Dalam Difusi Fenol Antar Fasa Tanpa Zat Pembawa
- Efektifitas Surfaktan Dan Recovery Membran Dalam Difusi Fenol Antar Fasa Tanpa Zat Pembawa
- Enyerapan Ion Logam Cr (Vi) Menggunakan Serbuk Kulit Manggis (Garcinia Mangostana L.) Yang Telah Ditarik Zat Warnanya
- Evaluasi Aktivitas Antiimikroba Senyawa (+)-L,R-Bislunatin Dan Mekanisme Kerjanya
- Evaluasi Aktivitas Antimikroba Senyawa (+)-1,1’-Bislunatin Dan Mekanisme Kerjanya
- Evaluasi Aktivitas Antimikroba Senyawa (+)-2,2’-Episitoskirin A Dan Mekanisme Kerjanya
- Identifikasi Serta Aplikasi Senyawa Antosianin Dari Buah Terung Belanda (Cyphomandra Betacca Sendt) Sebagai Pewarna Alami Pada Minuman
- Inhibisi Korosi Baja Oleh Ekstrak Daun Kakao (Theobroma Cacao) Dalam Medium Asam Sulfat
- Isolasi Alkaloid Dari Fraksi Aktif Ekstrak Buah Melur (Brucea Javanica (L) Merr) Sebagai Antibakteri
- Isolasi Bakteri Asam Laktat (Bal) Dan Karakterisasi Protease Dari Fermentasi Kakao Varietas Hibrid Disikucur Pariaman Serta Isolasi Plasmidnya
- Isolasi Dan Karakterisasi Kumarin Darikulit Jeruk Bali(Citrus Maxima (Burm. Fz) Merr)
- Isolasi Dan Karakterisasi Terpenoid Serta Uji Antioksidan Dari Ekstrak Kulit Batang Shorea Singkawang
- Isolasi Dan Karakterisasi Triterpenoid Dari Tumbuhan Sarang Semut (Myrmecodia Pendans)
- Isolasi Senyawa Triterpenoid Dari Fraksi Aktif Antibakteri Pada Buah Tanaman Senduduk (Melastoma Malabathricum L)
- Isolasi Senyawa Triterpenoid Dari Fraksi Aktif Antibakteri Pada Buah Tanaman Senduduk (Melastoma Mulabathricum L)
- Isolasi Senyawa Triterpenoid Dari Fraksi Aktif Phyllantus Niruri Terhadap Kelarutan Kalsium Oksalat
- Isolasi, Identifikasi, Dan Uji Aktivitas Antimikroba Metabolit Sekunder Jamur Endofit Tcbp 4 Dari Tumbuhan Bratawali (Tinospora Crispa)
- Kajian Sifat Magnetik Pasir Besi Dari Pasir Pantai Air Tawar, Padang, Sumatera Barat
- Kemampuan Minyak Atsiri Dan Fraksi Non Volatile Dari Batang Amomum Apiculatum Sebagai Insektisida Alami Terhadap Drosophila Melanogaster
- Kinetika Transpor Fenol Dengan Zat Pembawa N,N-Dimetilasetamida Dan Tween-80 Sebagai Zat Aktif Permukaan Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Kromatografi Cair Kinerja Tinggi Dengan Fasa Gerak Metanol Dan Buffer Fosfat Untuk Penetuan Asam Benzoat, Natrium Sakarin Dan Kafein
- Modifikasi Metoda Astm Untuk Analisis Uranium Dalam Limbah Cair Dan Aplikasinya
- Optimasi Transpor Cu(Ii) Dalam Membran Kloroform Dengan Apdc Sebagai Zat Pembawa Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Optimasi Transpor Iodin Melalui Membran Kloroform Dengan Vitamin C Sebagai Fasa Penerima Dalam Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Optimasi Transpor Iodinmelaluimembran Kloroform Dengan Vitamin C Sebagai Fasa Penerima Dalam Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Pemanfaatan Zeolit Alam Yang Telah Diaktivasi Sebagai Media Pendukung Amobilisasi Enxim Amilase
- Pembuatan, Karakterisasi Dan Uji Aktivitas Antimikroba Serta Antioksidan Asap Cair Dari Cangkang Sawit (Elaeis Gueneensis Jack)
- Pembuatan, Karakterisasi Dan Uji Aktivitas Antimikroba Serta Antioksidan Asap Cair Dari Tandan Salak (Salacca Edulis Reins)
- Penentuan Antosianin Dari Daun Bayam Merah (Alternatera Amoena Voss) Serta Aplikasinya Sebagai Pewarna Minuman
- Penentuan Kadar Nikotin Dan Kadar Air Pada Daun Tembakau (Nicotiana Tabacum) Dari Beberapa Daerah Di Sumatera Barat Dengan Kromatografi Gas
- Penentuan Kandungan Logam Berat Cu, Cd Dan Pb Pada Kentang (S0lanum Tuberosum L) Dan Tanah Tempat Tumbuhnya Secara Spektroskopi Serapan Atom
