Lirik Lagu Aqrapana - Dia Adalah Aku

0 min read

Kamu selalu menceritakan tentang
Kisah hubunganmu dengan dirinya
Tak ada yang sempurna
Hanya sedih yang terasa
Dan sakit hatimu

Beberapa kali kau mencoba hati
Agar dirimu tak merasa sepi
Nyatanya terus mencari
Kau lelah sendiri
Tak temukan hati

Kamu tak akan pernah
Temukan yang kau cari
Karna dia sudah berada disini

Dia didekat kamu
Teman bermainmu
Dia adalah aku

Sejauh mana kau akan berkelana
Mencari cinta tak ada ujungnya
Sampai habis waktuku
Tuk menunggu dirimu
Tak mengerti aku

Nyatanya terus mencari
Kau lelah sendiri
Tak temukan hati

Kamu tak akan pernah
Temukan yang kau cari
Karna dia sudah berada disini

Dia didekat kamu
Teman bermainmu
Dia adalah aku

Random :))

You may like these posts

  • Ku relakan waktu denganmuKau yang bukan ku cintaTawa dan canda ku rasakan hampaTanpa getar dan debarLepaskan aku menjauh, oh kasihWalau tak akan rela hati ini tersakitiBiarlah sepe…
  • Rasa itu menyiksa jiwaSaat ku ingat cantik wajahnyaRasa sesal mendetakan dadaSaat ku ingat telah melepasnya..BersamanyaDan saat ini, ku ingin bahagiaBersama dengannya, slamanyaRasa…
  • (Lakukan bersama)(Tunjukkan pada mereka)(Berkarya menantang dunia)(Bersama pasti bisa)Hey berdiri di kaki sendiri(Strong terus, we gotta strong terus)Masa depan kan menanti(Strong …
  • Gak ada yang tersisa, yeahCuma rasa kecewa, uyee-yeahSaat semua janji yang terucap kini gak bermaknaWoo-ohSesak di dalam dada, uyee-yeahRasanya gak percayaSaat kita musti terpisah …
  • Stop playing, learn how to growYou can never hideYou will reap what you sowCarefully choose what you sayWords are sharpNo, it's no game to playStop playing, learn how to growYou ca…
  • Ku melangkah tanpa arahDan kesunyian menemani hari ku, hari kuKemanakah.. Senyuman muDan wajah mu yang menghiasi hari ku, hari kuHanya lukisan wajah mu Yang slalu teringat dalam be…

Post a Comment