- Penentuan Kandungan Logam Fe, Cu, Dan Zn Dalam Buah Naga Daging Merah (Hylocereus Polyrhizus) Dan Buah Naga Daging Putih (Hylocereus Undatus) Terhadap Perlakuan Blender Dengan Pengukuran Metoda Aas
- Penentuan Kondisi Optimum Pembuatan Nata Deipomoea Dari Campuran Kulit Ubi Jalar Putih Dan Merah (Ipomoea Batatas) Menggunakan Acetobacter Xylinum
- Penentuan Konsentrasi Letal (Lc 50) Dan Tingkat Toksisitas Serta Akumulasi Ion Logam Cr Dalam Tubuh Ikan Pantau (Poecilia Reticullata) Yang Hidup Di Perairan Muara Padang
- Penentuan Timah Secara Spektrofotometri Serapan Atom Tungku Grafit
- Pengaruh Budidaya Keramba Ikan Terhadap Kandungan Amonia, Nitrat, Fosfat Dan Sulfida Pada Air Danau Maninjau
- Pengaruh Induksi Beberapa Strain Fusarium Spp, Terhadap Produksi Seskuiterpen Dari Berbagai Umur Kalus Gaharu (Aquilaria Malaccensis)
- Pengaruh Keberadaan Ion Ni(Ii) Dan Co (Ii) Terhadap Transpor Fenol Melalui Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Pengaruh Lama Penyimpanan Minyak Goreng Baru (Curah Dan Kemasan) Ditinjau Dari Parameter Warna, Bau, Kadar Air Dan Bilangan Asam
- Pengaruh Perendaman Mortar Semen Potrald Type I, Type V Dan Type Pcc Dalam Larutan Sulfat Dan Air Laut Terhadap Perubahan Panjang
- Pengaruh Surfaktan Span 60 Terhadap Transpor Fenol Melalui Membran Kloroform Dengan Teknik Membran Cair Fasa Ruah
- Penggunaan Sno2 Dan Tio2 Anatase Sebagai Katalis Degradasi Carbaryl Secara Ozonolisis Serta Pendeteksiannya Menggunakan Spektrofotometer Uv-Vis Dan Hplc
- Respon Pertahanan Kultur Pisang Kepok (Musa Balbisiana Cv. Kepok Terhadap Inokulasi Fusarium Oxysporum F. Sp Cubense
- Sel Foto Voltalk Pasangan Cuo/Cu Dan Cuo/Stainless Steel Yang Dibuat Melalui Metoda Perendaman Dengan Naoh Dalam Bentuk Tunggal Dan Serabut Dengan Elektrolit Kc1
- Sel Fotovoltaik Pasangan Elektroda Cuo/Cu Dan Cuo/Stainless Steel Dalam Bentuk Tunggal Dan Serabut Dengan Elektrolit Naci
- Sintesis Dan Karakterisasi Fe-Ti Oksida Serta Aplikasi Katalitiknya
- Sintesis Dan Karakterisasi Katalis Bimetal Mn/Ni Yang Diamobilisasi Pada Silika Modifikasi
- Sintesis, Karakterisasi Dan Uji Katalitik Mn-Co Yang Diamobilisasi Pada Silika Modifikas
- Studi Perbandingan Media Bioproduksi (+)-1,1’-Bislunatin Dan Analisisnya Dengan Menggunakan Metoda Hplc
- Uji Aktivitas Fotokatalitik Dari Semikonduktor Tio2 Yang Di Doping Nitrogen (Tio2-N) Pada Proses Fotodegradasi Air Rawa Gambut
- Uji Banding Metode Analisis Gas Nox Dengan Menggunakan Metode Phenol Disulfonic Acid Dan Metode Saltzmaan Setelah Melewati Kolom Reduktor Kadmium
- Validasi Metoda Untuk Analisis Residu Pestisida Karbofuran Dan Karbaril Dalam Air Secara Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (Kckt)
Tahun 2010
- Isolasi Dan Seleksi Jamur Dari Bahan Dan Produk Pupuk Organik Asal Jembrana Bali Yang Mempunyai Kemampuan Melarutkan Fosfat Sebagai Agen Biofertilizer
- Karakterisasi Minyak Atsiri Dari Daun Pandanus Maryllifolius Roxb. Dengan Gc-Ms
- Kultur In Vitro Tanaman Theobroma Cacao Dengan Variasi Polietilen Glikol (Peg) 6000 Dan Potensinya Untuk Produksi Metabolit Sekunder Katekin
- Optimalisasi Nutrien Media Pertumbuhan Acetobacter Xylinum Untuk Memproduksi Nata De Tomato
- Pembuatan Uf4 Dari Pelarutan Logam Uranium Di Dalam Hci Menggunakan Katalis Hbf4
- Penentuan Efisiensi Filter Rokok Terhadap Asap Aliran Utama (Mainstream Smoke) Pada Rokok Putih Dan Rokok Kretek Filter Dengan Kromatografi Gas
- Pengukuran Senyawa Amaida Sebagai Aditif Slip Agent Dalam Film Plastik Dengan Fourier Transform Infra Red ( Ftir) Serta Menganalisis Nilai Koefisien Gesek
- Sintesis Nanopartikel Magnetit (Fc304) Dari Batuan Besi Dengan Metode Kopresipitasi Dan Karakterisasinya